Misteri Batu Bolong Lombok

Discussion in 'Tourism' started by nelson sitompul, Feb 8, 2015.

  1. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Keindahan wisata alam yang ada di pulau lombok sangat memikat banyak orang dari seluruh penjuru dunia. Pada saat musim libur, pulau ini menjadi sangat ramai bahkan banyak hotel mewah sekalipun menjadi overbooked. Salah satu tempat wisata di Lombok yang memikat adalah Batu Bolong yang terletak di Senggigi. Dan yang menarik adalah adanya legenda yang mengerikan dibalik keindahan Batu Bolong.
    Wikipedia menuliskan, konon ada 2 cerita legenda yang melatarbelakangi asal usul Batu bolong. Yaitu:
    1. Dulu lokasi tersebut menjadi tempat orang-orang mempersembahkan perawan untuk diumpankan ke hiu ganas yang ada di laut lepas. Harapannya agar ikan ganas tersebut tidak mengganggu masyarakat. Memang terkesan sadis, tapi itu hanya legenda!
    2. Batu bolong adalah lokasi bunuh diri gadis-gadis yang galau karena diputus cinta. Karena saking putus asa, mereka menceburkan diri melalui tebing indah Batu Bolong. Dan ini juga berupa legenda!
    Kedua cerita di atas cukup santer terdengar di bukit indah nan terjal yang jaraknya hanya sekitar setengah jam berjalan kaki dari pantai Senggigi. Walaupun kedua legenda Batu Bolong tersebut terkesan mengerikan, tetapi tempatnya malah super indah dan ramai dikunjungi orang apalagi yang suka menunggu sunset.
    Kalian tertarik ke tempat indah ini? Ajak saya ya...
    [​IMG]
     
  2. Expedisi Murah

    Expedisi Murah Member

    Joined:
    Feb 2, 2015
    Messages:
    386
    Likes Received:
    32
    Trophy Points:
    28
    @nelson sitompul achhhh si Om yang satu niech suka bikin jadi kangen kan ama suasana sana lagi. *boohoo*Dengan gunung rinjaninya yg perawan, gili2 yg banyak, pantai berpasir lada. suku sade nya. makanan khas sana. Plus entu dia sunsetnya indah bangetzzzzzz. Seperti kangen nya di jimbaran. upzzzzz melenceng dari topik. Och iya gan msh make selendang kuning gak si masuk sana?

    dulu ane wajib make selendang kuning kecil udah kayak mao nari aja, itu maksud nya buat apa yach Gan? ane nanya gak dijawab ama orang sana
     
  3. Samehadaku

    Samehadaku Guest

    wkwwkkkw saya kira om nelson ikut2an buat artikel tentang batu... ternyata tempat wisata... *ketawa1*
     
  4. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Hahahaha masih bro... kain kuning masih gratis pula (eh bayar serela nya sihh). Dan katanya sih biar gak kesambet...
    kalau rinjani masih tetap ada ritual tanam bekal dan rambut kayak semeru koq.. wkwkwkwkwkw
     
  5. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Hehehehehe aku bukan pegawai negeri kang... jadi tidak wajib batu akik.. wkwkwkwkwkwk. Sengaja bikin judul seperti itu biar ngejebak "page view" pecinta batu akik.....
     
  6. Samehadaku

    Samehadaku Guest

    sudah saya duga bakal nembak kw itu *jail*
     
    nelson sitompul likes this.
  7. ziuma

    ziuma Well-Known Member

    Joined:
    May 23, 2014
    Messages:
    1,564
    Likes Received:
    240
    Trophy Points:
    63
    ending artikelnya itu lho mas, saya kira mas sudah kesana
     
    Last edited: Feb 8, 2015
  8. Expedisi Murah

    Expedisi Murah Member

    Joined:
    Feb 2, 2015
    Messages:
    386
    Likes Received:
    32
    Trophy Points:
    28
    @nelson sitompul Och ternyata masih make selendang menari ternayat buat tolak sambet.
    @Samehadaku ternyata Om Nelson mau menyesatkan ilmu hitam niech *getoutcrazy* hohohohho
    @ziuma iya yach om nelson weanakzzzz jalan2 tyuzzz freee pula, Ane kanpan yakzzz *dunno*
     
  9. dodikmulyanto

    dodikmulyanto Member

    Joined:
    Aug 23, 2014
    Messages:
    236
    Likes Received:
    18
    Trophy Points:
    18
    aduh mas jangan mengumbar berita bukan fakta dan berbau simpang siur hehehe
     
  10. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Baru 1 x dan masih pengen lagi dan lagi..
     
  11. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Ya elah om, sejak awal tulisan khan di tulis legenda... coba search "pantai senggigi" trus buka tuh tulisannya wikipedia. Dia aja nulis yang sama.... mending gue donggg berkali2 nulis legendaaaa...
     
  12. Expedisi Murah

    Expedisi Murah Member

    Joined:
    Feb 2, 2015
    Messages:
    386
    Likes Received:
    32
    Trophy Points:
    28
    @nelson sitompul Butulzz itu, kita gak akan ada dan berkembang tanpa legenda, karena legenda sehingga orang penasaran dan berusahan mewujudkan nya. Ane pernach baca artikel putri duyung itu orang sampe wajib berada dilaut sesering mungkin dengan kostum putriduyung. dll
     
    nelson sitompul likes this.
  13. berhotel

    berhotel Member

    Joined:
    Sep 17, 2014
    Messages:
    130
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    Cieeeee main wisata juga diam-diam.. kayanya investornya sudah oke ya bang...
     
    nelson sitompul likes this.
  14. chodevika

    chodevika New Member

    Joined:
    Feb 9, 2015
    Messages:
    15
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    Google+:
    Suer... bagus banget tempatnya, aq dah ke sana...
     
  15. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Iya betulll aku juga suerrrr, foto kamu bagus..
     
  16. bespe

    bespe Member

    Joined:
    Oct 30, 2014
    Messages:
    957
    Likes Received:
    51
    Trophy Points:
    28
  17. Ardi Saputra

    Ardi Saputra New Member

    Joined:
    Jan 9, 2015
    Messages:
    7
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Indah sekali pantainya . . .
     
  18. Grant Verleend

    Grant Verleend Active Member

    Joined:
    Sep 10, 2014
    Messages:
    1,234
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    48
    Google+:
    Kemungkinan seperti itu den, hehehhe
     
  19. chodevika

    chodevika New Member

    Joined:
    Feb 9, 2015
    Messages:
    15
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    Google+:
    tidak seindah warna aslinya....
     
  20. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Wahh brarti asline sipppp dongg ya? Hahahahaha
     
Loading...

Share This Page