35 Daftar Niche Blog Profesional

Discussion in 'Blogger' started by Waisy Al Qorni, Feb 10, 2015.

  1. Waisy Al Qorni

    Waisy Al Qorni Member

    Joined:
    Jan 3, 2015
    Messages:
    102
    Likes Received:
    31
    Trophy Points:
    28
    *bagus* Permisi para mastah .. Izin sharen berbagai tema blog nih .... Kalau agan2 mau nambah daftarnya silahkan *kagum*


    35 Ide Niche Tema Untuk Blog Profesional – Berbicara mengenai planning pembuatan blog maka hal yang harus dipikirkan adalah penentuan Niche Tema yang tepat untuk blog. Apalagi jika Blog yang dibangun ditujukan untuk menjadi profesional kelak, maka dibutuhkan ide niche tema blog yang lebih matang.


    Ide merupakan kunci awal dalam sebuah perencanaan. Untuk membuat ide muncul terkadang para blogger menggali banyak referensi dari berbagai sumber, seperti televisi, koran, majalah, dan tak lupa pula dai Internet.
    [​IMG]

    Artikel “35 Ide Niche Tema Untuk Blog Profesional” Saya bagikan sebagai bahan referensi Sobat untuk menentukan niche tema apa yang ingin Sobat tekuni didalam blog. Pemilihan Niche Tema ini juga Saya harapkan tidak asal asalan karena ini bersifat berkelanjutan.

    Ide Niche Tema Untuk Blog Profesional

    1. Blog Berita Uptodate
    2. Blog Sport/ Olah raga
    3. Blog Technology/ Teknologi
    4. Blog Entertainment
    5. Blog Tips Blogging
    6. Blog Bisnis Konvensional
    7. Blog Bisnis Online
    8. Blog Review Buku
    9. Blog Review Film
    10. Blog Jasa
    11. Blog Trading Forex
    12. Blog Affiliasi
    13. Blog Health/ Kesehatan
    14. Blog Konsultasi
    15. Blog Sejarah
    16. Blog Agama
    17. Blog Game
    18. Blog Template
    19. Blog Anime
    20. Blog Kartoon
    21. Blog Download
    22. Blog Photography
    23. Blog Pendidikan
    24. Blog Privasi
    25. Blog Curhat
    26. Blog Politik
    27. Blog Finansial/ Keuangan
    28. Blog Opini
    29. Blog Video
    30. Blog Style
    31. Blog Wedding
    32. Blog Interior
    33. Blog Investigasi
    34. Blog Travel
    35. Blog Motivasi



    Itulah ketiga puluh niche tema yang bisa menjadi referensi Sobat untuk blog kedepannya. Namun sekali lagi Saya tekankan, Jangan sembarangan memilih Niche, pilihlah Niche tema yang menjadi Favorit Sobat karena ngeblog itu sifatnya Continue. Jadi, agar kedepannya tidak ada rasa jenuh untuk update blog maka buatlah konten yang memang Sobat sukai.


    Mau tau berbagai teknik seo yang lain ? Cek di http://www.seoblogaf.com/p/seo.html

    Jangan lupa lie dan komen ya ... *bergaya*
     
    Last edited by a moderator: Feb 10, 2015
  2. Muhammad Khoir

    Muhammad Khoir Super Level

    Joined:
    Jun 10, 2014
    Messages:
    2,874
    Likes Received:
    363
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Waduh... Itu semua berat gan saingannya...! Adakah niche yang ringan?
     
  3. Yayan Casper

    Yayan Casper Member

    Joined:
    Jul 18, 2014
    Messages:
    671
    Likes Received:
    77
    Trophy Points:
    28
    hehe , mantap nih . kalo ke tekno lebih ajip tuh, tapi ampun dah saingannya gak nahan :(
     
  4. deNdu

    deNdu Member

    Joined:
    May 1, 2014
    Messages:
    42
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
    Google+:
    Blog Teknologi itu juga bisa dipecah lagi kan?
    misalnya: blog tentang smartphone, android, game, iOs
     
  5. Expedisi Murah

    Expedisi Murah Member

    Joined:
    Feb 2, 2015
    Messages:
    386
    Likes Received:
    32
    Trophy Points:
    28
    @deNdu bener juga lebih ke turunan n prodak nya yach jadi jgn yang umum nya. bener si specialist akan lebih unggul karena memang fokus disalah satu prodak n masalah yg digeluti sehingga dapat dipecahkan dan menjqadikan master dibidang tersebut.

    Seperti sang ahli pembuat keset, karena dia ahli dibidang keset sehingga 60% global pemesanan tertuju kepada ahli tersebut, sehingga ahli tersebut kewalahan dan melempar / membagi ke ahli keset lain
     
  6. Muhammad Khoir

    Muhammad Khoir Super Level

    Joined:
    Jun 10, 2014
    Messages:
    2,874
    Likes Received:
    363
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Salut... Anda memang mempunyai jiwa seorang pengusaha...! Ilmu anda mantab... Ane sangat gembira sekali jika menjadi murid anda Sang @Expedisi Murah
     
  7. Expedisi Murah

    Expedisi Murah Member

    Joined:
    Feb 2, 2015
    Messages:
    386
    Likes Received:
    32
    Trophy Points:
    28
    @Muhammad Khoir gak kebalik niech ;)
     
  8. Muhammad Khoir

    Muhammad Khoir Super Level

    Joined:
    Jun 10, 2014
    Messages:
    2,874
    Likes Received:
    363
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Gak ada yang kebalik gan...! Memang kenyataanya begitu...! Semua kan pada bidangnya...! Ilmu anda sudah bagus jika dilihat dari segi marketing...!
     
  9. Expedisi Murah

    Expedisi Murah Member

    Joined:
    Feb 2, 2015
    Messages:
    386
    Likes Received:
    32
    Trophy Points:
    28
    @Muhammad Khoir gaklah Gan ane baru pemula, kan Agan udah tau ane baru mao belajar SEO itupun otodidak, dan sepertinya kita bisa sama2 belajar saring sharing dan membantu, terutama soal trafick. ngomongin trafick n lainya. Semoga persahabatan kita bisa menjadi barokah dan bermanfaat. Amin
     
  10. Muhammad Khoir

    Muhammad Khoir Super Level

    Joined:
    Jun 10, 2014
    Messages:
    2,874
    Likes Received:
    363
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Amin...! Hehehe...! Semoga sama-sama membawa rejeki juga,,,,!
     
  11. Rimala Nursery

    Rimala Nursery Super Level

    Joined:
    May 29, 2014
    Messages:
    2,089
    Likes Received:
    254
    Trophy Points:
    83
    kalo blog saya mah, gado gado sama halnya dengan ketupat...hahahha
     
  12. Muhammad Khoir

    Muhammad Khoir Super Level

    Joined:
    Jun 10, 2014
    Messages:
    2,874
    Likes Received:
    363
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Loading Blognya powerfull...! Kayaknya perlu diperbaiki tuh...!
     
  13. pram

    pram Well-Known Member

    Joined:
    Sep 23, 2013
    Messages:
    3,099
    Likes Received:
    161
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Baru menggeluti satu bidang nih yaitu yang Blog download dan review :)
     
  14. Waisy Al Qorni

    Waisy Al Qorni Member

    Joined:
    Jan 3, 2015
    Messages:
    102
    Likes Received:
    31
    Trophy Points:
    28
    Jangan melihat dari segi sulitnya kompetitor sob ... Lebih baik berfikir bagaimana cara utk mengalahkan kompetitor *belajar*
     
  15. Expedisi Murah

    Expedisi Murah Member

    Joined:
    Feb 2, 2015
    Messages:
    386
    Likes Received:
    32
    Trophy Points:
    28
    Ngeri kali Agan @Waisy Al Qorni untung buka satu nice ;)
     
  16. Rimala Nursery

    Rimala Nursery Super Level

    Joined:
    May 29, 2014
    Messages:
    2,089
    Likes Received:
    254
    Trophy Points:
    83
    gak tau tuh saya juga kemarin 2 hari kayaknya servernya down mas,,, saya aja gak bisa posting, tapi untuk sekarang mah udah bagus lagi,,,heheheh , punya agan ngacir banget tuh loadnya,,,hehehe mantap gan,,
     
  17. Rimala Nursery

    Rimala Nursery Super Level

    Joined:
    May 29, 2014
    Messages:
    2,089
    Likes Received:
    254
    Trophy Points:
    83
    setuju tuh,,, yang penting kita nulis dari hati ke google,,, sama aja intinya ya,,,hehehe
     
  18. Muhammad Khoir

    Muhammad Khoir Super Level

    Joined:
    Jun 10, 2014
    Messages:
    2,874
    Likes Received:
    363
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Yah. tergantung si pemilih niche saja....! Tapi kalau ane pilih niche sederhana saja asalkan minim saingan...!
     
  19. asli3rut

    asli3rut Member

    Joined:
    Sep 6, 2014
    Messages:
    641
    Likes Received:
    44
    Trophy Points:
    28
    akhirnya memilih niche blog campur-campur jadinya...ya sulit nyari ede posting kalo dah jenuh
     
  20. Malik Abimanyu

    Malik Abimanyu Member

    Joined:
    Jun 23, 2014
    Messages:
    278
    Likes Received:
    16
    Trophy Points:
    18
    Haha, sama bro, tos dulu *Plak
     
Loading...

Share This Page