Trik Matematika Unik Untuk Menghitung Hari Lahir

Discussion in 'General Discussion' started by empat formeo, May 21, 2015.

  1. empat formeo

    empat formeo Member

    Joined:
    May 2, 2015
    Messages:
    31
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Sebagian besar kita tau hari kelahiran dari orang tua kita. Tapi sebagian besar dari kita belum benar-benar memastikan hari lahir kita dengan tepat. Yang perlu diingat, hari lahir berbeda dengan hari ulang tahun ya. Karena hari lahir hanya satu, tetapi hari ulang tahun berubah setiap tahunnya.
    [​IMG]

    Nah, kali ini saya akan membagikan suatu cara untuk mengetahui hari lahir kita tanpa bertanya kepada orang tua ataupun dengan menggunakan aplikasi komputer. Cukup hanya dengan menggunakan metode aljabar yang asyik berikut ini.

    Trik Matematika Unik Untuk Menghitung Hari Lahir
    1. Misalkan anda lahir pada tanggal 16 Oktober 1992. Simbolkan tahun dengan t
    2. Tambahkan banyaknya hari di bulan-bulan sebelumya dan juga bulan kelahiran anda.Jangan lupa kalau tahun kabisat ada 29 hari di bulan Februari. Simbolkan jumlah hari dengan h.

      Tahun 1992 adalah tahun kabisat.

      h = 31 + 29 + 31 + 30 + 31 + 30 + 31 + 31 + 30 + 16
      (Jan + Feb + Mar + Apr + Mei + Jun + Jul + Agt + Sep + Okt )h = 290
    3. Carilah k dengan rumus berikut. Jangan hiraukan sisanya, fokuslah pada bilangan bulatnya saja.

      k = (t - 1) / 4
      k = (1992-1) / 4
      k = 497 sisa 3

    4. Carilah f dengan rumus berikut. Sisa pada jawabannya akan memberikan angka kelahiran anda.

      f = (t + h + k) / 7
      f = (1992 + 290 + 497) / 7
      f = 2779 / 7
      f = 397 sisa 0

    5. Lihat sisanya pada rumus dibawah ini untuk mengetahui hari apa anda lahir

      Jumat = 0
      Sabtu = 1
      Minggu = 2
      Senin = 3
      Selasa = 4
      Rabu = 5
      Kamis = 6

    Berdasarkan perhitungan dengan metode di atas, 16 Oktober 1992 adalah hari Jumat. Bagaimana dengan hari lahir anda ? Selamat Mencoba...
     
  2. pram

    pram Well-Known Member

    Joined:
    Sep 23, 2013
    Messages:
    3,099
    Likes Received:
    161
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Kalau untuk cara cepatnya, saya biasanya menggunakan "Cari Tanggal" di HP :D
     
  3. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,252
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    jika ada jalan tercepat kenapa cari yang lambat? :D
    kecuali itu soal ujian matematika...
     
  4. Liszton

    Liszton Member

    Joined:
    May 6, 2015
    Messages:
    537
    Likes Received:
    28
    Trophy Points:
    28
    Iya mas, sekarang nyari hari weton saja udah mudah hehe
     
  5. farhaki

    farhaki New Member

    Joined:
    May 19, 2015
    Messages:
    68
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
  6. Nah ane setuju tuh sama rumus yang buka calender di HP heheheh, tapi tetep si den ini bisa jadi ilmu baru, soalnya saya juga baru tau caranya
     
  7. aku sukses

    aku sukses Member

    Joined:
    Jul 21, 2014
    Messages:
    197
    Likes Received:
    11
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    hehehe pusing malahan bos dengan rumus-rumus nya ;)
     
  8. Muh.Yusuf

    Muh.Yusuf Member

    Joined:
    Jul 29, 2014
    Messages:
    438
    Likes Received:
    23
    Trophy Points:
    18
    Google+:
  9. hoshi

    hoshi Member

    Joined:
    Apr 13, 2015
    Messages:
    315
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    18
  10. AquariuZ

    AquariuZ Active Member

    Joined:
    Apr 16, 2015
    Messages:
    1,006
    Likes Received:
    88
    Trophy Points:
    48
    Pake komputer, tinggal buka Date and Time, cari dah tanggal kelahiran kita, kliatan tuh hari apa.... Hehehehe tp bagus buat mikir aljabar, seneng soalnya ma soal begini
     
  11. karimunjawa tour travel

    karimunjawa tour travel Member

    Joined:
    May 11, 2015
    Messages:
    41
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    wah trik cepat matematiknya banyak sekali gan :D
    ulas satu satu dong
     
  12. Putra Ragil

    Putra Ragil Member

    Joined:
    Feb 24, 2015
    Messages:
    137
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    18
    Cukup rumit, tapi bisa jadi pengetahuan...
     
  13. empat formeo

    empat formeo Member

    Joined:
    May 2, 2015
    Messages:
    31
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Iya gan memang lebih cepat cari tanggal di hp.. Ini cuma sebagai selingan aja kalo mau nyari hari lahir secara maual tanpa bantuan hp ataupun komputer :D
     
  14. empat formeo

    empat formeo Member

    Joined:
    May 2, 2015
    Messages:
    31
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    iya kang.. ini cuma sebagai selingan aja siapa tau ada yg pengen nyoba kalo mau cara yg anti mainstream :D sama buat nambah pengetahuan buat yg belom tau.. hehe
     
  15. empat formeo

    empat formeo Member

    Joined:
    May 2, 2015
    Messages:
    31
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Iya mas, tapi ini boleh dicoba buat yg pengen cara yg lain tanpa aplikasi komputer ataupun pake hp :D
     
  16. empat formeo

    empat formeo Member

    Joined:
    May 2, 2015
    Messages:
    31
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Masa sih gan ? :D
     
  17. empat formeo

    empat formeo Member

    Joined:
    May 2, 2015
    Messages:
    31
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Iya gan, untuk ngelatih otak.. hehe :D
     
  18. empat formeo

    empat formeo Member

    Joined:
    May 2, 2015
    Messages:
    31
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    iya gan, memang lebih cepat kalo pake hp.. Syukur deh kalo bermanfaat jadi ilmu baru .. :)
     
  19. empat formeo

    empat formeo Member

    Joined:
    May 2, 2015
    Messages:
    31
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Awalnya saya juga pusing mas, tp setelah beberapa kali nyoba ternyata asik juga.. hehe :D
     
  20. empat formeo

    empat formeo Member

    Joined:
    May 2, 2015
    Messages:
    31
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Pastinya gan, ini kan buat yang mau ngitung tanpa aplikasi.. hehe
     
Loading...

Share This Page