Motivasi Bisnis bagian 4

Discussion in 'General Business' started by Vitus, Aug 8, 2015.

  1. Vitus

    Vitus Member

    Joined:
    May 21, 2015
    Messages:
    215
    Likes Received:
    18
    Trophy Points:
    18
    Kebiasaan akan menjadi Karakter

    Repetisi adalah awal terjadinya Habit

    Suatu habit atau kebiasaan terjadi karena berkali-kali melakukan suatu aktiviatas yang sama
    entah kebiasaan baik atau buruk

    Mulailah melakukan suatu pengulangan kebiasaan yang baik, mulai dari hal yang sederhana
    seperti berdoa, membaca buku, dll


    Siapa Anda saat tidak ada Orang lain?

    Karakter mencerminkan apa yang kamu lakukan saat tidak ada orang lain
    Kamu akan diuji untuk memiliki integritas seorang pemenang atau tidak


    Siapa Anda saat Anda tertekan ?

    Karakter juga mencerminkan apa yang kamu lakukan saat Anda merasa tertekan
    Disinilah tempat pengujian kamu, menjadi seorang yang mudah putus asa,
    atau memiliki karakter tangguh untuk bertahan dan terus berjuang untuk menjadi pemenang


    Control Your Habit Control Your Life

    Kendalikan kebiasaan-kebiasaanmu, maka engkau akan mengendalikan hidupmu
    Kehidupan kamu saat ini adalah hasil dari kebiasaan-kebiasaan yang kamu lakukan bertahun-tahun yang lalu

    Kebiasaan baik dan positif yang kamu lakukan hari ini
    akan membuat kehidupanmu menjadi lebih baik di masa mendatang.


    Good Habit Replace Bad Habit

    Inginkah kebiasaan buruk kamu hilang ?
    Caranya mulailah melakukan kebiasaan baik secara berulang-ulang

    Kebiasaan yang dilakukan berulang-ulang akan menjadi karakter
    dan karakter akan menjadi dasar kehidupanmu.
     
  2. lembing

    lembing Active Member

    Joined:
    Aug 21, 2014
    Messages:
    1,182
    Likes Received:
    92
    Trophy Points:
    48
    INI yang Susan kebiasaan buruk diganti dengan yg baik
     
  3. Margareth

    Margareth Well-Known Member

    Joined:
    Nov 16, 2014
    Messages:
    1,068
    Likes Received:
    144
    Trophy Points:
    63
    @Vitus : sepertinya terbalik
     
  4. dpunik

    dpunik New Member

    Joined:
    Jul 23, 2015
    Messages:
    19
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    "Kendalikan kebiasaan-kebiasaanmu, maka engkau akan mengendalikan hidupmu"

    susah ini, jadi manusia emang susah...
     
  5. ani125

    ani125 Member

    Joined:
    Jun 26, 2015
    Messages:
    191
    Likes Received:
    28
    Trophy Points:
    28
    izin nyimak aja ya sob salam sukses
     
  6. Vitus

    Vitus Member

    Joined:
    May 21, 2015
    Messages:
    215
    Likes Received:
    18
    Trophy Points:
    18
    Replace = Menggantikan
     
  7. Margareth

    Margareth Well-Known Member

    Joined:
    Nov 16, 2014
    Messages:
    1,068
    Likes Received:
    144
    Trophy Points:
    63
    @Vitus : makanya jangan asal copas pak
    Good Habit Replace Bad Habit
    harusnya....
    Bad habit replace good habit


    tulisan bapak, klu di terjemahkan:
    kebiasaan baik di ganti dengan kebiasaan buruk
    yg harusnya:
    kebiasanya buruk di ganti dengan kebiasaan baik
    Bad habit replace good habit
     
  8. Ardilas

    Ardilas Super Level

    Joined:
    Feb 18, 2013
    Messages:
    4,243
    Likes Received:
    317
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Sudah benar sih menurut saya. 'Menggantikan' memakai replace, kalau 'diganti' memakai replaced.

    Kalau boleh tau kebiasaan (habit) nya kan jamak yah, berarti seharusnya habits. Jadi Bad habits replace good habits.
     
  9. Vitus

    Vitus Member

    Joined:
    May 21, 2015
    Messages:
    215
    Likes Received:
    18
    Trophy Points:
    18
    repace = menggantikan
    replaced = digantikan

    Saya menulis apa yang kupahami, jika kamu anggap salah, saya tidak ada komentar, kamu berhak menerjemahkannya sesuai kebutuhanmu. Dan saya tidak ingin memperdebatkan apa yang tidak kupahami.
     
  10. Margareth

    Margareth Well-Known Member

    Joined:
    Nov 16, 2014
    Messages:
    1,068
    Likes Received:
    144
    Trophy Points:
    63
    @Ardilas : si mas ganteng ini juga, ga liat apa yg saya minta di benarin
    yg di tulis pak vitus :
    good habit (kebiasaan baik) replace bad habit (kebiasaan buruk)
    masa ga liat sihh...

    klu bhs inggris yg biasa/jamak
    replace bad habits with good habits

    nah, Bad didepan bukan di belakang
     
    Last edited: Aug 9, 2015
  11. Margareth

    Margareth Well-Known Member

    Joined:
    Nov 16, 2014
    Messages:
    1,068
    Likes Received:
    144
    Trophy Points:
    63
  12. Margareth

    Margareth Well-Known Member

    Joined:
    Nov 16, 2014
    Messages:
    1,068
    Likes Received:
    144
    Trophy Points:
    63
    @hadi : nah, ane kasi tau sama yg punya ts... ga ngerti2...hahhahaha
     
Loading...

Share This Page