Makanan Untuk Penderita Asam Urat

Discussion in 'Health & Medical' started by arditaqotrun, Oct 22, 2015.

  1. arditaqotrun

    arditaqotrun New Member

    Joined:
    Oct 12, 2015
    Messages:
    9
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    3
    Memang sangat tidak di pungkiti , makanan yang kita makan sehari-hari menjadi salah satu faktor yang bisa mendatangkan atau menjauhkan penyakit . Karena itulah , di saat kondisi kita sedang sakit , maka kita harus pintar memilih makanan. Apalagi , bagi penderita asam urat , yang mana salah sedikit saja dalam mengonsumsi makanan , bisa membuat asam urat kambuh lagi .

    Makanan yang cocok di konsumsi penderita asam urat :

    [​IMG]


    • Air Putih
      Banyak minum air putih dapat menurunkan kadar asam urat dalam tubuh Anda. Air membantu dalam membersihkan sistem jaringan di dalam tubuh dari racun, termasuk asam urat. Selain itu, minum lebih banyak cairan akan membantu tubuh Anda menyingkirkan kadar asam urat yang berlebih, lantaran terbuang bersamaan dengan urin.
    • Pisang
      Pisang merupakan buah yang mengandung potasium. Oleh sebab itu, setiap diet yang sehat harus mengonsumsi kandungan natrium yang terdapat di dalam pisang, termasuk sodium. Sodium yang terkandung di dalam pisang juga akan membantu menurunkan kadar asam urat dalam darah.
    • Ceri
      Ceri merupakan makanan yang dikenal dapat mengurangi kadar asam urat dalam darah. Penelitian telah menunjukkan bahwa asupan harian buah ceri efektif dalam mengurangi kadar asam urat dalam tubuh. Jadi, cobalah makan buah ceri untuk mengurangi kadar asam urat di dalam darah Anda, misalnya bentuk jus.
    • Jus Lemon
      Kalsium karbonat yang terkandung dalam lemon dapat membantu dalam menetralkan asam di dalam tubuh, termasuk asam urat.
    • Kopi
      Kopi merupakan minuman yang digemari oleh hampir sebagian besar orang di Indonesia karena rasanya nikmat. Tidak hanya rasanya yang nikmat, kopi juga baik untuk orang yang menderita penyakit asam urat. Jika Anda meminum kopi tanpa kafein, hal tersebut tidak akan meningkatkan kadar asam urat.
    Itulah makanan yang cocok dikonsumsi penderita asam urat. Anda perlu ingat ya, sangat penting menjaga pola makan dan hidup anda, agar penyakit bisa diatasi dan tubuh sehat dapat anda dapatkan.
     
    lasealwin likes this.
  2. Wahyu Fadillah

    Wahyu Fadillah Member

    Joined:
    Aug 24, 2015
    Messages:
    203
    Likes Received:
    39
    Trophy Points:
    28
    mungkin kopi belum cocok untuk penderita asam urat karena masih ada yang suka pake kafein. Jadi mungkin kopi dihindari saja.
     
  3. Muh. Wira Wijaya

    Muh. Wira Wijaya Member

    Joined:
    Oct 6, 2015
    Messages:
    671
    Likes Received:
    71
    Trophy Points:
    28
    Apalagi pakai coffe sachet ya?

    Sekedar kopi saja tapi khasiat kopi mungkin sudah sangat sedikit di dalamnya.
     
  4. lasealwin

    lasealwin Well-Known Member

    Joined:
    Aug 1, 2015
    Messages:
    1,862
    Likes Received:
    171
    Trophy Points:
    63
    Saya selalu menyukai air putih. Ini detoksifikasi paling dominan dalam tubuh. Pisang juga sebagai sumber energi kompleks. Ada baiknya asam urat diredakan dengan herbal ajaib. Yang paling bermanfaat menurunkan asam urat adalah jahe.
    Terimakasih
     
Loading...

Share This Page