[Share] Memperbaiki OpenID Blogger yang Error

Discussion in 'Search Engine Optimization' started by mugianto, Apr 7, 2016.

  1. mugianto

    mugianto Member

    Joined:
    Mar 7, 2016
    Messages:
    419
    Likes Received:
    48
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    [​IMG]
    Malem Den, Jeng Bersosial moga2 sehat selalu ya semua.

    Karena sering mendapatkan pertanyaan "Mas benerin OpenID gimana sih Mas?" dari teman2 'Sohib-M' saya, makanya saya buat artikel ringan tentang cara memperbaikinya, sekalian saya tebar di sini mungkin Aden dan Ajeng ada yang mengalami hal sama.

    Buat apa sih OpenID?

    Buat nanem link di Username pada saat kita berkomentar di sebuah artikel blog.
    [​IMG]
    Tujuannya sudah pasti untuk mencari backlink bagi blog kita, tapi perlu diingat kita harus bijak dalam penggunaannya, jangan sampai link yang kita sematkan dilabelin Spam sama mbah Goog.

    Saran: Jangan sering-sering menggunakannya, utamakan mencari backlink dari komentar yang menggunakan url + username, Aden, Ajeng bisa cek disini caranya. Klik Disini.

    Kenapa OpenID Blogger mengalami Error?

    Alasannya yang saya tahu cuma 1, yaitu Blogger telah menon-aktifkan fitur OpenID di flatformnya.

    Kenapa dinonaktifkan? Karena banyak pengguna Blogger menyalahgunakan fitur tersebut untuk menebar link secara sembarangan, seenaknya, kalo bisa dibilang nyebar sampah kemana-mana, makanya ditutup sama Blogger.

    Apa saja Error yang sering terjadi pada OpenID?

    Yang saya tahu baru dua yaitu
    • Kredensial OpenID tidak dapat diverifikasi.
    • Upss kesalahan.
    Sayang saya gak bisa jelasinnya karena saya gak tau kenapa hehhehehe Maklum saya Ubi (Pemula).*depresi2*

    Tapi jangan khawatir, kita masih bisa menggunakan OpenID untuk berkomentar dengan cara di bawah ini:

    Aden & Ajeng langsung saja masuk ke Dashboard Blogger >> Template >> Edit HTML >> Lalu expand widgetnya ya, bisa dengan cara tekan Ctrl+A (di dalam badan template), lalu tekan Ctrl+C, trus lanjutkan tekan Ctrl+V, selesai.

    Kita akan menyisipkan beberapa baris kode di dalam tag head pada template, jadi tekan Ctrl+F, lalu pada kolom pencarian ketik <head> di dalamnya lalu tekan Enter.

    Lalu pasang kode di bawah ini di dalam tag <head> kodenya </head>, saya sarankan letakan tidak jauh di bawah kode <head>.

    Code:
    <link rel="openid.server" href="https://www.blogger.com/openid-server.g" />
    <link rel="openid.delegate" href="http://urlsaya.blogspot.com/" />
    

    Diganti dulu ya itu tulisan urlsaya blogspot com dengan url blog kalian, lalu simpan template.

    Sekarang tinggal prakteknya, kalian bisa coba cari blog yang menawarkan komentar dengan menggunakan OpenID untuk percobaan (saran: komentar jgn cuma "coba test gan" ngajak berantem ini ahahaha).
    Atau kalo males cari blog bisa coba ke blog saya yang ada OpenId komentarnya *malu2*, (ngarep mode on)
    [​IMG]

    Tapi kadang ada kendalanya saat berkomentar, meskipun penerapan kode di atas sudah benar. Kadang saat berkomentar kita bisa berputar2 disitu2 aja / gak bisa komentar, atau malah jadi url Google+ kalian lagi :(.

    Cara ngakalinnya, pindah artikel lainnya pada blog tersebut. Atau kalau sampe gak bisa-bisa, pindah Blog lain cari lagi deh yang ada komentar OpenIdnya, saya saranin ke blognya Kang Didin strukturkode blogcepot koid hhahaha buat nyoba hehehehheh.*benci*

    Semoga cara di atas langsung work, kalo gak work bisa dengan menggunakan pihak ketiga seperti menggunakan Stack Exchange.
    Untuk caranya bisa search di Google, atau cari di Blog saya*berdarah*

    Jangan lupa untuk main-main ke blog saya ya Den, Jeng itung2 nambah pertemanan ya, apapun pertanyaannya sebisa mungkin saya jawab kok (sebatas ilmu saya)*berkeringat*

    Sumber: Cara Memperbaiki OpenID Kredensial Tidak Dapat Diverifikasi

    Semoga bermanfaat

    Salam
    *halo*
    Mugianto
     
    Last edited: Apr 8, 2016
    lasealwin likes this.
  2. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Memang OpenID enak buat nyepam, seperti yang dulu saya lakukan. Sekarang nggak...... :D
     
  3. mugianto

    mugianto Member

    Joined:
    Mar 7, 2016
    Messages:
    419
    Likes Received:
    48
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Dulu tahun kapan itu Kang? Pastilah kita kan manusiawi pasti cari cara cepet buat ngelakuin sesuatu yang kita mau terlebih dahulu. Kalo udah kena Penalti baru deh mau belajar hehehe
    *kesepian*
     
  4. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
  5. Dan

    Dan Forum Bot

    Joined:
    Dec 4, 2012
    Messages:
    1,316
    Likes Received:
    257
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Biasanya template custom yang tidak menyertakan ini. Perasaan bukan itu harusnya ini:

    Code:
    <link rel="openid.server" href="https://www.blogger.com/openid-server.g" />
    <link rel="openid.delegate" href="http://urlsaya.blogspot.com/" />
    Saya update postingannya.
     
  6. Muh. Wira Wijaya

    Muh. Wira Wijaya Member

    Joined:
    Oct 6, 2015
    Messages:
    672
    Likes Received:
    71
    Trophy Points:
    28
    Ini msh berguna untuk mendapatkan backlink Den? Atau cuman memberikan penjelasan kejadian yg pernah terjadi sebelumnya.
     
  7. mugianto

    mugianto Member

    Joined:
    Mar 7, 2016
    Messages:
    419
    Likes Received:
    48
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Makasih deh ada suhu udah mau bantu, tapi pake kode yang saya kasih tadi masih bisa work kok Aden @Dan cuma buat ganti avatarnya gak bisa. Kalo yang ini mungkin bisa ganti avatar ya, langsung praktek deh
     
  8. mugianto

    mugianto Member

    Joined:
    Mar 7, 2016
    Messages:
    419
    Likes Received:
    48
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Buat saya masih bisa kok Aden, tapi biasanya saya utamain yang pakai url+username, biar lebih mudah, dan username gak jadi jelek hehhe
     
  9. putra bungsu

    putra bungsu Member

    Joined:
    Feb 21, 2016
    Messages:
    353
    Likes Received:
    21
    Trophy Points:
    18
    ikut menyimak den sambil belajar
     
  10. mugianto

    mugianto Member

    Joined:
    Mar 7, 2016
    Messages:
    419
    Likes Received:
    48
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Semagat belajar deh Den
     
  11. sulistya

    sulistya Member

    Joined:
    Mar 21, 2016
    Messages:
    95
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    8
    selama ini sih kalo komentar saya pake a href tuh gan di komentarnya.. hehe dianggap spam gak ya *bingung*
     
  12. DwiKhasbullah

    DwiKhasbullah Well-Known Member

    Joined:
    Aug 7, 2014
    Messages:
    1,955
    Likes Received:
    138
    Trophy Points:
    63
    Ketinggalan berita lai nih... penting bagi yang masih awam kayak saya nambah ilmu lama tapi baru tau hehe
     
  13. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    tergantung admin blog, tapi sebaiknya jangan dilakukan (siapa tahu ada admin yang anggap spam kemudian menandai spammer yg akhitnya tidak dapat berkomentar lagi)
     
  14. Wahyudi

    Wahyudi Member

    Joined:
    Sep 25, 2015
    Messages:
    221
    Likes Received:
    12
    Trophy Points:
    18
    nambah lagi nih pengetahuan saya mantapp...! *bagus*
     
  15. tustay

    tustay Member

    Joined:
    Mar 6, 2016
    Messages:
    27
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
  16. ys. herbi

    ys. herbi Well-Known Member

    Joined:
    Mar 6, 2016
    Messages:
    1,251
    Likes Received:
    190
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Untung nggak pernah coba.
    Lebih suka pamer nama lahir.*smooth*
     
  17. mugianto

    mugianto Member

    Joined:
    Mar 7, 2016
    Messages:
    419
    Likes Received:
    48
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Wah keren Jeng @sulistya komennya pake Ahref, yang pro ya? selama komennya berhubungan sama artikel yang dikomentarin, saya kira aman2 aja Jeng;)
    Btw Lam Kenal ya hehehe
    *halo*
    Mugianto
     
  18. mugianto

    mugianto Member

    Joined:
    Mar 7, 2016
    Messages:
    419
    Likes Received:
    48
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Iya Den sama2 masih awan, cuma mungkin saya kebetulan tahu cara ini makanya saya sharing
     
  19. mugianto

    mugianto Member

    Joined:
    Mar 7, 2016
    Messages:
    419
    Likes Received:
    48
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Wah jahat bener itu adminnya Kang, masa komen tanpa naro link di komentar dilabelin Spammer hikz menyedihkan sekali*kalah*
     
  20. mugianto

    mugianto Member

    Joined:
    Mar 7, 2016
    Messages:
    419
    Likes Received:
    48
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Iya Den mending nambah Ilmu ya daripada nambah penyakit hehehehe piss *jail*
     
Loading...

Share This Page