Mungkin untuk sebagian orang berfikir bahwa penampilan adalah hal yang bukan terlalu penting dalam kehidupan. Tapi menurut saya salah, dengan adanya penampilan maka terlihatlah kepribadian seseorang, apakah dia itu jorok, kalem, sopan, dan sebagainya. Tidak hanya itu penampilan juga bisa perpengaruh pada harga diri kita. Sebagai contohnya saya sendiri, saya adalah seorang pengajar guru ngaji anak-anak. Ketika saya akan berangkat mengajar, saya memakai kaos oblong, dengan celana panjang dan robek pada bagian lututnya( layaknya anak metal ). Saat saya di jalan, ada orang yang menyapa, mau kemana mas ?. Sya spontan menjawab,. " mau ngajar ngaji om ".. Ternyata saya di tertawakan. Kemudian orang itu bilang. Owh., ngjar ngajinya pakek gitar ia ms !, Saya menjawab., NDASSS Mue., Itulah mengapa penampilan itu sangat penting bagi seseorang. Ingat " ajine neg rogo soko busono " Sumber.
Yang menilai itu bukan hanya satu orang, tapi dari banyak segi dan sisi. Dan setiap orang itu berbeda" dalam menanggapinya. Ap salahnya bila kita menjaga penampilan