Cara Membuat Database SQL server

Discussion in 'Programming' started by remot, Apr 9, 2016.

Tags:
  1. remot

    remot Guest

    Basis data SQL Server adalah basis data yang paling umum digunakan berkat kemudahan untuk membuat dan merawatnya. Dengan program antarmuka grafis pengguna (GUI) seperti SQL Server Management, Anda tidak perlu khawatir untuk repot-repot menggunakan baris perintah (command line). Lihatlah Langkah 1 di bawah untuk membuat basis data dan mulai memasukkan informasi ke dalamnya hanya dalam hitungan menit.

    [​IMG]

    Microsoft SQL Server 2005 adalah produk Microsoft yang fenomenal sejak diluncurkannya sistem operasi Windows 2000 beberapa tahun yang lalu. Sebagai central dari fungsi pengelolaan data di dalam platform Microsoft, versi terbaru SQL Server yang dirilis bulan November 2005 adalah hasil penulisan ulang Software secara baik(sekitar tiga juta baris kode C). Hal tersebut meliputi peningkatan dan penambahan fitur-fitur baru yang berlimpah, baik mesin database SQL Server itu sendiri yang merupakan inti dari Software ini maupun sistem-sistem penunjangnya seperti Integration Services, Analytical Services, Reporting Services, Notification Services dan Service Broker.

    Mengulas topik yang berkaitan dengan pemrograman SQL Server 2005, daripada topik-topik administrasi yang umum. Berbeda dengan versi-versi pendahulunya, SQL Server 2005 adalah sebuah terobosan yang revolusioner dimana .NET Framework menyatu menjadi bagian dari database ini yang memberikan keleluasaan bagi programer untuk mengembangkan aplikasi-aplikasi dan mengintegrasikannya dengan fasilitas-fasilitas yang ada di dalam SQL Server 2005. Dukungan terhadap XML, kriptografi dan teknik-teknik query baru pun menjadi tambahan fitur-fitur baru yang impresif.

    More info: Cara Membuat user sa di SQL Server

    Perhatikan jumlah LINK OUT - nya !!!
     
    Last edited by a moderator: Apr 9, 2016
  2. mydewaz

    mydewaz Member

    Joined:
    Apr 21, 2016
    Messages:
    52
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
    kalau saya lebih suka pake mySQL karena full gratisan, dulu pernah pakai microsoft sql server yang free buat kantor tetapi ternyata ada batasan jumlah table. :'(

    Padahal udah jalan projectnya.

    Sejak saya menggunakan mysql 100% free ... penyakit saya hilang. :D
     
  3. widiyuningsih

    widiyuningsih Member

    Joined:
    May 9, 2016
    Messages:
    97
    Likes Received:
    8
    Trophy Points:
    8
    wih boleh juga nih saya coba .
     
  4. benjaminfrankline

    benjaminfrankline Member

    Joined:
    May 17, 2016
    Messages:
    82
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    8
    saya juga pilih MySql pka xampp atw easywamp*ketawa1*
     
  5. mydewaz

    mydewaz Member

    Joined:
    Apr 21, 2016
    Messages:
    52
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
    ane pake uniserver,
    mantab gan, cukup ditaruh di flashdisk,
    kalau mau kerja tinggal colok di komputer manapun.

    :D keren kan ...ya too, ya too, gooood
     
  6. benjaminfrankline

    benjaminfrankline Member

    Joined:
    May 17, 2016
    Messages:
    82
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    8
    wah keren tu gan, boleh di coba tuh! thanks sharing ilmu nya...
     
  7. Faisal Reza

    Faisal Reza Member

    Joined:
    Feb 27, 2017
    Messages:
    36
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    8
    saya penggemar MySQL gan :(:(:(
     
  8. sulissoft

    sulissoft Member

    Joined:
    May 18, 2015
    Messages:
    30
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    8
    kalau dari segi peforma MySQL & SQLServer Bagus Mana Gan?
     
Loading...

Share This Page