Google mulai mensensor kata-kata, apakah benar?

Discussion in 'Google' started by Garett, Apr 21, 2017.

  1. Garett

    Garett Super Level

    Joined:
    Apr 13, 2015
    Messages:
    1,105
    Likes Received:
    1,049
    Trophy Points:
    163
    Google+:
    Entah ini mulai sejak kapan dan sekarang masih berlangsung. Ketika kita coba mencari pencarian dengan kata kunci "men" atau "man" (yang Bahasa Indonesia, artinya: pria/laki), maka akan menampilkan hasil relevan adalah "people" (yang artinya Orang).

    [​IMG]

    Tidak heran? Kalau demikian, mari coba cari dengan keyword topik serupa namun berbeda objek. Coba gunakan keyword "women" atau "woman" (yang Bahasa Indonesia, artinya: wanita/perempuan), maka akan menampilkan hasil yang signifikan.

    [​IMG]

    Loh kok bisa? Bagaimana asalnya? Tahu dari mana? Saya temui ini di chat cangkupan internasional kemarin,

    Screenshot from 2017-04-21 07-35-23.png

    Lalu...
    Screenshot from 2017-04-21 07-35-39.png

    Yep. Dicoba dengan filter, hasilnya tetap demikian:
    [​IMG]
    Hasil:
    [​IMG]

    Kurang bukti? Saya coba pola serupa dengan topik serupa, dan berikut adalah hasil pencariannya:
    [​IMG]

    dan...
    [​IMG]

    Bisa disimpulkan, seluruh kata "men" dan "man" digantikan dengan people. Seperti yang diungkapkan pada chat:

    Screenshot from 2017-04-21 07-39-35.png

    Dan yeah, itu terbukti. Anda bisa coba sendiri dengan di Google dengan catatan: Harus memakai Bahasa Inggris.

    Screenshot from 2017-04-21 07-45-18.png

    Yeep. Teruslah berusaha.

    Penutup:
    upload_2017-4-21_7-19-43.png

    Dari hasil pembuktian di atas kita bisa tarik kesimpulan bahwa Google bisa:
    • memblokir keyword
    • manipulasi (alter) keyword
    • hasil dengan keyword yang diblokir akan hilang dari SERP atau diletakkan ke terbelakang.
    Apakah kalian masih 100% yakin dengan apa yang anda temukan di Google itu benar? Anda harus mulai was-was mulai sekarang.
     
    Last edited: Apr 21, 2017
  2. Margareth

    Margareth Well-Known Member

    Joined:
    Nov 16, 2014
    Messages:
    1,068
    Likes Received:
    144
    Trophy Points:
    63
    trus, untuk content bahasa Indonesia gmn?
    Kita msh sering nyasar ke blog yg bahkan jauh dari yg kita cari
     
  3. Garett

    Garett Super Level

    Joined:
    Apr 13, 2015
    Messages:
    1,105
    Likes Received:
    1,049
    Trophy Points:
    163
    Google+:
    @Margareth mungkin saja bisa terjadi. Saya belum pernah coba cari. Juga, kalau mencari apa-apa, saya lebih sering dengan Bahasa Inggris.
     
  4. Explore Wisata

    Explore Wisata Member

    Joined:
    Jan 30, 2017
    Messages:
    429
    Likes Received:
    23
    Trophy Points:
    18
    keren, udah jago banget bahasa Inggrisnya yak,,
     
  5. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,653
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    menarik, saya pikir itu semantik dari google "men" ini lebih mengacu ke pada orang "people" << tidak hilang sih, coba dengan penekanan ketika mencarinya :

    Code:
    influential "men" in gaming
    
    [​IMG]
     
  6. Hana07

    Hana07 Member

    Joined:
    Mar 16, 2017
    Messages:
    130
    Likes Received:
    18
    Trophy Points:
    18
    Den apakah cuma kata men doang yang di sensor? alesannya apa ya kata "men" di sensor? perasaan gaada yang salah sama kata men :D
     
  7. wphoet

    wphoet You'll Never Walk Alone

    Joined:
    Feb 19, 2013
    Messages:
    1,149
    Likes Received:
    142
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    lagi mainan regex googlenya *ketawa4*tapi kyknya mereka lagi testing keyword beberapa minggu ini, kelihatan keywordnya banyak yg berubah2 posisinya di serp, 2 minggu naik 2minggu turun gitu trs (kalau yang saya amati tiap 2 minggu sekali biasanya ganti posisi di serp) jadi kyk lgi testing gitu :D
     
  8. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,653
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    lama amat ya perubahan serp, berarti mata gw salah :D
     
  9. Promp3

    Promp3 Member

    Joined:
    Oct 16, 2016
    Messages:
    415
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    18
    Klaw ada prubhan kya gtu, bisa jdi ke semua kosa kta dong gan.
     
  10. ys. herbi

    ys. herbi Well-Known Member

    Joined:
    Mar 6, 2016
    Messages:
    1,251
    Likes Received:
    190
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Heem... Soal posisi konten, konten2 ane juga naik turun belakangan ini...
    Mungkin bener, Google lagi ngetes algoritmanya... Hmm...
    Bener2 bikin deg2an...
     
  11. Garett

    Garett Super Level

    Joined:
    Apr 13, 2015
    Messages:
    1,105
    Likes Received:
    1,049
    Trophy Points:
    163
    Google+:
    Mungkin ini saya telat beri tahu. Saya sudah sarankan ini sejak 6 jam lalu.
    Screenshot from 2017-04-21 12-32-03.png

    Saya juga coba sarankan methode lain, yang mungkin agak konyol:
    Screenshot from 2017-04-21 12-41-56.png

    Untuk menghormati, saya bagikan link thread ini ke dia. Dan dia juga membuat thread mengenai ini di 8chan.
    Screenshot from 2017-04-21 12-43-35.png

    Link >> http://8ch.net/pol/res/9764269.html
     
  12. wphoet

    wphoet You'll Never Walk Alone

    Joined:
    Feb 19, 2013
    Messages:
    1,149
    Likes Received:
    142
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Kl yg saya perhatiin semenjak kbrnya algo freed, google sering testing keyword di kata2 turunan misalnya kata pengertian (di up 2 minggu pertama di search engine) hbis itu ke kata istilah trs ke kata arti, pokokmya kata2 yg punya sinonim diangkat bergilir. Sama seperti kasus di thread ini di kata man = men = people = human etc. Kemungkinan mereka lgi cari konten2 yg pakai persamaan kata buat bikin uniqe content. Tapi itu bru prediksi, jadi kita tunggu saja hasilnya ntar wakakakakakak :)
     
  13. Achmad Try

    Achmad Try Member

    Joined:
    Mar 19, 2016
    Messages:
    850
    Likes Received:
    92
    Trophy Points:
    28
    Pasti ada alasan tertentu google lakukan sensor kata. Misalnya 'Celebs Nude & Naked', mungkin google akan sensor kata tersebut :oops:. Mungkin kata 'men' itu dianggap kurang lengkap, jadinya google ubah serp yang di mesin pencari ada tulisan 'men' jadi blog yang ada judul 'people' nya karena dianggap lebih lengkap :confused:.
     
  14. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,653
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    Saya ambil contoh itu saja, ketika @Garett mencari :
    "influential men in gaming" / "influential men in computing"
    apakah dihalaman satu google tersebut @Garett tidak mendapat informasi tentang pria yg berpengaruh entah gaming / komputing ??

    saya masih yakin ini bukan untuk censorship, coba saja bikin sendiri post dengan judul :
    Influential men in gaming, bukan di bersosial tentunya, apa betul tidak muncul / tidak ditampilkan.

    oo jadi algo freed ini juga ada :D kocak lah,,
     
  15. wphoet

    wphoet You'll Never Walk Alone

    Joined:
    Feb 19, 2013
    Messages:
    1,149
    Likes Received:
    142
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    lol... lol... lol...
     
  16. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,653
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    kasih transkripnya donk, si Barry dah ubanan,,
    gw inget pernah ada pakuban disini .. @Fahmi :D
     
  17. wphoet

    wphoet You'll Never Walk Alone

    Joined:
    Feb 19, 2013
    Messages:
    1,149
    Likes Received:
    142
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    suka dengan topi kecil dikepalanya *ketawa4*
     
  18. Garett

    Garett Super Level

    Joined:
    Apr 13, 2015
    Messages:
    1,105
    Likes Received:
    1,049
    Trophy Points:
    163
    Google+:
    Tampil, tapi tidak di halaman pertama. Mungkin ke 20 atau 30-an.

    Dan yeah, saya yakin jika seseorang mencari sesuatu, mereka tidak akan mengkutip seluruh keyword. Mereka pasti mencari dengan
    Code:
    influential men in computing
    bukan
    Code:
    "influential men in computing"
    Juga ini menjadi semacam konspirasi, terutama di Eropa dan Amerika sana.
    Screenshot from 2017-04-21 14-50-38.png

    Keyword: influential men in war
    Screenshot from 2017-04-21 14-54-56.png

    upload_2017-4-21_14-57-13.png

    Beberapa lain:
    upload_2017-4-21_15-3-53.png

    upload_2017-4-21_15-6-12.png
    upload_2017-4-21_15-6-38.png
    upload_2017-4-21_15-7-31.png

    Gambar: men dihilangkan di Google
    upload_2017-4-21_14-59-14.png

    Beberapa berspekulasi ini adalah ulah feminist.
    upload_2017-4-21_15-3-22.png

    Bukankah "women" ada kesamaannya dengan "human"? Lalu kenapa kata yang satu ini menjadi pengecualian?
     

    Attached Files:

  19. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,653
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    saya tau, apa perlu saya beri keterangan silakan ketik tanpa tanda petik :D
    dan silakan jawab ini sebelum jam 4 WIB :D
     
  20. Garett

    Garett Super Level

    Joined:
    Apr 13, 2015
    Messages:
    1,105
    Likes Received:
    1,049
    Trophy Points:
    163
    Google+:
    Nggak juga. Hanya ngerti dan butuh. Ini cara saya agar dapat berkomunikasi dengan dunia luar, tbh.

    Jelaskan ini.
    [​IMG]
     
Loading...

Share This Page