9 Penyakit Yang Lebih Sering Menyerang Wanita

Discussion in 'Health & Medical' started by renisyafitri70, Jul 15, 2017.

  1. renisyafitri70

    renisyafitri70 Member

    Joined:
    Dec 7, 2016
    Messages:
    216
    Likes Received:
    37
    Trophy Points:
    28
    9 Penyakit Yang Lebih Sering Menyerang Wanita *belajar*

    Tak jauh beda dengan bagian tubuh lainnya, organ genital Anda juga rentan gangguan. Misalnya :

    1.Keputihan *depresi2*

    Saat tubuh mengalami perubahan hormon seperti menjelang dan sesudah haid, saat hamil, stres, atau serangan kuman atau jamur akibat kurang menjaga kebersihan vagina, aliran darah di rahim dan vagina meningkat, menghasilkan produksi sekret vagina lebih banyak yang disebut keputihan.

    2.Bisul *kaget3*

    Bisul atau jerawat dapat timbul di bibir vagina. Penyebabnya, pemakaian celana dalam terlalu ketat, gesekan celana dalam yang menyebabkan lecet pada kulit, dan jarang mengganti pembalut saat haid.

    3.Polip *kaget4*

    Yaitu, pertumbuhan abnormal kulit di saluran vagina yang sifatnya jinak dan tak menimbulkan rasa sakit, tapi cenderung menyebabkan keputihan, dan dapat menghalangi masuknya sperma ke dalam rahim.

    4.Radang kelenjar bartholin *huh*

    Kelenjar ini terletak di bibir vagina dan berfungsi mengeluarkan cairan pelumas. Infeksi dan iritasi jangka panjang—misalnya akibat terlalu sering menggunakan celana ketat—membuat kelenjar ini meradang dan bengkak.

    5.Varises vagina *dingin*

    Dipicu oleh faktor genetis dan membesarnya ukuran janin pada ibu hamil, sehingga pembuluh vena melebar. Vagina jadi pegal dan nyeri saat berhubungan seks.

    6.Vagina kering *akhirnya*

    Kelenjar bartholin menjadi tidak maksimal memproduksi pelumas jika Anda mengalami stres dan tinggi kadar gula dalam tubuh. Akibatnya, vagina terasa kering dan nyeri saat berhubungan seks.

    7.Fibroid *mati*

    Fibroid atau miom merupakan tumor jinak di otot rahim. Miom ditandai dengan pendarahan yang banyak saat haid.

    8.Kandidiasis *tidak*

    Vagina memiliki jamur kandida untuk menjaga tingkat keasamannya. Saat imunitas tubuh menurun, pertumbuhan jamur menjadi berlebihan. Pertumbuhan jamur akan menyebabkan vagina terasa gatal namun tidak berbau.

    9.Vulvodinia *takut*

    Yaitu, nyeri dan rasa panas di daerah vulva (area vagina yang tampak dari luar) tanpa ada kelainan fisik lainnya. Vulvodinia bisa dipicu oleh infeksi vagina.

    Itulah beberapa penyakit yang sering menyerang wanita, semoga bermanfaat yaaaa sahabat bersosial *bagus*
     
    Park Ri Rin likes this.
  2. Kang Aceng

    Kang Aceng Member

    Joined:
    Aug 5, 2016
    Messages:
    299
    Likes Received:
    24
    Trophy Points:
    18
  3. renisyafitri70

    renisyafitri70 Member

    Joined:
    Dec 7, 2016
    Messages:
    216
    Likes Received:
    37
    Trophy Points:
    28
    Yaelaaaaaaaaaaah bang :D
     
  4. Kang Aceng

    Kang Aceng Member

    Joined:
    Aug 5, 2016
    Messages:
    299
    Likes Received:
    24
    Trophy Points:
    18
    haaahaaahaaa *keren2*
     
  5. Kang Jaka

    Kang Jaka Member

    Joined:
    Apr 24, 2017
    Messages:
    211
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    18
    woow ngeri yah,, kalau penyakit matere bisa juga yeh nyerang wanita *bergaya*
     
  6. renisyafitri70

    renisyafitri70 Member

    Joined:
    Dec 7, 2016
    Messages:
    216
    Likes Received:
    37
    Trophy Points:
    28
    Sebenarnya yah gan ... Cewek itu TIDAK matre.. Cewe cuma realistis, karena hidup tidak bisa ngandalin sekedar MAKAN CINTA.. DAN Cuma laki laki kere yang bilang cewek matere.. Wkwk

    Eh tapi, engga semua cewek kaya gitu sih ..
     
  7. renisyafitri70

    renisyafitri70 Member

    Joined:
    Dec 7, 2016
    Messages:
    216
    Likes Received:
    37
    Trophy Points:
    28
    Ahahahahaha *calmdown*seuri we *booger*
     
  8. Kang Aceng

    Kang Aceng Member

    Joined:
    Aug 5, 2016
    Messages:
    299
    Likes Received:
    24
    Trophy Points:
    18
  9. renisyafitri70

    renisyafitri70 Member

    Joined:
    Dec 7, 2016
    Messages:
    216
    Likes Received:
    37
    Trophy Points:
    28
    Horeamna, wkwk
    Dari judulna asa baper kana drama DOTS abi mah *badluck*
     
  10. Kang Aceng

    Kang Aceng Member

    Joined:
    Aug 5, 2016
    Messages:
    299
    Likes Received:
    24
    Trophy Points:
    18
    *huh* Padahal isinya keren banget.
     
  11. renisyafitri70

    renisyafitri70 Member

    Joined:
    Dec 7, 2016
    Messages:
    216
    Likes Received:
    37
    Trophy Points:
    28
    Uuuuuuhhh udah saya baca ko gan :rolleyes: Apasih yang engga buat kamu? *berkeringat*
     
  12. Kang Aceng

    Kang Aceng Member

    Joined:
    Aug 5, 2016
    Messages:
    299
    Likes Received:
    24
    Trophy Points:
    18
    Tengkyu bree. Kasih komentar juga bree :D
     
  13. renisyafitri70

    renisyafitri70 Member

    Joined:
    Dec 7, 2016
    Messages:
    216
    Likes Received:
    37
    Trophy Points:
    28
    Hayang wae di komen teh, batur mah embung loba nu ngomen th loba piobroleun *ngupil*
     
  14. Kang Aceng

    Kang Aceng Member

    Joined:
    Aug 5, 2016
    Messages:
    299
    Likes Received:
    24
    Trophy Points:
    18
    Komentar sesuai dengan thread bree.. Jangan OOT. :D
     
  15. renisyafitri70

    renisyafitri70 Member

    Joined:
    Dec 7, 2016
    Messages:
    216
    Likes Received:
    37
    Trophy Points:
    28
    Ya alloh, iya maafkan kang
     
Loading...

Share This Page