Member Lama Memperkenalkan Diri

Discussion in 'Introductions' started by KangAndre, Nov 23, 2017.

Tags:
  1. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Saat melihat Notable Members ternyata saya telah menduduki top member dari Most Messages, Most Likes dan Most Points. Namun, baru kali ini saya memperkenalkan diri di sub forum Introductions, apalagi thread ini merupakan messages ke 9000.

    a-bersosial.jpg
    Perkenalkan nama saya cukup dipanggil Kang Andre, bapak 2 anak dari 1 istri. Saat ini tinggal di Pamekasan, Madura. Orang biasa yang nggak punya ilmu tinggi.

    Banyak yang mengira bahwa saya admin forum ini, namun sekali lagi saya katakan TIDAK. Saya hanya member biasa yang sangat peduli dengan forum bersosial.com, untuk itu saya sering mengingatkan, menegur member lain yang sekiranya melanggar rules forum. Terus terang, saya masih butuh backlink yang baik dari bersosial, oleh karena itu, saya menjadi "bawel" agar forum tetap memberikan backlink yang baik.

    Meskipun, saya tahu awal-awal hadirnya bersosial yang masih menggunakan Drupal, saya belum mendaftar karena saya masih aktif jadi moderator di salah satu forum komunitas seo (sekarang dah mati) yang waktu itu sudah menggunakan XenForo.

    Terus terang lagi, sebenarnya bersosial merupakan salah satu target forum untuk nyepam kontes seo, karena forum yang baru lahir ini telah memiliki PR 7 bersaing dengan Forum-forum bule lainnya. Akan tetapi, setelah mengetahui Admin-nya @Dan seorang Drupalisme dan saya akan belajar drupal, maka niat tersebut saya urungkan. Dan mulai bergabung pada 25 Jan 2014.

    Thread pertama saya di forum ini adalah tentang drupal https://www.bersosial.com/threads/share-malam-pertama-bersama-drupal.5678/ dan komentar pertama di forum ini adalah @ncang.

    Banyak forum online yang telah saya ikuti sejak tahun 2005, namun suasana keakraban member (waktu itu) dan diperkenankan membuat backlink (apalagi PR 7) semakin membuat betah di sini dan berusaha mengikuti aturan yang ada. Barangkali dari 9000 messages yang ada, mungkin tidak ada yang basa-basi (mantap, nice info, dll) meskipun ada juga yang OOT :D

    Sekali lagi, tidak ada niatan saya menjadi TOP member di sini (dan nggak ada hadiahnya). Saya berusaha menanggapi thread dengan semampu saya apalagi jika di "colek", terutama masalah blogging atau SEO meskipun saya bukan ahlinya. Termasuk yang meng-inbox (PM) saya, meskipun sangat banyak, tetap saya layani.

    Bagi saya, berbagi ilmu itu ibadah (meskipun sedikit), banyak teman banyak rejeki, dan yang terpenting pengetahuan saya jadi bertambah setelah membaca maupun berdiskusi di forum ini.

    Barangkali ini thread perkenalan yang paling panjang di forum ini, yah...
    Meskipun terlambat :D
     
  2. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,653
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    selamat datang selamat bergabung, eeeh
    baru kali ini, threads Introductions mirip artikel curhat :D
     
    Nabila likes this.
  3. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
  4. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,653
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    3 tahun lalu :D
    kadang kalau lagi iseng, saya buka threads2 jadul, seru buat bahan bacaan.
     
    KangAndre likes this.
  5. HadoSW

    HadoSW Member

    Joined:
    Nov 14, 2017
    Messages:
    44
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    8
    eh iya, saya juga ngira, @KangAndre ini admin bersosial, rajin betul stay ya kang..... :D
    baguslah,,,, sama' menjaga kelanggengan forum ini,,,
     
    KangAndre likes this.
  6. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    selama buka browser (di rumah), bersosial terus dibuka... :D
     
  7. Garett

    Garett Super Level

    Joined:
    Apr 13, 2015
    Messages:
    1,105
    Likes Received:
    1,049
    Trophy Points:
    163
    Google+:
    Kalo saya perkenalkan diri ulang, ini akan menjadi yang ke-tiga.

    Edit:
    saya coba cari thread dari @KangAndre selain ini dibagian perkenalan, dan hanya ini yang ditemukan. Thread ini benar-benar thread perkenalan pertama anda. :eek:
     
    Last edited: Nov 23, 2017
    KangAndre likes this.
  8. ziuma

    ziuma Well-Known Member

    Joined:
    May 23, 2014
    Messages:
    1,564
    Likes Received:
    240
    Trophy Points:
    63
    KangAndre likes this.
  9. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Salam kenal bro.. inget rule di baca dulu ya.. nyepam alus sih boleh2 aja.. apalagi pas sabtu minggu.. biasanya mimin momot lagi liburan.. kalau lihat fotonya, kayanya saya kenal.. udah tua yah??? Wkwkwkkwkw
     
    KangAndre likes this.
  10. Muhammad Khoir

    Muhammad Khoir Super Level

    Joined:
    Jun 10, 2014
    Messages:
    2,874
    Likes Received:
    363
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Karena @KangAndre yang lebih berpengalaman dan mampu menjawab semua pertanyaan member disini... :D
     
    KangAndre likes this.
  11. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Kalau sudah, berarti double post dan itu melanggar rules :D
     
  12. Om Toni

    Om Toni Member

    Joined:
    Feb 11, 2017
    Messages:
    340
    Likes Received:
    84
    Trophy Points:
    28
    Saya juga belum pernah bikin thread perkenalan kayaknya di sini. Dari beberapa 4 biji forum yang saya ikuti (kaskus, maxmanroe dan detik) bersosial yang paling istimewa. Meski jarang nge-thread, hampir tiap hari pasti ngintip bersosial sebagai silent reader, kali aja ada thread yang menarik.

    Salah satu alasannya karena di sini ada rekan-rekan yang thread serta komen-komennya sangat berkelas. Terutama @KangAndre dan @ncang yang sepertinya dari segi usia sama tuanya dengan saya :D
     
    KangAndre likes this.
  13. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,653
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    maksudnya bukan kids jaman now ? :D bang @nelson sitompul mau gabung gak ?
    untuk menghindari itu, jadi saya gak bikin threads perkenalan karena takut jadi terkenal
     
  14. idan

    idan Member

    Joined:
    Oct 29, 2017
    Messages:
    148
    Likes Received:
    13
    Trophy Points:
    18
    wkwkkkkkk....
    skalian ngelampiasin unek2nya kali gan :D
     
    KangAndre likes this.
  15. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    makanya, judulnya "Member Lama Memperkenalkan Diri" :D
     
  16. idan

    idan Member

    Joined:
    Oct 29, 2017
    Messages:
    148
    Likes Received:
    13
    Trophy Points:
    18
    edun peramal spertinya tebakannya tepat
     
  17. Om Toni

    Om Toni Member

    Joined:
    Feb 11, 2017
    Messages:
    340
    Likes Received:
    84
    Trophy Points:
    28
    Tiang listrik itu tak usah memperkenalkan diri jg terkenal :D
    Ayo bikin grup TK (Tua2 Keladi) bang @nelson sitompul :D
     
    ncang likes this.
  18. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Wkwkwkwkwk.. monggo, dan ketuanya silakan pilih dari 3 option:
    @KangAndre, @ncang or @Om Toni .. gue yg mudaan ngalah wesss...
     
  19. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Istilahnya mak jlleeebbbbb
     
  20. Fathoni

    Fathoni Member

    Joined:
    Mar 9, 2016
    Messages:
    168
    Likes Received:
    12
    Trophy Points:
    18
    mantap-mantap para senior mau bikin grup TK ,,,,,,,:D:D
     
Loading...

Share This Page