Pasang Ads.txt di Blogger.com (Blogspot)

Discussion in 'Blogger' started by KangAndre, Feb 19, 2018.

  1. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Pihak blogger.com akhirnya memberikan fasilitas kustom Ads.txt di dasbor blogger.com. Jika sebelumnya publisher adsense yang menggunakan blog ber-platform blogger dengan kustom domain direpotkan dengan masalah ads.txt, saat ini sudah dapat teratasi.

    Thread ini berkaitan dengan https://www.bersosial.com/threads/ask-cara-mengatasi-ads-txt-adsense-di-blogger.50064

    Sebenarnya, saya tidak tahu kapan ada fasilitas kustom ads.txt di blogger, karena pada bulan Januari, saya full nggak update atau memonitor blog. Berhubung saat buka dasbor adsense ada salah satu blog saya (kustom domain blogspot) dapat notice tentang ads.txt, maka saya segera mengatasinya dan membuat artikel Menambah Ads.txt Blogger (Blogspot).

    Cara Pasang Ads.txt di Blogger.com (Blogspot) sangat mudah.

    Menyiapkan file ads.txt

    Jika blog Anda dimonetisasi dengan penyedia pihak ketiga, atau Anda telah mengintegrasikan AdSense secara manual di blog, Anda perlu menyiapkan isi file ads.txt secara manual. Dapat di lihat di akun adsense atau isi dengan: google.com, pub-xxxxxxxxxx, DIRECT, f08c47fec0942fa0

    Penting: Pastikan Anda mengganti pub-xxxxxxxxxx dengan ID penayang Anda sendiri.

    ads-txt-blogger.jpg
    1. Login ke Blogger.
    2. Di bagian kiri atas, klik Panah bawah [​IMG].
    3. Klik blog tempat Anda ingin menyiapkan file ads.txt.
    4. Di bagian kiri, klik Setelan.
    5. Di bawah "Setelan", klik Preferensi penelusuran.
    6. Di bagian "Monetisasi", temukan "ads.txt kustom" lalu klik Edit.
    7. Klik Ya.
    8. Salin setelan dari penyedia monetisasi pihak ketiga dan tempelkan di kotak teks.
    9. Klik Simpan setelan.
    10. Opsional: Untuk memeriksa isi file ads.txt Anda, buka http://<alamat blog Anda>/ads.txt.
    Catatan: Jika blog menjalankan AdSense menggunakan integrasi Blogger-AdSense, Anda tidak perlu menyiapkan ads.txt secara manual. Blogger akan menyiapkannya untuk Anda.
     
  2. Yayan Casper

    Yayan Casper Member

    Joined:
    Jul 18, 2014
    Messages:
    670
    Likes Received:
    77
    Trophy Points:
    28
  3. Musthafa Kamal

    Musthafa Kamal Active Member

    Joined:
    Jun 15, 2015
    Messages:
    603
    Likes Received:
    100
    Trophy Points:
    43
  4. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Agar iklan adsense (atau lainnya) dapat muncul sesuai dengan Authorized Digital Sellers atau Penjual digital resmi
     
  5. Yayan Casper

    Yayan Casper Member

    Joined:
    Jul 18, 2014
    Messages:
    670
    Likes Received:
    77
    Trophy Points:
    28
    baru tau ane kang, tengkyu :)
     
  6. rioeri

    rioeri New Member

    Joined:
    Feb 18, 2018
    Messages:
    6
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    makasih infonya kang...ijin coba.hehehe
     
  7. Bisma Valen

    Bisma Valen Member

    Joined:
    Feb 20, 2018
    Messages:
    20
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Google+:
  8. ridlo 07

    ridlo 07 Member

    Joined:
    Jan 21, 2017
    Messages:
    94
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    8
    saya juga baru tau semenjak iklan adsen blank semua.. sempet heboh juga
     
  9. Sugeng Ginanjar

    Sugeng Ginanjar Member

    Joined:
    Nov 18, 2016
    Messages:
    212
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    18
Loading...

Share This Page