Manakah Jenis Sitemap yang Tepat untuk Dibenamkan di Google Webmaster Tools?

Discussion in 'Blogger' started by sakaji, May 14, 2013.

  1. sakaji

    sakaji Member

    Joined:
    Mar 13, 2013
    Messages:
    165
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    18
    Sudah bukan rahasia lagi bahwa indeks mesin telusur ( #Google, #Bing, #Yahoo, etc.) untuk setiap post yang kita tulis di blog merupakan hal mendasar yang harus dilakukan seorang blogger. Masing-masing mesin telusur memiliki webmaster tools yang berbeda-beda. Pada thread ini, saya tidak hendak membicarakan masalah bagaimana caranya memasukkan sitemap ke tiap-tiap webmaster tersebut. Namun, lebih pada share pengalaman yang entah betul entah salah (minta pendapatnya nanti ya ^^) untuk mendapatkan indeks, khususnya di #GoogleWebmaster.

    Apa yang saya lakukan tentu sama seperti yang lainnya, memasukkan peta situs: sitemap.xml untuk Blogger di Google webmaster tools.
    Namun, kemarin saya memasukkan peta situs: atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500 (untuk postingan 1-500), atom.xml?redirect=false&start-index=501&max-results=500 (untuk postingan 501-1000).

    Dan ternyata, menurut catatan yang ada di Google webmaster tools semua post terkirim dan terindeks juga. Memang setelah itu, jumlah trafik meningkat (saya tidak menampilkan screenshotnya).

    Namun, saya masih ragu-ragu mengenai hal ini. Apakah apa yang sudah saya lakukan ini termasuk spam indeks - mengingat sekarang ini Blogger sudah memakai sitemap.xml?

    Menurut teman-teman Bersosial bagaimana? Apakah melakukan hal ini juga? Atau bagaimana? Saya takut dipatil sama burung penguin 2.0 yang sebentar lagi mau menetas nih.

    Opini kalian sangat berharga. Terima kasih sebelumnya.
     
  2. cayun

    cayun Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    661
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    28
    pas pake blogspot saya cuma

    pas pake blogspot saya cuma submit sitemap yg /sitemap.xml tapi karena sekarang pake custom domain jadi pake yg
    Code:
    atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500
    
    ini *bagus*

    Kayaknya ini bukan spam indeks, karena 1 postingan pasti cuma terindeks 1 di google *keren3*
     
  3. samuel

    samuel Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    478
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    saya cuma submit sitemap.xml

    saya cuma submit sitemap.xml dan atom saja , karena saya rasa sudah cukup *keren1*

    sepertinya itu bukan spam indeks jika submit beberapa jenis sitemap *mimisan*
     
  4. sakaji

    sakaji Member

    Joined:
    Mar 13, 2013
    Messages:
    165
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    18
    @Cayun + @Samuel: Jadi, tetep

    @Cayun + @Samuel: Jadi, tetep aja yah, kalau submit 2 jenis sitemap itu yang diindeks tetap cuma 1 artikel tiap per judul kan?
     
  5. ayahnyanadia

    ayahnyanadia Well-Known Member

    Joined:
    Apr 4, 2013
    Messages:
    1,369
    Likes Received:
    153
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    yg direkomendasikan google

    yg direkomendasikan google aja http://support.google.com/webmasters/bin/answer.py?hl=en&answer=183669
     
  6. sakaji

    sakaji Member

    Joined:
    Mar 13, 2013
    Messages:
    165
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    18
  7. Fahmi

    Fahmi Newbie

    Joined:
    Dec 5, 2012
    Messages:
    1,719
    Likes Received:
    159
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    kayanya lebih bagus sitemap

    kayanya lebih bagus sitemap.xml

    Code:
    <url>
        <loc>http://contoh.com/url-product</loc>
        <changefreq>weekly</changefreq>
        <priority>1.0</priority>
        <image:image>
            <image:loc>http://contoh.com/image/cache/data/product-keren/product-500x500.jpg</image:loc>
            <image:caption>Product Kereen</image:caption>
            <image:title>Product Kereen</image:title>
        </image:image>
    </url>
    
    seperti contoh ini dan lebih lengkap http://www.sitemaps.org/
     
  8. ayahnyanadia

    ayahnyanadia Well-Known Member

    Joined:
    Apr 4, 2013
    Messages:
    1,369
    Likes Received:
    153
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    sakaji wrote:

    ho-oh, pada sebagian blog ane
     
  9. foxydiba

    foxydiba Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    272
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    Kalau isi sitemapnya sama sih

    Kalau isi sitemapnya sama sih mending salah satu saja, kecuali kalau sitemapnya beda seperti sitemap_image.xml, sitemap_video.xml, sitemap_mobile.xml. Kalau mensubmit sitemap yang kontennya sama, dibanned sih mungkin tidak, tapi bisa berakibat SERP website jadi jelek. Saya dulu pernah mencoba memasang sitemap.xml dan sitemap_index.xml (bawaan plugin WordPress SEO) yang isinya mirip, hasilnya traffic terjun bebas. Dalam kasus ini nampaknya sama dengan saya dulu, lebih baik pasang yang sitemap.xml saja.
     
  10. wphoet

    wphoet You'll Never Walk Alone

    Joined:
    Feb 19, 2013
    Messages:
    1,149
    Likes Received:
    142
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    punyaku masih pakai default

    punyaku masih pakai default *jail*
     
  11. sakaji

    sakaji Member

    Joined:
    Mar 13, 2013
    Messages:
    165
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    18
    wphoet wrote:

    Default itu jenis sitemap yang mana mas @wphoet? Yang sitemap.xml ya?
     
  12. nawi667

    nawi667 Member

    Joined:
    Jul 5, 2013
    Messages:
    113
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    3 sitemap

    Kalau aku hanya mempergunakan 3 format sitemap dasar, yaitu atom.xml ; rss.xml dan sitemap.xml, dan selanjutnya aku lakukan setting robot.txt pada blogger dengan format :

    Penambahan &max-results=999 perlu dilakukan karena sitemap blogger hanya mampu menyimpan 26 artikel baru.

    Salam blogger, mohon maaf bila ada salah kata.
     
  13. syarifahmad

    syarifahmad Member

    Joined:
    Dec 30, 2013
    Messages:
    49
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    8
    klo saya

    Kalo saya biasa pake yang seperti di atas
    Code:
    /atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500
    
    tinggal ganti jumpah postingnya aja
    tutorial ngasal
     
  14. KBlogger

    KBlogger New Member

    Joined:
    Mar 7, 2014
    Messages:
    68
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    Nyimak dulu

    masih newbie mas,
     
  15. irwan efendi

    irwan efendi New Member

    Joined:
    Jul 25, 2014
    Messages:
    13
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    semua tergantung selera pemilik blog, tapi hati-hati karena salah2 blog sobat tidak akan terindex oleh mbah google:D
     
  16. infokarimunjawa

    infokarimunjawa New Member

    Joined:
    Aug 11, 2014
    Messages:
    25
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    kalau saya sendiri sih cuma submite 1 doang sitemap.xml, yg terpenting cek keindex an postingan agan di webmastertool


     
    Last edited by a moderator: Aug 19, 2014
  17. VanceLobo

    VanceLobo Member

    Joined:
    May 16, 2014
    Messages:
    380
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    weww... ane masih nubie banget neh masalah beginian... hehhe

    cuman make sitemap.xml aja :(
     
  18. Muh.Yusuf

    Muh.Yusuf Member

    Joined:
    Jul 29, 2014
    Messages:
    438
    Likes Received:
    23
    Trophy Points:
    18
    Google+:
  19. Taufiq Rahman

    Taufiq Rahman Member

    Joined:
    Sep 29, 2014
    Messages:
    147
    Likes Received:
    8
    Trophy Points:
    18
    kalau menurut saya, lebih bagus pakai sitemap.xml aja gan :D
     
  20. asli3rut

    asli3rut Member

    Joined:
    Sep 6, 2014
    Messages:
    641
    Likes Received:
    44
    Trophy Points:
    28
    Ini yang terus menjadi pertanyaan dibenaku juga, tapi uncuk cari aman saya sendiri cuma membenamkan sitemap.xml saja, belum menemukan aturan yang pasti mengenai ini
     
Loading...
Similar Threads - Manakah Jenis Sitemap
  1. Devita
    Replies:
    5
    Views:
    1,035

Share This Page