Mencari Sumber Backlink

Discussion in 'General Internet' started by KangAndre, Feb 10, 2015.

  1. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Terima kasih atas tanggapan atas artikel saya yang berjudul "Cara saya mendapat backlink natural (alami)" Selain cara tersebut, berikut ini juga cara saya menemukan sumber backlink entah itu berupa komentar, profil, submit artikel maupun membuat artikel sendiri dari subdomain gratis. Berpuluh-puluh bahkan ratusan backlink siap didapat mulai dari situs terkenal sampai situs spam, dari .edu sampai domain nggak terkenal.

    Sebelumnya saya minta maaf jika ada rekan yang nggak setuju dengan pemuatan artikel ini atau tersinggung dengan ulasan saya nantinya. Ilmu lebih baik disebarkan agar (mungkin) bisa berguna bagi yang lain. Dan juga, sebenarnya saya bisa langsung memberi daftar backlink yang siap dipakai (ada ratusan) namun saya punya prinsip: "lebih baik saya beri kail daripada ikan" Tidak lain agar kita bisa sama-sama belajar dan bukan dengan cara pemerolehan instan.

    Mencari Sumber Backlink

    Banyak cara mencari sumber backlink, mulai dari software sampai memanfaatkan mesin pencari dengan kueri tertentu. Kali ini saya menggunakan mesin pencari sebagai alat bantunya, yaitu google dengan sangat mudah.

    Memanfaatkan moment kontes seo.

    Fenomena Kontes seo ini sangat menarik, termasuk bagi saya dalam mencari backlink. Seperti yang kita ketahui peserta kontes PASTI akan mengoptimasi "mati-matian" agar artikelnya masuk di page one. Selain onpage pasti offpage seo (backlink) sangat-sangat dibutuhkan.

    Kita dengan mudah mengetahui sumber backlink dari artikel kontes jika pesertanya "ceroboh" (atau mungkin belum paham benar ttg SEO). Sudah tahu situs/blog dummy untuk cari backlink malah mengungguli blog utamanya yang diikutkan kontes. Di sinilah jalan kita menemukan sumber backlink tersebut.

    Cara mencari sumber Backlink

    Cobalah buka google dan ketik kata kunci yang dilombakan sebuah kontes SEO (usahakan yang hasil SERP banyak) Kalau tidak tahu, coba search "kontes seo terbaru" terlebih dahulu, banyak blog yang membahas jadwal kontes.

    Setelah menemukan kata kunci (biasanya judul masing-masing blog sama) perhatikan dengan teliti hasil serp google. Dibawah judul pasti ada url judul tsb. Berasal dari mana? Kalau datang dari blog peserta, abaikan. Cari yang datang dari sumber lain (forum, guestbook, subdomain, dll) Buka link tersebut. BINGO! kita bisa tanam backlink di situ (ada yang langsung ada juga yang perlu daftar). Lebih afdol lagi, gunakan kueri pencarian 24 jam atau seminggu (untuk kontes yang sedang berlangsung) karena blog dummy posisinya jauh jika ada di SERP sembarang waktu. Jika kontes selesai nggak masalah.

    Ada cara lain lagi, yaitu buka url peserta kontes yang berada di posisi teratas, terus copy url tersebut dan pastekan ke google search. Lihat hasilnya... url tersebut ditanam di situs mana saja. Ngikut saja..

    Dengan cara tersebut saya mendapatkan ribuan tempat tanam backlink, mulai guestbook, komentar, profil, subdomain baik itu .edu .gov ac.id go.id sampai .mil.id

    Saran: seleksi tempat menanam backlink tersebut. Jangan keburu nafsu langsung nancepin link, sedikit demi sedikit saja.

    Permasalahan kecerobohan peserta kontes seo. mudah-mudahan saya bisa bahas di topik lain...
     
    Last edited: Feb 10, 2015
    yakub likes this.
  2. Abdul Munib

    Abdul Munib Member

    Joined:
    Dec 12, 2014
    Messages:
    133
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Terima kasih banyak mas... sangat berguna buat saya yang masih newbie dalam cari cari link :D
     
  3. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    @Abdul Munib SEO itu seni, bisa dilihat dari beberapa sudut pandang
     
  4. Expedisi Murah

    Expedisi Murah Member

    Joined:
    Feb 2, 2015
    Messages:
    386
    Likes Received:
    32
    Trophy Points:
    28
    Simpen dulu achhhhhh. Tar dipake klo udeh aman
     
  5. anshardjie

    anshardjie New Member

    Joined:
    May 27, 2014
    Messages:
    9
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    3
    Google+:
    mantap nih triknya kang andre,,
     
  6. Mas-Andro

    Mas-Andro New Member

    Joined:
    Feb 10, 2015
    Messages:
    9
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    baru belajar ngeblog saya ini., tulisannya bermanfaat
     
  7. mantri

    mantri Member

    Joined:
    Jan 30, 2015
    Messages:
    69
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    18
    *wow2*Makasih ilmunya mas... tob markotob*senang*
     
  8. asli3rut

    asli3rut Member

    Joined:
    Sep 6, 2014
    Messages:
    641
    Likes Received:
    44
    Trophy Points:
    28
    Bagi-bagi dong gan backlinknya :D ane paling malas berburu backlink, jadi ya dibiarkan aja blognya.
     
  9. Malik Abimanyu

    Malik Abimanyu Member

    Joined:
    Jun 23, 2014
    Messages:
    278
    Likes Received:
    16
    Trophy Points:
    18
  10. riki 21

    riki 21 Member

    Joined:
    Oct 21, 2014
    Messages:
    254
    Likes Received:
    25
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    saat ini fokus cari backlink dr bersosial dulu :D
     
  11. Andri Uye

    Andri Uye Member

    Joined:
    Jan 31, 2015
    Messages:
    62
    Likes Received:
    8
    Trophy Points:
    8
    wah nambah ilmu lagi tentang becklink
    Tengkyu mas infonya hehe..
     
  12. Situs Lagu Mp3

    Situs Lagu Mp3 Member

    Joined:
    Jan 26, 2015
    Messages:
    90
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    saya sering pake teknik ini *jail*
     
  13. debays

    debays Active Member

    Joined:
    Jul 18, 2014
    Messages:
    1,409
    Likes Received:
    58
    Trophy Points:
    48
    wah mantap ini, memanfaatkan kecerobohan pelaku kontes seo.
     
  14. Akbar Firdiansyah

    Akbar Firdiansyah New Member

    Joined:
    Feb 10, 2015
    Messages:
    4
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Memanfaatkan Kontes SEO untuk mencari backlink, boleh dibilang salah satu metode paling efektif, tapi tentu tidak murah.

    Penyelenggara perlu memberikan hadiah yang nilainya bisa menarik minat para blogger, kalo hadiahnya cuma 500-1 juta rupiah, saya rasa kurang menarik di mata para blogger;)
     
  15. tedfiz

    tedfiz Member

    Joined:
    Jun 18, 2013
    Messages:
    38
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    8
    mantab mas..... ane lagi memerdalam nih ilmu2 ginian....*akhirnya*
     
  16. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Yang pasti sudah dapat dari bersosial.com
     
  17. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Nggak apa-apa, Santai saja
     
  18. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Banyak yang pakai tapi sedikit yang menginformasikan
    Teknik ini saya gunakan sejak saya mulai ikutan kontes 2011, meski nggak pernah menang :p
     
  19. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Masih ada peserta yang melakukan hal ini, mis: nama profil, grup, blog menggunakan kata kunci yang dilombakan. Jika situs yang digunakan bagus, ya saya ikutan juga
     
  20. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Saya tidak membahas masalah kontes seo-nya, tapi ada peluang untuk mencari tempat tanam backlink lewat penyelenggaraan kontes.
     
Loading...

Share This Page