Peluang Fun Bisnis Food Truck Minim Saingan

Discussion in 'Usaha Kecil Menengah' started by Mokimaru, Nov 13, 2014.

  1. Mokimaru

    Mokimaru Member

    Joined:
    Nov 9, 2014
    Messages:
    513
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    28
    Salam sukses untuk para pengusaha dan pebisnis Indonesia, anda kembali membaca artikel di ayodeal yang bahasan dalam blog ini yaitu mengacu pada bisnis yang ada di Indonesia dan sekitarnya.

    [​IMG]
    Sumber Gambar : findlafoodtrucks.com​

    Kemarin saya sempat melihat sebuah acara di televisi, salah satu stasiun TV nasional tersebut membahas tentang bisnis food truck. Sebenarnya apa sih bisnis food truck itu?

    Bisnis food truck adalah sebuah bisnis yang di jalankan dengan menggunakan truck atau mobil besar sebagai dapur dan lapak tempat menjual makanan. Bisnis ini masih sangat jarang di Indonesia, biasanya di luar negeri bisnis ini di jalankan oleh anak muda yang punya impian ingin memiliki sebuah bisnis yang menyenangkan.

    Makanan yang di sajikan oleh bisnis food truck ini biasanya adalah makanan siap saji, kalau di luar negeri misalkan burger dan hotdog. Nah, di indonesia anda bisa bereksperimen menggunakan bisnis food truck ini dengan menyajikan menu anak muda yang suka tongkrongan, misalkan makanan ringan dan kopi.

    Baca : Memulai Usaha Kedai Kopi Untuk Komunitas
    Baca : Membuka Lesehan Warung Kopi Sangat Menguntungkan

    Dalam acara TV yang membahas tentang food truck tersebut, ternyata bisnis food truck sudah ada sejak abad ke 18 dan kita tinggal modifikasi ide saja saat menjalankan bisnis food truck ini.

    Bagaimana apakah anda berminat dengan bisnis yang di kupas ayodeal tentang food truck ini? Sekian artikel tentang Peluang Fun Bisnis Food Truck Minim Saingan. Terima kasih telah berkunjung ke blog yang penuh dengan inspirasi bisnis dan peluang usaha, ayodeal.

    Artikel ini baru saya tulis di blog saya AYODEAL.
     
  2. Margareth

    Margareth Well-Known Member

    Joined:
    Nov 16, 2014
    Messages:
    1,068
    Likes Received:
    144
    Trophy Points:
    63
  3. Mokimaru

    Mokimaru Member

    Joined:
    Nov 9, 2014
    Messages:
    513
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    28
    Bener banget, BTW ini klonengan ya? *jail*
     
  4. jonsemar

    jonsemar Member

    Joined:
    Jun 18, 2015
    Messages:
    42
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    Hmm modalnya cukup besar juga ya. Harus beli truck yang dapat menampung makanan-makanan yang akan kita jual. Cuman boleh dan kudu dicoba nih. Lagipula bisnis food truck kan belum menjamur banget di Indonesia, khususnya Jakarta hehehe BTW mau tanya gan, makanan yang biasa dijual apa saja? Kalau macam sandwich atau roti2 gitu biasa haha mau coba buat mie atau steak cuman apa tidak ribet? BTW di negeri kita sendiri apakah sudah ada yang memulai bisnis food truck ini gan?
     
  5. 9lokwi

    9lokwi New Member

    Joined:
    Aug 21, 2015
    Messages:
    13
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Saat ini keberadaan food truck sudah mulai berkembang di Indonesia khususnya di kota-kota besar seperti Jakarta, Bandung, Surabaya, Makassar dan Medan. Ke depannya bisnis dan hal-hal terkait lainnya dari food truck ini akan terus bertumbuh pesat seiring lifestyle orang muda di kota-kota besar yang menginginkan makanan cepat saji.
     
  6. adi hasan

    adi hasan Member

    Joined:
    Jul 6, 2015
    Messages:
    771
    Likes Received:
    42
    Trophy Points:
    28
    bisnis yg unik dan keren,,,, bisa pindah2 tempat lagi..
     
  7. sistekno

    sistekno New Member

    Joined:
    Sep 7, 2015
    Messages:
    13
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    biaya beli truknya lumayan juga kelebihannya ya bisa pindah-pindah kalau sepi ya pindah tempat lain :)
     
Loading...

Share This Page