Inspirasi Rumah Minimalis Green Urban House Kecil-Kecil Cabe Rawit

Discussion in 'General Discussion' started by royan, Sep 17, 2015.

  1. royan

    royan Member

    Joined:
    Sep 26, 2014
    Messages:
    21
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    Membangun suatu hunian di daerah ibu kota memang dibutuhkan suatu rencana yang matang. Tak bisa dipungkiri, keberadaan lahan yang terbatas dikarenakan sudah banyak dibangun rumah dan gedung-gedung bertingkat ini membuat harganya pun melonjak tinggi.

    [​IMG]


    Namun tuntutan pekerjaan yang mengharuskan sebagian dari mereka untuk berada di Jakarta, pada akhirnya mengharuskan untuk membeli rumah walaupun dengan lahan yang terbatas. Salah satunya, rumah yang berada pada pantai indah kapuk yang satu ini.

    Dengan keberadaan lahan yang bisa dibilang terbatas, pemilik sangat bisa memanfaatkan lahan tersebut dengan menciptakan suatu rumah yang tidak hanya nyaman, tapi juga memiliki kesan menarik dan dibuat terlihat sangat luas serta desain arsitektur yang alami namun tetap modern. Terlihat pada bagian depan, sang pemilik menempatkan carport lebih rendah dari posisi rumah inti yang manggunakan lantai conblok sangat menyerupai batu alam. Ini dimaksudkan agar rumah terlihat lebih natural dan tidak kaku.

    Tapi, selain itu mampu menyerap air langsung pada tanah. Kemudian, pada bagian atasnya digunakan skylight kaca agar tidak tidak terlihat gelap pada bagian bawah. Bangunan pada rumah ini terdapat batuan andesit yang memiliki terksture yang khas, banyak digunakan pada dinding fasat rumah. Nah, selain itu terdapat penggunaan kayu solid yang dijadikan sebuah layer-layer pada tangga masuk utama untuk menciptakan kesan privasi yang terbuka namun tetap alami dan juga bertujuan untuk keamanan.

    Pada sebuah rumah minimalis dengan desain rumah bertemakan green urban house ini, sang pemilik menghadirkan ruang tamu yang dibuat se-simple mungkin, tidak banyak terdapat sekat dengan posisi memanjang. Salah satunya pada keberadaan ruang keluarga dan ruang makan juga dapur bersih yang menyatu namun tetap pas berada di tempatnya.

    Furniture yang digunakan pun sangat fungsional dan modern, bahkan canggih namun tetap terlihat simple. Seperti tangga kecil yang terdapat pada atap lantai bawah yang dibuat seperti menggantung, namun bisa dibuat tidak terlihat dan akan otomatis keluar hanya dengan memencet tombol khusus. Luar biasa menarik bukan?

    Dengan memperhatikan setiap sudut ruang, Anda dapat menciptakan sebuah rumah minimalis yang tetap terlihat luas menggunakan furniture yang pas sesuai kegunaan sebagai pemilik rumah. Nah, gimana nih reviewnya? Semoga dapat memberikan ide dan inspirasi Anda ya. Inspirasi Rumah Minimalis Green Urban House Kecil-Kecil Cabe Rawit.

    Perhatikan Jumlah link - Mod
     
    lasealwin likes this.
  2. NieeLz

    NieeLz Well-Known Member

    Joined:
    Aug 24, 2015
    Messages:
    1,787
    Likes Received:
    127
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    zaman sekarang rumah maunya yang gede gede malah :D
     
    lasealwin and royan like this.
  3. royan

    royan Member

    Joined:
    Sep 26, 2014
    Messages:
    21
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
  4. Rudi Nazarudin

    Rudi Nazarudin Member

    Joined:
    Oct 7, 2014
    Messages:
    351
    Likes Received:
    40
    Trophy Points:
    28
    keren nih.. paling suka sama rumah minimalis :D
     
    lasealwin likes this.
  5. lasealwin

    lasealwin Well-Known Member

    Joined:
    Aug 1, 2015
    Messages:
    1,862
    Likes Received:
    171
    Trophy Points:
    63
    Rumah gede repot juga. Yang ngurusi siapa, ia kalau ada pembantu. La kalau pasangan baru married gimana?
    Rumah minimalist emang mantap. Properti di pantai indah k. emang di akui keremajaannya. Terimakasih
     
  6. NieeLz

    NieeLz Well-Known Member

    Joined:
    Aug 24, 2015
    Messages:
    1,787
    Likes Received:
    127
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    mungkin efek nya berlaku untuk pejuang kos :D
     
  7. latamiku

    latamiku New Member

    Joined:
    Sep 12, 2015
    Messages:
    8
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    rumah minimalis dibikin karena lahan makin sempit kali ya...kebutuhan akan rumah terus meningkat sesuai dengan pertumbuhan jumlah penduduk
     
  8. 9pijsuk

    9pijsuk New Member

    Joined:
    Oct 5, 2015
    Messages:
    8
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    minimalis banget, tapi furniture apa aja tuh yang bisa masuk kedalammnya? ini rancangan anak Indonesia asli kah?
     
  9. adi hasan

    adi hasan Member

    Joined:
    Jul 6, 2015
    Messages:
    770
    Likes Received:
    42
    Trophy Points:
    28
    rumah yg unik, lucu,, dan gak ribet... kesan pertama melihat rmh minimalis yg bagus
     
  10. jorucel

    jorucel Member

    Joined:
    May 8, 2014
    Messages:
    54
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    sebenarnya rumah minimalis tidak jadi masalah, karena dengan ruang yang seadanya kita dituntut untuk berkreasi semaksimal mungkin, mungkin dengan mendesain kamar anak dengan furniture indoor kapal yacht yang minimalis
     
  11. abarua46

    abarua46 New Member

    Joined:
    Feb 6, 2015
    Messages:
    54
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    Rumah minimalis memang lagi banyak-banyaknya diperjual-belikan sekarang, mungkin karena pas ngurusin rumahnya ga terlalu ngerepotin banget kayak rumah gede-gede gitu kali ya? :eek: Tapi sih ane ngarepinnya walaupun minimalis nih rumah, semoga aja ventilasinya cukup, supaya kalo misalnya ada tamu jadi ga sesek tuh rumah karena keramean *help* biasanya rumah minimalis kayak gini butuh atap sejuk sama pas digarasinya punya pvc roof gitu deh gan *dunno*
     
  12. kabang

    kabang Member

    Joined:
    Oct 16, 2014
    Messages:
    30
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
    Sekarang banyak malah orang-orang yang pengen punya rumah gede-gede, tapi kalo saya si lebih tertarik punya rumah yang minimalis aja biar ga terlalu repot-repot amat, kalo rumah minimalis gini cocok banget make Lantai Vinyl supaya lebih terlihat elegan atau kalem sama Plafon PVC gitu biar adem.
     
  13. Mutiara91

    Mutiara91 New Member

    Joined:
    Feb 18, 2016
    Messages:
    7
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    asalkan minimalisnya di sesuaikan dengan jumlah anggota keluarga sih ane rasa sih gpp,
     
Loading...

Share This Page