Benarkah Google Mematikan Kreativitas Ide Menulis?

Discussion in 'Google' started by KangAndre, Oct 17, 2015.

  1. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    ada juga kok situs yang memang nggak mau ada di mesin pencari, terutama situs-situs undercover. Kalau ini benar-benar bebas isinya. :D
     
  2. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Bukan masalah "gado-gado"-nya, melainkan penuangan ide tulisan apakah masih berpedoman Google? Jika iya berarti kebebasan menulis dibatasi :D
     
  3. Kazen

    Kazen Member

    Joined:
    Jun 26, 2015
    Messages:
    35
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    Menurut saya justru google mengarahkan kita agar lebih kreatif membuat konten yg berkualitas. Bukan cuma mengejar keyword atau nulis ngasal.
     
  4. Berarti google belum sanggup memanusiakan manusia ya :D
     
  5. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    makanya artikel seperti puisi, cerpen sangat sulit masuk SERP dengan kata kunci umum, padahal orisinal ciptaan sendiri dan nggak mungkin yang sama (kecuali sudah di copas) :(
     
  6. apri riyawan

    apri riyawan New Member

    Joined:
    Oct 14, 2015
    Messages:
    16
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    hah kalau gitu buat blog gado gado aja biar bebas nulis semau guee.....
     
  7. yahyary

    yahyary New Member

    Joined:
    Jun 12, 2015
    Messages:
    7
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Betul tuh kang... masalah ini bergantung dari tujuan ngeblog... kalau ane pribadi sih untuk sementara ini masih berusaha nyebarin yang bermanfaat...
     
  8. ngeblogasyikk

    ngeblogasyikk Well-Known Member

    Joined:
    Feb 1, 2015
    Messages:
    1,199
    Likes Received:
    175
    Trophy Points:
    63
    Iya bang, kalau untuk kata kunci umum susah. Harus pakai penekanan kata kunci "...puisi... atau ...cerpen... entah kenapa *bingung*
     
  9. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Karena tidak mengikuti algoritma google, bagaimana membuat deskripsi peneluran atau kata kunci untuk sebuah puisi? Jikapun mau, itupun sebuah pemaksaan bukan lagi ide murni untuk menulis.

    Sebenarnya semua situs/blog standarnya terindeks mesin pencari, tapi entah ada di posisi berapa. :D
     
  10. ngeblogasyikk

    ngeblogasyikk Well-Known Member

    Joined:
    Feb 1, 2015
    Messages:
    1,199
    Likes Received:
    175
    Trophy Points:
    63
    nah itu yang jadi masalah. Sedikit tanya bang. Apakah sebuah situs yang tidak ada kunjungan (kecuali robot) mempengaruhi serp?
     
  11. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Nggak juga, tergantung kata penelusuran yang ditulis serta keterkaitannya dengan artikel. Buktinya, blog dummy saya hanya 5 kunjungan dalam sebulan ada di posisi bagus, kok (tapi pakai keyword khusus - judul). Detik.com dengan jutaaan pengunjung terkadang di SERP kalah dengan blogspot kemarin sore. :D
     
  12. ngeblogasyikk

    ngeblogasyikk Well-Known Member

    Joined:
    Feb 1, 2015
    Messages:
    1,199
    Likes Received:
    175
    Trophy Points:
    63
    Kalah sama iklan google juga haha. Apakah abang sendiri merasa aneh dengan google dan SEO?
     
  13. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Belakang ini iya... seperti banyak artikel yang terindeks menampilkan homepage, terutama untuk blogspot. Ada lagi semenjak ada https ada yang aneh untuk indeks-nya. Saat ini saya mencoba menganalisa :(
     
  14. ngeblogasyikk

    ngeblogasyikk Well-Known Member

    Joined:
    Feb 1, 2015
    Messages:
    1,199
    Likes Received:
    175
    Trophy Points:
    63
    Wkwk kirain cuma saya aja. Nggak hanya itu bang keanehannya. (1.) Iklan GA dan logo favicon kadang 'gak muncul' (terutama iklan GA lewat laptop, padahal lewat handphone muncul terus),entah pakai https/http. (2.) Artikel yang sudah keindeks tiba2 ilang dari serp belum ada 2 menit (udah pake 2 cara indeks manual dari SC, tetap saja hasilnya nihil. Cari lewat kotak pencarian dengan judul artikel+judul blog juga nggak ada). Haduh, gregetan bang. Apalagi kejanggalan SEO dan Google. Apakah ini karena alogaritma spy google? Entahlah, mau pasrah masih aja greget

    Maaf bang kalau OOT. Mumpung masternya lagi online :D
     
  15. cermibnts

    cermibnts New Member

    Joined:
    Oct 20, 2015
    Messages:
    1
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    ikut blajar blog dong agan
     
  16. Alpha Graphology Center

    Alpha Graphology Center Member

    Joined:
    Sep 4, 2015
    Messages:
    45
    Likes Received:
    9
    Trophy Points:
    8
    Namanya dibutuhkan seni kreativitas menulis dalam aturan google.
     
  17. ayahnyanadia

    ayahnyanadia Well-Known Member

    Joined:
    Apr 4, 2013
    Messages:
    1,369
    Likes Received:
    153
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Ibarat sebuah even pertunjukan seni, seniman akan membuat puisi buat audiens, sementara EO (event organizer) membuat proposal untuk mendatangkan audiens dan sponsor. Enggak gagal paham kan?
     
  18. Muh. Wira Wijaya

    Muh. Wira Wijaya Member

    Joined:
    Oct 6, 2015
    Messages:
    671
    Likes Received:
    71
    Trophy Points:
    28
    Banyak aturan, biasanya akan terlihat kaku.

    Mungkin, aturan google bisa digunakan untuk mereka yg bukan penulis, agar tulisannya bisa terstandarisasi.

    Klo levelnya sudah expert, cuek bebek saja dgn aturan google krn aturannya sdh di luar kepala. Kayak orang belajar silat kali ya.

    Awalnya penuh dgn aturan, tpi kalau sudah jadi suhu atau master, aturan itu secara otomatis merasuk dalam dirinya.
     
  19. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    gagal sih nggak, tapi menghubungkan dengan kasus ini agak susah :D
     
  20. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Benar, kalau mau jadi penulis yang bagus di internet harus belajar dari google.
     
Loading...

Share This Page