3 Cara Gampang Bahagiakan Diri. No, STRES!

Discussion in 'Health & Medical' started by AfnanKhawari, Aug 23, 2018.

  1. AfnanKhawari

    AfnanKhawari Member

    Joined:
    Dec 19, 2017
    Messages:
    322
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    Stres adalah perasaan yang mulai tak menentu akibat tekanan ini itu yang mengharuskan kita berpacu dengan waktu. Perasaan yang sangat tertekan ini memiliki dampak yang sangat kuat dan besar bagi kepala dan seluruh tubuh.

    Meskipun itu hanya masalah sepele dan membuat harimu jadi bete gak ketulungan. Bisa juga disebabkan oleh masalah yang sangat besar sehingga kamu perlu kontrol diri agar tetap dalam batasan normal.

    Disini kamu bisa menyalurkan rasa stres dalam hitungan menit demi mengembalikan mood kamu jadi lebih baik dari sebelumnya. Simak ya!

    Mengunyah permen karet

    Makanan kecil ini bisa menemanimu kapanpun karena otak akan dibantu untuk terus bekerja demi mengurangi sejumlah peradangan. Secara kalau bete datang mulut tiba-tiba gak mau diajak bicara. Meskipun sepele boleh dicoba lho!

    Teriak sekenceng kencengnya

    Bukan mitos nih, karena kamu wajib coba dengan melakukan teriakan sekenceng mungkin akan membantu hati dan pikiran kembali tenang. Seluruh otot akan rileks dan peredaran darah akan lancar saat teriakan sudah dikeluarkan.

    Melompat, eits... bukan bunuh diri ya!

    Melompat disini adalah seperti saat kamu mendapatkan sesuatu yang kamu inginkan selama ini misalnya dapet kupon antrian daging kurban yang isinya 100 kg. Nah, karena dengan melompat seperti kegirangan ini akan berdampak menstimulasi metabolisme dan merilis seotonin yang bisa buat saraf kembali tenang stabil.


    Semoga bermanfaat :)
     
  2. LeniSuryani

    LeniSuryani Member

    Joined:
    Aug 7, 2018
    Messages:
    84
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
    Gimana kalo lagi teriak kenceng-kencengnya eh tiba-tiba ada yang nampol dari belakang :D:D
     
  3. AfnanKhawari

    AfnanKhawari Member

    Joined:
    Dec 19, 2017
    Messages:
    322
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    tampol bailk aja biar puas *hore*
     
Loading...

Share This Page