4 Cara Alami Atasi Kulit Kering Mengelupas

Discussion in 'Health & Medical' started by Pejuang Herbal, Jul 27, 2018.

Tags:
  1. Pejuang Herbal

    Pejuang Herbal New Member

    Joined:
    Jul 3, 2018
    Messages:
    39
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    Kulit kering mengelupas tentunya dapat mengganggu penampilan anda. Sala satu penyebab kulit mengelupas bisa jadi karena kekurangan vitamin dan mineral. Maka dari itu anda harus mencegahnya dengan meningkatkan asupan makan yang kaya dengan vitamin dan juga mineral seperti mentega, ikan, dan telur yang merupakan sumber vitamin A. Daging, biji-bijian, keju, dan susu penuh dengan vitamin B dan buah sitrus dan sayuran tertentu kaya akan vitamin C.

    Selain dapat disebabkan karena kekurangan mineral dan juga vitamin, kulit kering mengelupas juga dapat di sebabkan karena kurangnya mengonsumsi air putih. Maka untuk mengatasinhya setidaknya anda harus mengonsumsi air putih sebanyak 2 liter dalam sehari untuk mengatasi masalah kulit kering mengelupas.


    Jika anad sudah terloanjur mengalami kulit kering mengelupas ada banyak cara yang dapat anda lakukan untuk mengobati masalah kulit kering mengelupas yang anda alami. Mulia dari menggunakan
    obat kulit perih mengelupas sampai cara alami yang dapat anda lakukan untuk mengobati masalah kulit kering mengelupas.

    4 Cara Alami Atasi Kulit Kering Mangelupas

    Selain dengan menggunakan obat kulit perih mengelupas, anda dapat mengobati kulit kering mengelupas dengan memanfaatkan kandungan kandungan alami dari 4 cara alami atasi kulit kering mengelupas seperti di bawah ini:
    1. Madu Murni

      Selain bermanfaat untuk kesehatan tubuh, madu murni juga dapat digunakan utnuk mengatasi masalah kulit kering mengelupas. Caranya anda hanya perlu mengoleskan madu murni pada kulit yang mengelupas secara merta, diamkan selamya 45 menit, setelah itu bilas dengan menggunakan air hangat. Lakukan hal seperti ini sebanyak 2 kali dalam sehari supaya kandungan nutrisi dan mineral pada madu dapat memberikan kelembaban yang maksimal.
    2. Minyak Zaitun

      Minyak zaitun merupakan bahan alami selanjutnya yang dapat anda gunakan untuk mengatasi masalah kulit kering mengelupas yang anda alami. Minyak zaitun ini dapat anda gunakan karena memilki sifak pelembab alami yang dapat mengunci kelembaban di dalam kulit anda. Caranya, anda hanya cukup mengoleskan minyak zaitun pada bagian kulit yang mengelupas dengan sedikit dipijat. Hal ini dilakukan supaya minyak dapat menyerap secara sempurna ke dalam kulit dan membuat kulit jauh dari masalah kekeringan. Lakukan hal ini sebanyak 3 kali dalam sehari supaya mendapaykan hasil yang baik.
    3. Ramuan Gula Dan Lemon

      Lemon adalah bahan alami yang mengandung astringent kuat yang dapat mengatasi masalah kulit kering mengelupas yang anda alami dan mampu mengangkat sel-sel kulit mati. Jadi lemon ini sangat cocok untuk mengatasi masalah kulit mengelupas. Caranya, lemon terlebih dahulu dibuat jus, kemudian setengan jus lemon dicampurkan dengan setengah cangkir gula dan ditambahkan satu sendok madu dan minyak zaitun. Larutkan semua bahan kemudain oleskan pada kulit yang mengelupas secara merata sambil dipijat selama 5-10 menit kemudian bilah dengan menggunakan air dingin. Lakukan hal seperti ini sebanyak 2 kali dalam seminggu.
    4. Mentimun

      Mentimun dapat anda gunakan untuk mengatasi masalah kulit kering mengelupas yang anda alami. Hal ini karena mentimun memiliki kandungan yang sama seperti lemon yaitu kandungan yang bersifat sebagai astringent alami dan memiliki kandungan air yang dapat menjaga kulit agar tidak memalami masalah kulit kering. Caranya, mentimun diparut dan jadikan adonan pasta untuk dibalurkan ke kulit mengelupas. Tunggu sekitar 15-20 menit sebelum akhirnya Anda bilas menggunakan air hangat. Melakukan perawatan seperti ini sehari 2 kali akan mengembalikan kelembaban kulit sehingga kulit kering dan mengelupas dapat teratasi secara sempurna dan optimal.
    Itulah 4 cara alami atasi kulit kering mengelupas yang dapat anda lakukan untuk menjaga kulit anda tetap sehat dan bersih. Terimakasih.
     
Loading...

Share This Page