Ada 5 Sayuran Penambah Zat Besi

Discussion in 'Health & Medical' started by Dewifarhanah, Nov 22, 2018.

  1. Dewifarhanah

    Dewifarhanah Member

    Joined:
    Oct 2, 2018
    Messages:
    293
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    18
    Zat besi merupakan salah satu jenis mineral yang dibutuhkan oleh tubuh. Peran zat besi sama pentingnya seperti jenis mineral ataupun vitamin yang dibutuhkan dengan tubuh untuk melakukan proses pertumbuhan. Zat besi ini mempunyai sifat yang tidak dapat diproduksi oleh tubuh, sehingga kita harus mencukupi kebutuhan zat besi dari makanan. Kekurangan zat besi dapat meningkatkan resiko anemia atau rendahnya kadar hemoglobin dalam darah.

    Ketahui inilah Sayuran Penambah Zat Besi

    Berikut ini beberpa sauran untuk penambah zat besi diantaranya :

    1. Brokoli

    Sayuran hijau lainnya yang sarat dengan zat besi adalah brokoli. Sayur ini juga mengandung nutrisi penting seperti vitamin K, magnesium, dan vitamin C. Jadi Anda harus memasukkan sayuran ini ke dalam makanan Anda untuk mendorong penyerapan zat besi dalam tubuh.

    2. Bayam

    sayuran bayam ini memiliki kandungan zat besi tinggi, tak heran mengapa Popeye sangat menyukai makanan super ini. Bagaimana tidak? 100 gram bayam mengandung 2,7 mg zat besi.

    3. Kubis

    Kubis adalah termasuk ke dalam salad dan sup Anda akan menambah jumlah besi. Dalam 100 gram kubis mengandung 1,5 mg zat besi.

    4. Bok Choy

    Salah satu sayuran khas masakan oriental ini juga kaya akan zat besi,dalam takaran 1 cangkir bok choy mengandung 1,8 mg zat besi.Tidak hanya itu, bok choy juga mengandung vitamin A yang berlimpah loh.

    5. Kale

    Sayuran sejenis selada ini mengandung zat besi yang cukup banyak. Adanya3 cangkir kale mengandung 3,6 mg zat besi.

    Berbagai jenis makanan yang mengandung zat besi sangat penting untuk dikonsumsi secara teratur. Semoga bermanfaat.
     
Loading...

Share This Page