Aneka Manfaat dari Keluarga Berry

Discussion in 'Health & Medical' started by Marcel Julian, Nov 19, 2015.

  1. Marcel Julian

    Marcel Julian Member

    Joined:
    Aug 11, 2015
    Messages:
    39
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    8
    Siapa sih yang tidak mengenal buah berry ? Sebagai keluarga besar, berri memiliki banyak anggota keluarga. Beberapa diantaranya memiliki rasa manis, beberapa lainnya terasa masam dan kecut. Dan juga dari varian warnanya, yaitu ada yang merah, hitam, atau ungu gelap. Mungkin dari bentuk dan warna buah berry tidaklah menarik. Tetapi jangan salah.. buah berry memiliki banyak manfaatnya. Berikut adalah daftar aneka buah dari keluarga berry dan manfaatnya.

    1. Blueberry
    Dari warnanya yang gelap mungkin membuat buah ini agak menakutkan ya.. hehehe. Namun, menurut beberapa penelitian juga menyebutkan kemampuan kandungan polyphenol dan anthocyanin dalam blueberry dapat mencegah perkembangan kanker dan stroke.

    2. Strawberry
    Kalau mendengar buah yang satu ini pastinya yang ada di pikiran kita adalah buah yang sangat menarik, cantic, dan memiliki rasa yang enak ya hehehe. Nah, buah ini memiliki kandungan vitamin C dan seng yang tinggi, sehingga bua ini sangat bagus dalam menjaga system kekebalan tubuh kita dan juga dapat mempertahankan tubuh ideal Anda.

    3. Raspberry
    Buah ini memiliki varian warna yang cukup banyak, yaitu merah, ungu, hitam dan keemasan. Beberapa studi mengungkapkan bahwa kandungan vitamin E dan K pada raspberry dapat membantu mencegah terjadinya penggumpalan pada darah dan membantu menjaga sel-sel tubuh kita.

    Nah, itulah beberapa manfaat dari keluarga berry. Memang ada yang bentuknya agak menyeramkan dan ada juga yang bentuk dan warnanya menarik. Dan dengan ukurannnya yang mungil tetapi buah ini memiliki banyak manfaat. Semoga bermanfaat.
     
    lasealwin likes this.
  2. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Kasihan blackberry, nggak diakui keluarga :D
     
  3. Dimas Prasetiyo

    Dimas Prasetiyo Member

    Joined:
    Jun 2, 2015
    Messages:
    646
    Likes Received:
    46
    Trophy Points:
    28
    banyak juga yang nama berry kirain cuma starwberry hehehe
     
  4. lasealwin

    lasealwin Well-Known Member

    Joined:
    Aug 1, 2015
    Messages:
    1,862
    Likes Received:
    171
    Trophy Points:
    63
    Berrynya banyak sekaya manfaatnya yang tidak kalah hebat dengan herbal alami lainnya. Terimakasih
     
  5. Unmetered

    Unmetered Member

    Joined:
    Nov 12, 2015
    Messages:
    483
    Likes Received:
    69
    Trophy Points:
    28
    satu lagi bery-bery...,
     
  6. NieeLz

    NieeLz Well-Known Member

    Joined:
    Aug 24, 2015
    Messages:
    1,790
    Likes Received:
    127
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    mungkin blackberry termasuk virus yang bisa bikin kesehatan menurun :D bebe em gitu ( eh salah )
     
  7. Erlin Herlina

    Erlin Herlina Member

    Joined:
    Aug 28, 2015
    Messages:
    560
    Likes Received:
    40
    Trophy Points:
    28
    keluarga manfaatnya oke juga. Dan ternyata berry memiliki banyak anggota keluarga. Varian warnanya juga beragam ternyata.
     
  8. Marcel Julian

    Marcel Julian Member

    Joined:
    Aug 11, 2015
    Messages:
    39
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    8
    Udh kalah sama android & iphone gan..wkwk
     
  9. Muh. Wira Wijaya

    Muh. Wira Wijaya Member

    Joined:
    Oct 6, 2015
    Messages:
    672
    Likes Received:
    71
    Trophy Points:
    28
    Keluarga berry ok ok ya. Penuh manfaat. Ada juga mulberry atau murbei, daunnya digunakan sebagai pakan ulat sutera.
     
Loading...

Share This Page