Aplikasi Youtube Kids, Diduga Munculkan Konten Barbau Dewasa

Discussion in 'Internet Service & Networking' started by El Baihaki, May 20, 2015.

  1. El Baihaki

    El Baihaki Member

    Joined:
    Apr 12, 2015
    Messages:
    288
    Likes Received:
    8
    Trophy Points:
    18
    Aplikasi Youtube Kids - Perusahaan Raksasa Google memiliki aplikasi YouTube Kids yang ditujukan secara khusus untuk memberikan akses video YouTube bagi para orang tua dan anak di seluruh dunia. Namun sayangnya, aplikasi Youtube Kids baru-baru ini telah diduga memiliki sistem yang tidak berjalan dengan baik. Bahkan aplikasi tersebut beberapa kali memunculkan konten video berbau dewasa.

    [​IMG]
    Tuduhan adanya hal konten video berbau dewasa tersebut diungkapkan oleh dua kelompok perlindungan konsumen Center for Digital Democracy serta Campaign for a Commercial-Free Childhood. Mereka telah menuduh bahwa terdapat beberapa video yang tak layak ditonton oleh anak muncul di aplikasi tersebut. Entah itu video terkait hal dewasa, obat terlarang, alkohol, child abuse, pedifilia dan lain-lain sebagainya.

    Mereka pun juga meminta agar pihak Google segera memperbaiki kinerja aplikasi tersebut sehingga tidak memunculkan video yang tidak layak tonton oleh kalangan anak. Dan sebagai tindakan lebih lanjut, mereka juga melaporkan hal ini kepada pihak Federal Trade Comission (FTC) di Amerika Serikat.

    Kabar buruknya lagi, kasus yang seperti ini bukan pertama kali terjadi. Pada awal April 2015 lalu, 2 organisasi yaitu American Academy of Child and Adolescent Psychiatry serta Consumer Watchdog juga telah melaporkan hal serupa kepada FTC. Mereka juga meminta FTC untuk segera melakukan investigasi terkait iklan yang ada pada aplikasi YouTube Kids tersebut.

    Sumber: http://www.gadgetplus.my.id/2015/05/aplikasi-youtube-kids-diguba-berkonten-dewasa.html
     
  2. Jarkone

    Jarkone Member

    Joined:
    Mar 31, 2015
    Messages:
    198
    Likes Received:
    18
    Trophy Points:
    18
    wuaduh parah ya..
     
Loading...

Share This Page