Bahaya Handuk Yang Kelamaan Tidak Dicuci

Discussion in 'Health & Medical' started by AfnanKhawari, Feb 28, 2018.

  1. AfnanKhawari

    AfnanKhawari Member

    Joined:
    Dec 19, 2017
    Messages:
    322
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    Handuk merupakan kain yang setiap hari kita gunakan untuk mengeringkan badan setelah mandi. Kain berserat ini sangat berperan sekali terhadap masalah badan kita yang sangat rentan dengan berbagai penyakit kulit. Namun handuk yang bersih sangat penting untuk menjaga kesehatan kulit tubuh kita.

    Karena kurangnya menjaga kebersihan handuk yang setiap kali dipakai. Jika memungkinkan handuk yang kita pakai sebaiknya dalam 1 hari sekali setelah pemakaian wajib untuk dicuci agar terhindar dari segala kuman yang bisa berpengaruh pada kulit tubuh. Jangan saling bergantian memakai handuk dengan orang lain sekalipun yang memakai itu adalah keluarga dekat kita.

    Karena setiap tubuh kita memiliki sistem imunitas yang sangat berbeda, untuk itu hanya cukup digunakan oleh satu orang satu handuk. Penyakit kurap atau panu bisa menular akibat dari handuk yang dipakai silih bergantian. Makanya jangan coba-coba ya..

    Ternyata manfaat handuk juga tidak hanya itu saja, ada banyak yang bisa kamu lakukan dengan handuk seperti untuk mengkompres ketika demam, membuat rambut menjadi lurus dan lembut, mengatasi nyeri otot, dan melancarkan peredaran darah secara alami. Kamu juga bisa menggunakan handuk sebagai pelepas ketika stres tapi sebelumnya handuk yang akan dipakai tersebut telah dicelupkan ke dalam air hangat.

    Baca juga; Ciri-Ciri Panu Yang Sulit Hilang

    Semoga bermanfaat ;)
     
Loading...

Share This Page