Bibit Tanaman Buah Alternatif Usaha yang Unik namun Menjanjikan

Discussion in 'Usaha Kecil Menengah' started by DewiAsri, Feb 24, 2014.

  1. DewiAsri

    DewiAsri New Member

    Joined:
    Feb 18, 2014
    Messages:
    7
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Berbicara tentang bisnis on line, anda-anda pasti sudah lebih tau produk-produk apa saja yang mangsa pasarnya bagus dan berkelanjutan. Katakannlah bisnis layanan SEO yang memang sangat diminati para pebisnis online, tak kalah juga di bidang fashion yang membludak peminatnya dan tentu masih banyak lagi yang lainnya.

    Nah sekarang saya mau memperkenalkan usaha yang menurut saya bisa di jalani sebagai alternatif bisnis on line yang bisa di tekuni di samping contoh-contoh bisnis yang lain yaitu bisnis bibit tanaman buah. Nah loh,, kenapa kok bibit tanaman?? Sebenarnya sebagian besar orang pasti berminat dalam dunia cocok tanam meskipun hanya cocok tanam untuk koleksi di taman sendiri saja. Disamping minat orang-orang untuk bercocok tanam kita juga bisa relax dalam menjalankan bisnis ini, kita bisa sambil merawat bibit tanaman sinambi promo produk bibit tanaman jadi kita bisa lebih fresh. Sekiranya sangat penat saat pengembangan usaha, kita bisa refresh dengan merawat tanaman kita.

    Dengan adanya media online, ini sangat membantu pergerakan bisnis tanaman, dikarenakan banyak orang menjadi lebih tau jenis-jenis buah beserta varietasnya dan merekapun tidak usah bingung mencari lagi karena sudah banyak sekali situs-situs yang mempromosikan bibit tanaman buah. Kemudian gimana dapatnya itu tanaman?? sedangkan di situsnya saja berada berbeda pulau dengan saya (misal). Seiring berkembangnya jaman, pihak cargo pun juga nggak mau kalah saing lo,,, tenang saja sekarang sudah banyak sekali bahkan menjamur cargo pengiriman melalui kereta api dan pesawat terbang, dan tentunya para pebisnis tanaman sudah mempunyai teknik tersendiri untuk pengemasan yang aman sehingga barang bisa sampai tujuan dengan baik. Tentunya pasti ada treatment tersendiri yang harus dilakukan para customer terhadap tanaman yang baru saja di terima supaya tidak mengalami stress.

    Lalu kenapa bibit tanaman buah?? Kenapa tidak bibit tanaman kayu?? Menurut salah satu pebisnis tanaman online, peminat bibit tanaman lebih banyak di dominasi dengan mereka / customer yang menyukai bibit tanaman buah dikarenakan ada cikal bakal buah yang di nanti-nanti. Namun itupun disesuaikan dengan maksud dan tujuan customer, kalau tujuannya untuk tanam tanaman di kebun yang lapang, mereka lebih menyukai bibit tanaman kayu yang memang prospek jangka panjangnya sudah tidak diragukan lagi. Namun untuk perkebunan yang tujuannya adalah panenan buah dari bibit tanaman tersebut, bibit buah lebih di gandrungi oleh customer jenis ini. Ringkasnya tergantung keinginan dan tujuan dari customer tersebut.

    Memang bisnis tanaman buah cukup unik, namun siapa sangka bisnis ini bisa menghasilkan rupiah yang menjanjikan.
    Hijaukan Negrimu.

    Happy Planting *keren3*
     
  2. Ardilas

    Ardilas Super Level

    Joined:
    Feb 18, 2013
    Messages:
    4,243
    Likes Received:
    317
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Mungkin masih berkaitan, saya

    Mungkin masih berkaitan, saya menyediakan informasi daftar harga alat pertanian. Jika boleh tau dimana anda membeli alat pertanian secara online?
     
  3. ratuqaisa

    ratuqaisa New Member

    Joined:
    Jun 25, 2015
    Messages:
    5
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    bisa minta daftar nya ms broo?
     
  4. Ardilas

    Ardilas Super Level

    Joined:
    Feb 18, 2013
    Messages:
    4,243
    Likes Received:
    317
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Thread lama bersemi kembali :D Coba anda cek di sini
     
  5. creative

    creative Well-Known Member

    Joined:
    Oct 24, 2014
    Messages:
    1,725
    Likes Received:
    160
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Keren gan udah sharing peluang Bibit Tanaman Buah.. lumayan ye..
     
  6. Wahyudi

    Wahyudi Member

    Joined:
    Sep 25, 2015
    Messages:
    221
    Likes Received:
    12
    Trophy Points:
    18
    sambil menyelam minum air selain berbisnis juga ikut melestarikan lingkungan sekitar
     
  7. Surur12

    Surur12 Member

    Joined:
    Sep 25, 2015
    Messages:
    250
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    18
    Bibit Buah buah memang di sukai
    terlebih low sudah ada buahnya,,,,,;)
     
  8. crewjvm

    crewjvm Member

    Joined:
    Sep 15, 2015
    Messages:
    95
    Likes Received:
    5
    Trophy Points:
    8
    Memang bisnis tanaman buah cukup unik, namun siapa sangka bisnis ini bisa menghasilkan rupiah yang menjanjikan.
    Hijaukan Negrimu.
    saya setuju dengan anda
     
Loading...
Similar Threads - Bibit Tanaman Buah
  1. noer98
    Replies:
    0
    Views:
    678

Share This Page