Bunga Mawar Kuning, Makna Di Balik Hangatnya Persahabatan

Discussion in 'General Lifestyle' started by Fadli Muda Media, Aug 31, 2017.

  1. Fadli Muda Media

    Fadli Muda Media New Member

    Joined:
    Oct 13, 2016
    Messages:
    5
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Sedikit berbagi tentang arti dari bunga mawar kuning. Bunga mawar sendiri adalah bunga hias yang memiliki banyak macam-macam warna. Dan setiap makna memiliki arti dan makna tersendiri.

    Disini saya akan berbagai tentang makna tersembunyi dibalik bunga mawar kuning. Seperti halnya warnanya, bunga mawar kuning memancarkan kesan kehangatan layaknya matahari yang memberi kehangatan makhluk di bumi.

    Dalam sebauh jalinan hubungan yang indah, bunga mawar juga bisa memberikan pesan kehangatan bagi setiap orang yang menerimanya.

    Pesan baik ini sangat tepat untuk siapapun orangnya, yaitu orang tua, kekasih belahan jiwa, pacar dan juga teman dekat atau sahabat.

    Bukan hanya sekedar sahabat biasa saja, seperti orang tua yang menjadi malaikat kita bisa kita beri bunga yang melambangkan kehangatan ini. Seperti kekaksih belahan jiwa seperti suami dan istri juga sahabat hidup kita dalam menapaki bahtera kehidupan ini.

    Untuk anak-anak kita apalagi, bunga mawar kuning saat engkau beri bisa mmabwa pesan kehangatan dan persahabatan, juga bisa sebagai ungkapan tersirah dari sebuah panggilan sayang.

    Secara general, semua orang adalah sahabat kita, ibu dan ayah, suami atau istri, pacar, dan orang lain yang tidak punya hubungan darah tapi selalu ada di sekitar kita untuk belajar bersama ataupun menjadi rekan kerja, juga sahabat.

    Inilah hahikatnya sahabat, kepada siapa saja yang kita kenali entah apapun jalinan hubungan yang ada dengan kita. Makna kehangatan yang tulus tersimpan di dalam indahnya bunga mawar kuning ini.

    Bila kamu ingin menyampaikan pesan kasih sayang persahabatan kepada sahabatmu, berikan ia mawar kuning dan tanamankan pesan kasih sayang ketulusanmu kedalam bungan mawar yang kamu berikan.

    Sumber makna mawar kuning : https://virusbiru.com/bunga-mawar/
     
  2. anggigi190

    anggigi190 Member

    Joined:
    Sep 1, 2017
    Messages:
    43
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
  3. Liuhin

    Liuhin New Member

    Joined:
    Dec 21, 2017
    Messages:
    51
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    Kok susah ya nyari mawar kuning di Jakarta?
    Udah ada beberapa toko bunga yang kudatengin buat nyari bunga mawar kuning ini, tapi tetep gak nemu.
    Kalau mau pesan online ragu, kadang paketnya berantakan.
     
  4. Samuel Samuel93

    Samuel Samuel93 Member

    Joined:
    Oct 30, 2017
    Messages:
    485
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    18
    mending bunga bank gan, lebih kuat pasti persahabannya soalnya ada saling menguntungkan :D
     
Loading...

Share This Page