Cara Memanfaatkan Konten Marketing untuk Bisnis

Discussion in 'Internet Marketing' started by exabytes-id, Dec 15, 2014.

  1. exabytes-id

    exabytes-id Member

    Joined:
    Oct 3, 2013
    Messages:
    866
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    28
    [​IMG]

    1. Pilih content sesuai dengan jenis channel/medium-nya
    Memanfaatkan berbagai channel media sosial untuk mendistribusikan content mereka, masing-masing memiliki fokus dan peruntukan yang berbeda pula.

    Facebook : untuk hard selling, menampilkan koleksi-koleksi terbaru Brodo
    Instagram: untuk memberikan inspirasi fashion maupun lifestyle dalam bentuk foto
    Twitter : untuk melakukan percakapan sehari-hari dengan pelanggan
    Tumblr : untuk mengapresiasi foto-foto customers. Dengan mengupload di Tumblr masing-masing dengan hashtag tertentu, foto itu otomatis masuk ke Tumblr Brodo.
    G+ : konten informatif, misalnya infografis
    YouTube : memberikan brand story & experience. Video mereka di sini sangat profesional, karena mereka terinspirasi dari video-video Nike
    Newsletter : ini adalah yang paling powerful dalam menghasilkan sales. Brodo merancang setiap newsletter-nya agar ‘super ultra high quality’, dikirimkan hanya 3-4 kali sebulan, sehingga penerima tidak merasa terganggu. Yukka mengatakan, sekarang ada 40 ribu email subscribers, 3%-nya menghasilkan penjualan!

    2. Mau content kita hype? Pantau tren percakapan di masyarakat, buat content secepat mungkin
    Ketika media sosial Indonesia heboh dengan iklan LINE AADC 2014 kemarin, berbagai brand ikut serta merespon kehebohan itu dengan membuat konten yang bertema AADC pula.

    3. Bangun database/list email, sangat powerful untuk marketing
    Ini sangat baik untuk menjalin komunikasi dengan relasi.

    Sumber : _http://startupbisnis.com/3-cara-bis...-review-1st-jakarta-content-marketing-meetup/
     
  2. Hafizh

    Hafizh Member

    Joined:
    Jul 24, 2014
    Messages:
    172
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Bangun database/list email metode JADUL tapi terbukti sangat POWERFULL
     
  3. akusosial

    akusosial Member

    Joined:
    Dec 15, 2014
    Messages:
    71
    Likes Received:
    5
    Trophy Points:
    8
    Betul gan.. setuju ane.. sewaktu2 dibutuhkan atau punya produk baru, dengan database yang udah kita punya bisa menjadi dasar untuk memulai campaign marketing secara langsung..
     
  4. exabytes-id

    exabytes-id Member

    Joined:
    Oct 3, 2013
    Messages:
    866
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    28
    yap, bener gan...database yang detail akan lebih membantu kita untuk marketing kedepannya
     
  5. davidrahman

    davidrahman Member

    Joined:
    Jun 4, 2014
    Messages:
    901
    Likes Received:
    32
    Trophy Points:
    28
    saya nyimak aja deh, belum paham yang beginian :D
     
  6. Devita

    Devita Active Member

    Joined:
    Oct 11, 2014
    Messages:
    1,196
    Likes Received:
    43
    Trophy Points:
    48
    Google+:
    Wah masukan nie untuk bisa meningkatkan brand bisnis saya, hihihihi
     
Loading...

Share This Page