Cara Memutihkan Kulit Secara Alami Dengan Lidah Buaya

Discussion in 'Health & Medical' started by Muh.Yusuf, Jul 29, 2014.

  1. Muh.Yusuf

    Muh.Yusuf Member

    Joined:
    Jul 29, 2014
    Messages:
    438
    Likes Received:
    23
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Memutihkan Kulit Secara Alami dengan Lidah Buaya

    Kulit putih bersih merupakan dambaan semua orang,khususnya wanita yang selalu ingin menjaga penampilannya agar tetap tampil cantik dengan kulit putih berseri.Memiliki kulit putih bersih masih dianggap lebih cantik dari pada kulit yang warna lebih gelap.Maka atas dasar ini sebagian wanita berusaha mempercantik diri dengan banyak upaya untuk mendapatkan kulit lebih putih..





    Memutihkan kulit memang bukan perkara gampang dan instant jika ingin mendapatkan kulit putih yang permanen,tetapi jika mau cara instant juga tidak masalah,hanya saja resiko yang anda dapat sangat besar,karena jika memutihkan kulit secara cepat biasanya menggunakan bahan-bahan kimia seperti hidrokinon dan merkuri..dan pastinya itu akan menimbulkan permasalahan dikemudian hari..jika itu yang anda pilih sebaiknya di perhatikan kandungannya,gunakan yang bebas dari bahan kimia yang sudah disebutkan tadi.



    Cara Memutihkan Kulit Secara Alami Dengan Lidah Buaya


    Selain memutihkan kulit dengan bahan kimia,ada cara yang bisa anda tempuh dan hasilnya bagus dengan resiko efek samping minimal yaitu dengan menggunakan bahan herbal lidah buaya.Penggunaannya sangat simple,anda hanya perlu mengkombinasikan dengan jeruk nipis.Bagaimana caranya..? Silahkan simak point berikut ini :



    • Bahan
      • Lidah Buaya 1 lembar
      • Jeruk nipis 1 Buah
    • Cara Membuat
      • Kupas lidah buaya yang sudah disiapkan kemudian dibersihkan
      • Blender lidah buaya bersama air perasan jeruk nipis
    • Cara Menggunakan Masker Lidah buaya
      • Lidah buaya yang sudah diblender tadi di gunakan sebagai masker,bisa juga djadikan lulur pada kulit.
      • Pada saat menggunakan lulur atau masker lidah buaya ini diamkan selama 15 menit,kemudian bersihkan dengan menggunakan air dingin.
    Nah,mudah sekali bukan memutihkan kulit dengan bahan alami lidah buaya.Jika tertarik mencobanya silahkan ikuti cara-caranya yang sudah disebutkan pada point diatas..dengan menggunakan bahan alami lidah buaya ini anda akan mendapatkan hasil maksimal dan terhindar dari efek samping yang akan menimbulkan masalah kesehatan di masa yang akan datang.selain itu anda juga akan lebih menghemat karena membuat bahan ini tidak memerlukan biaya alias gratis..anda bisa menggunakan tanaman lidah buaya dan jeruk nipis yang ada disamping rumah.kalaupun anda tidak punya,bisa minta ditetangga..

    Tertarik untuk mencoba..??

    semoga bermanfaat dan dapat memberikan solusi pada anda untuk memutihkan kulit agar anda bisa tampil lebih cantik dan fresh..

    Sumber:http://rumput-kebar-papua.blogspot.com/2014/07/memutihkan-kulit-secara-alami-dengan-lidah-buaya.html
     
  2. shofighter

    shofighter Member

    Joined:
    Mar 6, 2013
    Messages:
    236
    Likes Received:
    9
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    jangan keluar rumah, jangan kena sinar matahari, nanti juga putih.. tp kalo bawaannya udah gak putih ya apa boleh buat :)
     
    Muh.Yusuf likes this.
  3. Muhammad Amin

    Muhammad Amin Member

    Joined:
    Jul 18, 2014
    Messages:
    255
    Likes Received:
    17
    Trophy Points:
    18
    Kira-kia ada efek sampingnya gak buat segala jenis kulit? :)
     
  4. exabytes-id

    exabytes-id Member

    Joined:
    Oct 3, 2013
    Messages:
    866
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    28
    kemungkinan sedikit gan efek sampingnya, biasa yang memiliki efek samping yg besar itu pemutih yang di buat dari bahan kimia.
     
    Muh.Yusuf likes this.
  5. rattan

    rattan Active Member

    Joined:
    Apr 29, 2014
    Messages:
    984
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    48
    Google+:
    susah sekarang cari lidah buaya.. sama temen lidah buaya malah dijadikan kue
     
  6. Muh.Yusuf

    Muh.Yusuf Member

    Joined:
    Jul 29, 2014
    Messages:
    438
    Likes Received:
    23
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    saya rasa untuk efeknya tidak ada,karena termasuk perawatan alami dan tidak dicampur dengan bahan kimia,hanya saja memang dibutuhkan waktu untuk hasil yang didinginkan
     
  7. Muh.Yusuf

    Muh.Yusuf Member

    Joined:
    Jul 29, 2014
    Messages:
    438
    Likes Received:
    23
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    iya gan,lidah buaya sekarang jadi komoditi bahan pangan
     
  8. BEIM

    BEIM Active Member

    Joined:
    Mar 17, 2014
    Messages:
    1,358
    Likes Received:
    36
    Trophy Points:
    48
    kalau kulit memang sudah hitam apa mungkin bisa putih juga? :D
     
  9. Muh.Yusuf

    Muh.Yusuf Member

    Joined:
    Jul 29, 2014
    Messages:
    438
    Likes Received:
    23
    Trophy Points:
    18
    Google+:
  10. Ode Padma

    Ode Padma Member

    Joined:
    Jan 4, 2015
    Messages:
    21
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    8
  11. babolonly

    babolonly Member

    Joined:
    Feb 9, 2013
    Messages:
    540
    Likes Received:
    34
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    make lulur pemutih yang harganya mahal biar cepat putih.. :D
     
Loading...

Share This Page