Cara menumbuhkan semangat di hari senin

Discussion in 'General Lifestyle' started by yayu19, Feb 27, 2017.

  1. yayu19

    yayu19 Member

    Joined:
    Feb 25, 2017
    Messages:
    478
    Likes Received:
    30
    Trophy Points:
    28
    Selamat pagi semua :)

    Hari senin sering menjadi hari yang tidak banyak disukai orang, sebab setelah menikmati libur di akhir pekan dengan kegiatan menyenangkan dan bisa santai-santai cantik di rumah hihihi, terbebas dari runititas kesibukan di kantor lalu setelah libur akhir pekan habis rasanya sangat malas sekali untuk bangun pagi di hari senin dan harus kembali melakukan aktivitas yang super sibuk di kantor:confused:, banyak cara yang bisa di lakukan untuk membuat diri kita bersemangat di hari senin yang cerah ini ;).

    Hal pertama, bangun lebih pagi dan biasakan mengucap syukur karena kita masih diberi kesempatan untuk bangun pagi dan menghirup udara yang segar di pagi hari.

    Hal kedua, berfikir positif saat pagi hari itu sangat prnting karena jika kita sudah menumbuhkan rasa positif pada diri kita di pagi hari makan kedepannyapun pasti akan baik-baik saja, berbeda dengan sebaliknya, jika kita sudah berpikir negatif tentang hal apapun di pagi hari makan itu hanya bisa membuat harimu semakin buruk.

    Hal ketiga, sarapan sebelum memulai aktivitas yang super sibuk, sarapan memang sangat penting bagi tubuh kita, sarapan bisa menumbuhkan konsentrasi yang tinggi jadi pada saat bekerja konsentrasi kita tetap terjaga.

    Keempat, tumbuhkan rasa semangat di pagi hari agar harimu menyenangkan :cool::D

    Itulah empat hal yang bisa kamu lakukan untuk membuat hari senin pagi mu menyenangkan dan dapat menjalankan aktivitas dengan normal *senang**peace*
     
  2. hamperia

    hamperia New Member

    Joined:
    Feb 27, 2017
    Messages:
    18
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    3
    Nambahin satu lagi ya..

    Ingat, banyaknya tunggakan yg harus dibayar. Jd harus semangat kerjanya kalau ga, tunggakan ga kebayar2
     
  3. yayu19

    yayu19 Member

    Joined:
    Feb 25, 2017
    Messages:
    478
    Likes Received:
    30
    Trophy Points:
    28
    hihi, iya benar sekali :D itu juga bisa jadi salah satu hal yang bisa membuat semangat berkobar di senin pagi *peace*
     
Loading...

Share This Page