Cegah rayap dengan langkah mudah

Discussion in 'Arsitektur' started by Marketing Seekmi, Aug 26, 2015.

  1. Marketing Seekmi

    Marketing Seekmi New Member

    Joined:
    Aug 20, 2015
    Messages:
    14
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    Setiap rumah pasti dibangun dengan menggunakan kayu, serta tidak jarang pula rayap atau semut putih. Rayap biasanya mencari nutrisi dengan merusak kayu-kayu yang ada di rumah. Tidak hanya kayu, furniture rumah pun sering rusak akibat ulah rayap.

    [​IMG]

    Sebagian masyarakat biasanya memilih pembasmi rayap yang mengandung bahan kimia, namun tentunya hal ini belum tentu menjamin kesehatan penghuni dan lingkungan rumah. Empat Langkah kecil berikut ini dapat membantu kamu untuk mencegah berkembangnya rayap di rumah:

    1. Bersihkan rumah dari kayu bekas
    Kayu yang berserakan bisa memicu munculnya rayap ke rumah kita. Oleh karena itus egera bersihkan kayu-kayu yang berserakan di bagian gudang atau halaman rumah. Pastikan juga kayu bekas yang tidak terpakai dibuang ketika kamu selesai membangun atau merenovasi rumah.

    1. Bersihkan rumah agar tidak lembab
    Rayap menyukai tempat yang lembab, oleh karena itu jka ada genteng rumah atau pipa kran yang bocor, wajib untuk segera diperbaiki. Hal ini penting dilakukan sejak dini agar rayap tidak cepat menyebar di dalam rumah atau di bagian dimana tempat lembab akibat genang air muncul.

    [​IMG]

    1. Gunakan politur untuk furniture
    Politur merupakan salah satu bagian finishing yang dilakukan dalam membuat sebuah perabotan. Salah satu fungsinya adalah mengurangi reaksi kayu terhadap kelembaban lingkungan. Agar terhindari dari rayap, pastikan kamu selalu merawat kondisi permukaan kayu dengan cara mengganti lapisan pelitur ketika lapisan lama sudah luntur atau pudar.

    1. Mencari teknisi
    Jika masih ragu, kamu bisa menggunakan jasa pengendalian rayap yang dilakukan oleh teknsi berpengalaman. Jangan lupa bertanya secara detil solusi apa yang dilakukan agar rumah kamu tidak lagi dihinggapi rayap.
     
    Last edited by a moderator: Aug 26, 2015
  2. Mokimaru

    Mokimaru Member

    Joined:
    Nov 9, 2014
    Messages:
    513
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    28
    Kalau saya sih biasanya cari orang yang paham aja, soalnya males urusin begituan. *jail*
     
  3. dimengertiaja

    dimengertiaja Member

    Joined:
    May 21, 2015
    Messages:
    847
    Likes Received:
    30
    Trophy Points:
    28
    biasannyaa diolesii oli bekass
     
  4. AdhiBali

    AdhiBali New Member

    Joined:
    Aug 26, 2015
    Messages:
    1
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    minyak tanah juga bisa (alternatif)
     
  5. Kalau rayap sih gak masalah gan, bisa saya ilangin waktu bersih2 rumah. Yg susah itu rangas. Hewan ini suka naik ke atap saat malam hari ketika kita dah tidur. Habis itu makan semua kayu yang diatas. Haduhhhh susah di usir yg ini gan
     
  6. Salsabila Putri

    Salsabila Putri Member

    Joined:
    Dec 4, 2014
    Messages:
    71
    Likes Received:
    8
    Trophy Points:
    8
    kalo di daerah saya, dengan menyiramkan minyak tanah. mungkin baunya bisa membuat rayap tidak muncul lagi..
     
  7. Marketing Seekmi

    Marketing Seekmi New Member

    Joined:
    Aug 20, 2015
    Messages:
    14
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    iya setuju...Namun sayangnya keberadaaan rayap sebagian besar dikarenakan campur tangan manusia juuga
    Perubahan peruntukan lahandari ekosistem yang mantap (hutan) menjadi areal seperti pemukiman, memperparah tingkat infestasi rayap tanah. .Perubahan ini mengakibatkan perubahan perilaku makan rayap, dengan mengkonsumsi kayu (bahan berselulosa) yang sebenarnya bukan merupakan makanan umum dikonsumsi rayap.

    sayangnya semua bahan pemukiman sebagian besar menggunakan kayu baik sebagai bahan utama ataupun furniture sehingga paling berdampak besar
     
  8. Bioedu

    Bioedu New Member

    Joined:
    Oct 11, 2015
    Messages:
    3
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    biar gak terserang rayap, rumah katanya harus sering diasapi mas. masak di dalem rumah pake tungku. whihihih
     
  9. Surur12

    Surur12 Member

    Joined:
    Sep 25, 2015
    Messages:
    250
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    18
  10. Mana om? Orang gambarnya aja silang gtu :D
     
  11. andsuma

    andsuma New Member

    Joined:
    Dec 9, 2015
    Messages:
    25
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    Thanks infonya sangat bermanfaat...
    Kalo di tempat saya pake minyak, oli, atau tiner
     
Loading...
Similar Threads - Cegah rayap dengan
  1. Iwan Megatruss
    Replies:
    6
    Views:
    3,236

Share This Page