Dieng - Tempat Persemayaman Para Dewa

Discussion in 'Tourism' started by Dieng Plateau, Sep 1, 2016.

  1. Dieng Plateau

    Dieng Plateau New Member

    Joined:
    Sep 1, 2016
    Messages:
    1
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Dieng, mungkin bagi anda traveller pernah mendengar kata Dieng atau mungkin pernah berkunjung ke Dieng. Dieng itu sendiri diambil dari kata DI yang berarti tempat dan Hyang yang berarti Persemayaman Dewa, banyak tempat wisata yang bisa anda kunjungi di Dieng dari Sunrise, telaga, fenomena alam kawah, dan lainnya. Dieng itu sendiri dikelola oleh dua Kabupaten yaitu Kabupaten Banjarnegara dan Kabupaten Wonosobo, tetapi jika anda ingin berkunjung ke Dieng saya sarankan untuk melewati Kabupaten Wonosobo karena akses jalannya lebih mudah dan tempat - tempat untuk rest area juga lebih banyak.
    [​IMG]
    Dieng bisa minus 4 derajat jika musim kemarau tiba, jadi tidak perlu jauh - jauh menuju Benua Eropa hanya untuk menikmati suhu udara dingin hanya perlu datang ke Dieng melalui Kabupaten Wonosobo maka anda akan mendapatkan suasana nan ramah dari penduduk sekitar. Tidak heran juga kalau di Dieng banyak sekali bangunan candi, karena pada dasarnya dieng itu dahulu merupakan tempat persemayaman para dewa.
     
  2. karimunjawa tour travel

    karimunjawa tour travel Member

    Joined:
    May 11, 2015
    Messages:
    41
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    setahu saya dieng juga salah satu tempat tertua (babat alas) di tanah jawa gan :D
     
  3. Aneba

    Aneba Member

    Joined:
    Aug 26, 2016
    Messages:
    96
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    8
    Rupanya dewa ada dimana2 ya, bahkan di negara lain tidak kalah banyak. hehe
     
  4. bejosri

    bejosri New Member

    Joined:
    Sep 15, 2016
    Messages:
    6
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
Loading...

Share This Page