Doakanlah Orang Tua Kalian Selalu...

Discussion in 'General Discussion' started by Azizah Cantik, Aug 19, 2015.

  1. Azizah Cantik

    Azizah Cantik New Member

    Joined:
    Mar 23, 2015
    Messages:
    9
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    3
    Perlunya kita sebagaimana anak yang ingin dikatakan berbakti, agar senangtiasa berbuat baik kepada ibu dan bapak kalian. Janganlah sekali berkata-kata kasar terhadapnya sedikit pun bahkan membuatnya menangis. Terutama bagi ibu kita, dialah yang sembilan bulan mengandung kita hingga melahirkan. Rasa sakit yang diderita pada saat proses melahirkan, ditambah lagi saat dia menyusui kalian, maka kalian tidak akan bisa membalas apapun dengan apa-apa yang kalian miliki sekarang.

    Ayah yang tiap hari membanting tulang untuk menafkahi keluarganya, sehingga membuat anda menjadi orang dengan penuh gelar. Ini berkat mereka semua yang terus menginginkan anaknya menjadi orang yang lebih baik. Kini mereka sudah tiada, tinggal penyesalan yang selalu datangnya terlambat. Kita tidak sempat berminta maaf. Saat itu sempat melontarkan kata-kata kasar dihadapannya hanya karena persoalan sepeleh. Kita juga sering merasa malu jika orang tua mendampingi kita saat mengatar ke sekolah.

    Maka tidak yang pantas kita lakukan sekarang selain memanjatkan doa kepadanya. Jika kita memang betul-betul anak yang tahu diri, maka doakanlah selalu meskipun sekarang dia sudah tidak disamping kalian. Adapun doa untuk kedua orang tua yang diajarkan oleh Rasulullah adalah sebagai berikut:

    اَللّهُمَّ اغْفِرْلِيْ وَلِوَالِدَيَّ وَارْحَمْهُمَاكَمَارَبَّيَانِيْ صَغِيْرَا.

    "ALLAHUMMAGFIRLII WALIWAALIDAYYA WARHAMHUMAA KAMAA RABBAYAA NIISHAGIIRAA"

    Artinya: Wahai Tuhanku, ampunilah aku dan Ibu Bapakku, sayangilah mereka seperti mereka menyayangiku diwaktu kecil.

    Inilah doa yang semua orang pasti menghafalnya, saya rasa ini tidak berat untuk kalian panjatkan tiap hari sehabis sholat. Marilah, buat saudara-saudaraku yang lain, bagi yang masih mempunyai kedua orang tua, jangan pernah menyia-nyiakan mereka. Berbuat baiklah kepada mereka selama dia masih hidup.
     
  2. zonamers

    zonamers Member

    Joined:
    Jul 24, 2015
    Messages:
    588
    Likes Received:
    83
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Wahai Tuhanku, ampunilah aku dan Ibu Bapakku, sayangilah mereka seperti mereka menyayangiku diwaktu kecil.

    Amin..
     
  3. soezzieharumi

    soezzieharumi Member

    Joined:
    Dec 24, 2014
    Messages:
    203
    Likes Received:
    23
    Trophy Points:
    18
    Doa yang selalu dipanjatkan selepas sholat..
     
  4. ngeblogasyikk

    ngeblogasyikk Well-Known Member

    Joined:
    Feb 1, 2015
    Messages:
    1,199
    Likes Received:
    175
    Trophy Points:
    63
    Amin, Amin, Amin, Ya Rabbal Alamin
     
  5. desaingrafis

    desaingrafis Member

    Joined:
    Jul 23, 2014
    Messages:
    83
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    18
  6. ahmadfatonifw

    ahmadfatonifw New Member

    Joined:
    Aug 20, 2015
    Messages:
    5
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Taka ada yang bisa dianugrahkan ke kedua orang tua kita yang sebanding dengan jasanya merawat dan membesarkan kita. pengabdian dan doa kitalah yang lebih utama
     
    Last edited by a moderator: Aug 20, 2015
  7. adi hasan

    adi hasan Member

    Joined:
    Jul 6, 2015
    Messages:
    770
    Likes Received:
    42
    Trophy Points:
    28
Loading...

Share This Page