Hewan Terbesar di Dunia

Discussion in 'Science' started by Miftahul, Oct 29, 2015.

  1. Miftahul

    Miftahul Member

    Joined:
    Sep 6, 2015
    Messages:
    55
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    8
    Hewan adalah makhluk hidup yang Allah ciptakan untuk membantu kehidupan manusia. Pada dasarnya hewan-hewan yang ada di bumi ini ukurannya sangat normal, namun ada juga hewan-hewan yang mempunyai ukuran yang sangat besar.

    1. Sapi Raksasa

    [​IMG]

    Lembu raksasa ini bernama Chili. Lembu ini memiliki berat sekitar lebih dari satu ton, dengan tinggi 3m saat berdiri. Chili juga memiliki tubuh yang besar, tubuh yang besar itu dia dapat hanya dengan memakan rumput pada siang hari dan menikmati kohlrabi sesekali sebagai makan favoritnya.

    2. Kuda Terbesar

    [​IMG]

    Radar adalah nama kuda Belgia, biasa dikenal dengan Brabant. Brabant adalah saah satu ras kuda terbesar di dunia pada saat ini. Radar memiliki tinggi sembilan belas dan tangan setengah tinggi. Dan juga memiliki berat hampir 1100 kg, lebih dari satu ton. Setiap harinya radar memakan sekitar 30 kg gandum dan 20 galon air.

    3. Anjing Terbesar

    [​IMG]

    Anjing raksasa ini bernama Hercules. Anjing ini pemegang rekor Guinness of Record untuk anjing terbesar di Dunia. Hercules adalah sebuah mastiff Inggris, Hercules juga memiliki leher sebesar 38 inci dan berat sekitar 282 kg. Anjing ini memiliki ukuran lebih besar dan lebih berat dari batas ras yang sama. Mr. Flynn pemilik Hercules mengatakan bahwa berat hercules adalah alam dan bukan hasil oleh diet yang aneh.

    4. Paus Biru

    [​IMG]

    Paus Biru atau nama ilmiahnya adalah Balaenoptera musculus. Paus biru ini adalah mamalia laut terbesar dan terberat yang pernah ada di dunia. Paus biru ini memiliki panjang 30 meter dan berat mencapai 170 ton. Paus ini biasa menyelam bebas di lautan dunia.
    Sayangnya, keberadaan paus biru ini sudah jarang ditemukan dikarenakan sejak 100 tahun silam telah terjadi perburuan paus dan menjadikan populasi paus biru menjadi berkurang drastis. Menurut data yang tercatat pada tahun 2002, populasinya saat ini diperkirakan sekitar 5000 hingga 12000 ekor paus biru saja.


    5. Salamander

    [​IMG]

    Salamander raksasa dari China. Salamander adalah hewan amfibi terbesar di dunia, yang memiliki panjang mencapai 1,8 meter. Hewan ini hidup di pegunungan batu dan danau-danau yang beradi di China.

    Sayang, pada saat ini hewan unik dan terbesar ini terancam punah. Dikarenakan hilangnya habitat, polusi dan sering dijadikannya obat tradisional.

    6. Gajah Semak Afrika

    [​IMG]

    Gajak Semak Afrika adalah mamalia darat superbesar. Mamalia ini juga salah satu makhluk yang bermukim di benua afrika yang sangat eksotis. Hewan yang beranama latinnya Loxodonta Africana ini memiliki ukuran yang jauh lebih besar dari saudaranya yang berdiam di benua Afrika yaitu gajah hutan Afrika. Gajah ini memiliki tinggi rata-rata 3,3 meter dengan berat 5,5 ton.

    7. Kepiting Terbesar

    [​IMG]

    Kepiting Terbesar di dunia ini memiliki julukan yaitu Crab Kong. Crab kong berhasil ditangkap oleh seorang nelayan di Jepang. Kepiting ini termasuk dalam keluar Colossus crstasean begaris tengah tiga meter ditangkap oleh nelayan di daerah Heda Teluk Suraga sebelah barat Tokyo, Jepang di muat dalam lama metro.co.uk

    8. Kelinci Terbesar

    [​IMG]

    Amy adalah kelinci muda yang memiliki tubuh yang melebihi tubuh ibunya Alice. Amy yang sekarang baru berusia 13 bulan memiliki panjang tubuhnya mencapai 130 sentimeter, dari ujung hidung hingga belakang kakinya. Beratnya mencapai 33 Kg lebih, ini adaah berat rata-rata kelinci yang telah berusia lebih dari lima tahun. Amy setiap harinya mampu menghabiskan 12 wortel, 6 apel, 2 kubis dan 2 mangkuk campuran rumput.

    Demikianlah hewan terbesar yang ada di dunia. Kalau ada yang mau menambahkan silahkan. :D

    Source: http://biftah.com/hewan-terbesar-di-dunia/
     
  2. accsoleh

    accsoleh Member

    Joined:
    Oct 29, 2014
    Messages:
    197
    Likes Received:
    11
    Trophy Points:
    18
    Sapinya cocok untuk hewan kurban tuh gan, sekampung kebagian semua. heee
     
  3. NieeLz

    NieeLz Well-Known Member

    Joined:
    Aug 24, 2015
    Messages:
    1,790
    Likes Received:
    127
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    yang aneh kepiting sama kelinci @_@ gimana suburinnya ya
     
  4. kusumarga

    kusumarga Member

    Joined:
    Jul 7, 2015
    Messages:
    761
    Likes Received:
    78
    Trophy Points:
    28
    tetep yang paling gede paus biru..ngeriii...seukuran rumah :D
     
  5. Miftahul

    Miftahul Member

    Joined:
    Sep 6, 2015
    Messages:
    55
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    8
    hahha, untuk satu desa cukup mas..
     
  6. ani125

    ani125 Member

    Joined:
    Jun 26, 2015
    Messages:
    191
    Likes Received:
    28
    Trophy Points:
    28
    kalau saya suka kelinci ,karena belum pernah liat kelinci sebesar itu,,keliatannya lucu banget yeahh,,hehehe
     
  7. artinur

    artinur Member

    Joined:
    Nov 21, 2015
    Messages:
    31
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    besar banget sapi nya. Sptnya sapinya hasil rekayasa genetika
     
  8. maslatip

    maslatip Member

    Joined:
    Nov 14, 2015
    Messages:
    170
    Likes Received:
    29
    Trophy Points:
    28
    Klo tengu terbesar ada gak ya? hehe *bingung**dancing*
     
  9. rajautan

    rajautan Active Member

    Joined:
    Mar 21, 2015
    Messages:
    1,354
    Likes Received:
    57
    Trophy Points:
    48
    Kelincinya habis wolter berapa kilo tuh,,,,
     
  10. monster123

    monster123 Member

    Joined:
    Dec 11, 2015
    Messages:
    310
    Likes Received:
    5
    Trophy Points:
    18
    ada juga ya laba laba terbesar dan kelinci terbesar di dunia baru tau ane
     
  11. yungga19

    yungga19 Active Member

    Joined:
    Nov 28, 2015
    Messages:
    1,455
    Likes Received:
    85
    Trophy Points:
    48
    Gila tuh hewan gede banget , beneran ga sih itu apa rekayasa >?
     
  12. firda63

    firda63 Member

    Joined:
    Dec 19, 2015
    Messages:
    760
    Likes Received:
    23
    Trophy Points:
    18
    Buusseettt dahh sapi setinggi 3 meter, manusia kalah tinggi
     
  13. Vivien Cheong

    Vivien Cheong Member

    Joined:
    Jun 13, 2016
    Messages:
    99
    Likes Received:
    8
    Trophy Points:
    18
    baru tau ternyata ada loh kelinci segede itu
     
  14. Squline Media

    Squline Media Member

    Joined:
    Oct 20, 2016
    Messages:
    159
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    18
    gede2 semua gan, wkwkwk
     
Loading...

Share This Page