Inilah Manfaat Sari Lemon Untuk Usus Buntu

Discussion in 'Health & Medical' started by alit kurniawan, Jan 2, 2019.

  1. alit kurniawan

    alit kurniawan Member

    Joined:
    Aug 1, 2018
    Messages:
    500
    Likes Received:
    5
    Trophy Points:
    18
    Usus buntu atau di dalam dunia medis dikenal dengan istilah apendisitis, merupakan sebuah penyakit yang mengakibatkan terjadinya peradangan pada bagian usus buntu. Organ ini sendiri terletak pada bagian perut kanan bawah. Walaupun usus buntu tidak memiliki fungsi, namun ketika organ ini tersumbat, maka usus buntu akan sangat terancam.

    Jika tidak segera ditangani, maka kondisi penderita dari usus buntu ini akan berakibat fatal. Secara umum, gejala dari usus buntu hampir sama dengan gejala sistem pada pencernaan. Akan tetapi, yang paling sering terjadi adalah rasa nyeri pada area perut tengah hingga ke dekat pusar.

    Setelah itu biasanya rasa nyeri tersebut berpindah ke bagian perut kanan bawah. Rasa nyeri akan terasa bertambah buruk ketika penderita mengalami batuk atau mengejan. Agar gejala dari penyakit usus buntu ini tidak semakin bertambah parah, terdapat banyak hal yang bisa dilakukan yakni, salah satunya adalah dengan sari lemon.

    Inilah manfaat Sari Lemon Untuk Usus Buntu

    Buah yang satu ini memiliki rasa yang manis dan agak kecut, sangat pas untuk dijadikan campuran minuman pengusir dahaga, apalagi jika disajikan secara dingin.

    Sekitar 5% buah lemon mengandung asam sitrat dan merupakan sumber yang kaya vitamin C. Selain itu, buah lemon juga banyak mengandung vitamin seperti vitamin B, ribflavin, dan mineral seperti magnesium, fosfor, protein, karbohidrat, dan juga kalsium.

    Terdapat banyak sekali menu makanan yang menggunakan lemon sebagai pemebri cita rasa mulai dari masakan berbahan daging ayam, minuman, cake, atau pun hanya sebagai penghias. Kebanyakan yang memanfaatkan buah lemon adalah dengan cara memerasnya untuk kemudian dicampur dengan air putih. Apabila anda masih malas untuk mengkonsumsi buah lemon ini, berikut akan kami jelaskan manfaat buah lemon untuk tubuh.

    Sari lemon ini dapat membantu meringankan rasa sakit dan radang dikarenakan memiliki sifat dari sitrusnya yang dapat membantu pada gangguan pencernaan dan juga sembelit. Selain itu, lemon juga ternyata dapat meningkatkan kekebalan tubuh dan mencegah infeksi.

    Tidak hanya itu saja, rasa asam dari air lemon ternyata dapat membantu untuk mencerna makanan. Kandungan flavanoid yang ada pada buahk lemon membantu asam di dalam perut untuk memecah makaakn, sehingga memperbaiki pencernaan secara keseluruhan menuru Palinski Wade.

    Sebuah studi menyatakan bahwa lebih dari 30% pria dan perempuan yang di atas usia 60 tahunan menderita gastritis atrofi, yakni suatu kondisi yang ditandai sedikit atau tidak adanya asam lambung.

    Apabila anda menambahkan irisan lemon dan parutan lemon ke dalam air putih, terdapat manfaat pektin, serta yang ditemukan pada daging buah dan kulitnya. Banyak sekali penelitian yang telah menunjukan serat dapat memperbaiki pencernaan dan kesehatan pada usus.

    Cara Mengolah Sari Lemon :

    - Pertama, Peras sari dari satu buah lemon,

    - Kemudian, campurkan dengan madu alami dengan kuantitas yang sama,

    - Setelah itu, konsumsi campuran ramuan alami ini beberapa kali sehati,

    - Terakhir, ulangi hal ini setiap hari selama beberapa minggu agar proses penyembuhan dapat maksimal.
     
Loading...

Share This Page