Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018 Rusia

Discussion in 'Bola' started by debbyang, Jun 2, 2018.

  1. debbyang

    debbyang Guest

    [​IMG]

    Sebanyak 32 Negara sudah memastikan berlaga di Piala Dunia yang di laksanakan di Rusia, Pesta terbesar dunia sepak bola ini akan di awali laga pembuka antara tuan rumah Rusia melawan Arab Saudi pada 14 juli 2018.

    Dalam sebulan full kita akan di suguhi pertandingan hampir setiap malam, ada 12 stadion dan 11 kota yang akan di pakai untuk perhelatan ini, tentu semua mata akan tertuju ke rusia, menginggat olahraga terpopuler di dunia adalah sepakbola.

    Untuk mengetahui jadwal Piala Dunia, kami sudah merilis jadwal lengkapnya untuk kita nikmati bersama, berikut jadwal lengkapnya.

    Group A
    Rusia - Arab Saudi (14 Juni, Moskwa Luzhniki) - 22.00 WIB
    Mesir - Uruguay (15 Juni, Yekaterinburg) - 19.00 WIB
    Rusia - Mesir (20 Juni, St. Petersburg) - 01.00 WIB
    Uruguay - Arab Saudi (20 Juni, Rostov-on-Don) - 22.00 WIB
    Arab Saudi - Mesir (25 Juni, Volgorad) - 21.00 WIB
    Uruguay - Rusia (25 Juni, Samara) - 21.00 WIB

    Grup B
    Portugal - Spanyol (16 Juni, Sochi) - 01.00 WIB
    Maroko - Iran (15 Juni, St. Petersburg) - 22.00 WIB
    Portugal - Maroko (20 Juni, Moskwa Luzhniki) - 19.00 WIB
    Iran - Spanyol (21 Juni, Kazan) - 01.00 WIB
    Spanyol - Maroko (26 Juni, Kaliningrad) - 01.00 WIB
    Iran - Portugal (26 Juni, Saransk) - 01.00 WIB

    Grup C
    Perancis - Australia (16 Juni, Kazan) - 17.00 WIB
    Peru - Denmark (16 Juni, Saransk) - 23.00 WIB
    Perancis - Peru (21 Juni, Yekaterinburg) - 22.00 WIB
    Denmark - Australia (21 Juni, Samara) - 19.00 WIB
    Denmark - Perancis (26 Juni, Moskwa Luzhniki) - 21.00 WIB
    Australia - Peru (26 Juni, Sochi) - 21.00 WIB

    Grup D
    Argentina - Islandia (16 Juni, Moskwa Spartak) - 20.00 WIB
    Kroasia - Nigeria (17 Juni, Kaliningrad) - 02.00 WIB
    Argentina - Kroasia (22 Juni, Nizhni Novgorod) - 01.00 WIB
    Nigeria - Islandia (22 Juni, Volgograd) - 22.00 WIB
    Islandia - Kroasia (27 Juni, Rostov-on-Don) - 01.00 WIB
    Nigeria - Argentina (27 Juni, St. Petersburg) - 01.00 WIB

    Grup E
    Brasil - Swiss (18 Juni, Rostov-on-Don) - 01.00 WIB
    Kosta Rika - Serbia (17 Juni, Samara) - 19.00 WIB
    Brasil - Kosta Rika (22 Juni, St. Petersburg) - 19.00 WIB
    Serbia - Swiss (23 Juni, Kaliningrad) - 01.00 WIB Serbia -
    Brasil (28 Juni, Moskwa Spartak) - 01.00 WIB
    Swiss - Kosta Rika (28 Juni, Nizhni Novgorod) - 01.00 WIB

    Grup F
    Jerman - Meksiko (17 Juni, Moskwa Luzhniki) -22.00 WIB
    Swedia - Korea Selatan (18 Juni, Nizhni Novgorod) - 19.00 WIB
    Jerman - Swedia (24 Juni, Sochi) - 01.00 WIB
    Korea Selatan - Meksiko (23 Juni, Rostov-on-Don) - 22.00 WIB
    Korea Selatan - Jerman (27 Juni, Kazan) - 21.00 WIB
    Meksiko - Swedia (27 Juni, Yekaterinburg) - 21.00 WIB

    Grup G
    Belgia - Panama (18 Juni, Sochi) - 22.00 WIB
    Tunisia - Inggris (19 Juni, Volgograd) - 01.00 WIB
    Belgia - Tunisia (23 Juni, Moskwa Spartak) - 19.00 WIB
    Inggris - Panama (24 Juni, Nizhni Novgorod) - 19.00 WIB
    Inggris - Belgia (29 Juni, Kaliningrad) - 01.00 WIB
    Panama - Tunisia (29 Juni, Saransk) - 01.00 WIB

    Grup H
    Polandia - Senegal (19 Juni, Moskwa Spartak) - 22.00 WIB
    Kolombia - Jepang (19 Juni, Saransk) - 19.00 WIB
    Jepang - Senegal (24 Juni, Yekaterinburg) - 22.00 WIB
    Polandia - Kolombia (25 Juni, Kazan) - 01.00 WIB
    Jepang - Polandia (28 Juni, Volgograd) - 21.00 WIB
    Senegal - Kolombia (28 Juni, Samara) - 21.00 WIB
    Itulah jadwal piala dunia 2018 secara lengkap untuk babak penyisihan group, jangan lupa untuk ikut memeriahkannya bersama keluarga.
     
    Last edited by a moderator: Jun 2, 2018
  2. Silaen Medan

    Silaen Medan Member

    Joined:
    Dec 31, 2017
    Messages:
    153
    Likes Received:
    16
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Terima kasih infonya
     
  3. Hari Agustomo Nugroho

    Hari Agustomo Nugroho Active Member

    Joined:
    Mar 13, 2015
    Messages:
    1,195
    Likes Received:
    78
    Trophy Points:
    48
    Google+:
    Ini yang saya tunggu,,,
    Masih masuk bulan puasa jadwalnya
     
  4. ziuma

    ziuma Well-Known Member

    Joined:
    May 23, 2014
    Messages:
    1,564
    Likes Received:
    240
    Trophy Points:
    63
    buat Polling ya, siapa jagoan dari member bersosial *lari*
    kalau saya Portugal he he he
     
  5. ryo sanjaya

    ryo sanjaya New Member

    Joined:
    Jun 2, 2018
    Messages:
    5
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    semoga mesir masuk 4 besar aminnnn
     
  6. Lisa puspita

    Lisa puspita New Member

    Joined:
    Jun 3, 2018
    Messages:
    2
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    semoga portugal masuk final , hhe
    LINK NGAWUR !!!
     
    Last edited by a moderator: Jun 3, 2018
  7. Muhammad Tamyiz

    Muhammad Tamyiz Member

    Joined:
    Jun 6, 2017
    Messages:
    31
    Likes Received:
    11
    Trophy Points:
    8
    Portugal paling okeee. *happydancing*
     
  8. Amilashaliha

    Amilashaliha Member

    Joined:
    Apr 10, 2017
    Messages:
    210
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    28
  9. silviajaya

    silviajaya Member

    Joined:
    May 30, 2018
    Messages:
    37
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    8
  10. Remmy

    Remmy Member

    Joined:
    Dec 5, 2017
    Messages:
    514
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    28
    mulai tanggal 14 yah gan ? bentar lagi nih
     
  11. akati

    akati New Member

    Joined:
    Jan 2, 2015
    Messages:
    5
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Tv bola online live streaming piala dunia 2108
     

    Attached Files:

  12. Safatunissa28

    Safatunissa28 Member

    Joined:
    Aug 28, 2017
    Messages:
    75
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Google+:
    saya mah dukung Spain... ganteng-ganteng sih pemainnya hihihi
     
Loading...

Share This Page