Kekuatan Network jangan Disepelekan

Discussion in 'General Business' started by ebaharu, May 23, 2013.

  1. ebaharu

    ebaharu Member

    Joined:
    Dec 5, 2012
    Messages:
    258
    Likes Received:
    12
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Ups, teryata setelah beberapa bulan saya tidak login.... saya sudah tertinggal jauh dan banyak yang tidak kenal, apalagi kalau dilihat dari point yg didapat heheh masih sedikit "pisan".... Padahal kalau ga salah saya daftar di awal-awal Bersosial.com ini launching... :D Salam kenal all, senang berkenalan dengan Anda melalui media yang dibangun mas @Dan :)

    Hmmmm belakangan ini saya sibuk mempelajari Network Marketing, jadi saya jarang nimbrung disini... Pada kesempatan ini saya ingin share tentang pentingnya kita membangun jaringan bisnis (Network), karena rata-rata orang yang sukses membangun Network, rata-rata orang tersebut akan sukses juga menjalankan bisnisnya. Apalagi sekarang banyak sosial media yang mampu mendorong setiap orang untuk membangun jaringan bisnisnya.

    Setiap orang pasti mampu untuk membangun Network yang besar dan baik, hmmm apalagi melalui Network yang kita bangun kita akan memiliki banyak kesempatan untuk saling berbagi kebaikan, baik secara moril dan materil. Namun, Anda juga mesti berhati-hati jangan sampai ada yang dirugikan atau malah jadi salah paham. Berikut ini kutipan dari sebuah artikel di salah satu web pemerintah:

    Gimana masih ragu untuk membangun Network yang baik? atau masih kesulitan? Mari kita bangun Jiwa Entrepreneurship dan selalu menebar kebaikan melalui sosial media, karena jangan Anda sepelekan kekuatan Network yang kita bangun dengan baik, karena akan membuahkan hasil dimasa mendatang. Berikut ini video yang menginspirasi saya membangun dan menjalankan bisnis Network Marketing di salah satu perusahaan yang baru membuka marketnya di Indonesia "BIOalpha" dengan Marketing Plan yang baru (tanpa tutup poin dan syarat peringkat) :) . Semoga bermanfaat :)


     
  2. samuel

    samuel Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    478
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    memang bagi para pebisnis

    memang bagi para pebisnis network juga lumayan membantu usaha, namun membangun network tidaklah mudah *berkeringat*
     
  3. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,653
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    Jaringan yang baik tentunya

    Jaringan yang baik tentunya tidak lepas dari pengelola didalamnya *belajar*
     
  4. ebaharu

    ebaharu Member

    Joined:
    Dec 5, 2012
    Messages:
    258
    Likes Received:
    12
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    samuel wrote:

    Memang butuh proses dan mental yang siap, namun kebanyakan orang sudah berhenti di tengah jalan
    dan menggunakan "kendaraan" yang kurang tepat... Semangat sobat :)
     
  5. ebaharu

    ebaharu Member

    Joined:
    Dec 5, 2012
    Messages:
    258
    Likes Received:
    12
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    masaiya-chang wrote:

    Setuju sekali ;) .... setelah jam terbang tinggi atau sudah menemukan "kendaraan" yang tepat...
    Semua pasti bisa dicapai, salam kenal sobat :)
     
  6. foxydiba

    foxydiba Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    272
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    Saya setuju, networking

    Saya setuju, networking adalah salah satu cara terbaik dalam membangun bisnis, umumnya orang awam mengidentikkan networking dengan MLM, padahal networking itu memiliki makna yang lebih luas dari itu. Kita sebagai pebisnis online tentu perlu memperluas network kita, salah satu caranya ya sering eksis di Bersosial.com *ketawa4*
     
  7. wphoet

    wphoet You'll Never Walk Alone

    Joined:
    Feb 19, 2013
    Messages:
    1,149
    Likes Received:
    142
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    wow @ebaharu member lama nih

    *wow1* wow @ebaharu member lama nih, angkatannya @fahmi dkk, akhirnya nongol lagi *bagus*
     
  8. hamidi

    hamidi Member

    Joined:
    Mar 20, 2013
    Messages:
    106
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    wphoet wrote:

    patut mendapat julukan sesepuh tuh mas @wphoet si @fahmi dkk *peace*
     
  9. satriajogja

    satriajogja Member

    Joined:
    Feb 24, 2013
    Messages:
    348
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    Yup setuju banget. Network

    Yup setuju banget. Network adalah salah satu kunci kesuksesan dalam bisnis *bagus*
     
  10. Andre

    Andre Member

    Joined:
    Apr 12, 2013
    Messages:
    483
    Likes Received:
    22
    Trophy Points:
    18
    Salam Kenal

    Salam Kenal *ketawa3*

    @satriajogja : setuju banget , mungkin tanpa network bisnis tidak berjalan ..
     
  11. royger

    royger Member

    Joined:
    Feb 15, 2013
    Messages:
    392
    Likes Received:
    12
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Artikelnya bagus

    Artikelnya bagus *bagus*
     
  12. ebaharu

    ebaharu Member

    Joined:
    Dec 5, 2012
    Messages:
    258
    Likes Received:
    12
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Benar sekali :)

    Benar, apapun jenis bisnis yang kita jalankan tidak akan terlepas dengan namanya Network Marketing...
    Saya malah banyak belajar dari MLM dan prinsip-prinsipnya bisa dipake di bisnis yang lain :)
    Salam kenal.
     
  13. ebaharu

    ebaharu Member

    Joined:
    Dec 5, 2012
    Messages:
    258
    Likes Received:
    12
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    wphoet wrote:

    heheheh iya nih *halo*
     
  14. marketinterior

    marketinterior New Member

    Joined:
    Dec 9, 2013
    Messages:
    14
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Salah satu alasan penting

    Salah satu alasan penting mengapa seseorang memberikan peluang kepada orang lain untuk sukses, yaitu hubungan baik. Dengan demikian membangun jejaring kerja, merupakan keharusan bagi mereka yang ingin meraih sukses besar.
    Dan kesimpulan nya,, Network sangat penting dalam proses suatu bisnis kedepan nya. *bagus*
     
  15. adi hasan

    adi hasan Member

    Joined:
    Jul 6, 2015
    Messages:
    771
    Likes Received:
    42
    Trophy Points:
    28
    network harus dibangun dan dijaga betul betul.. supaya suksesnya langgengg
     
  16. barugratisan

    barugratisan Member

    Joined:
    Sep 5, 2014
    Messages:
    617
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
  17. yungga19

    yungga19 Active Member

    Joined:
    Nov 28, 2015
    Messages:
    1,455
    Likes Received:
    85
    Trophy Points:
    48
    Dalam hal kesinambungan dan ke depannya makan networklah yang sangat berguna
     
  18. muna dl

    muna dl Member

    Joined:
    Apr 17, 2015
    Messages:
    167
    Likes Received:
    9
    Trophy Points:
    18
    Bener sekali,,network sangat penting
     
Loading...

Share This Page