Kelebihan Fungsi Google Keyword Planner, Tools SEM Gratis!

Discussion in 'Internet Service & Networking' started by Heri Hartono, Aug 12, 2019.

  1. Heri Hartono

    Heri Hartono Guest

    Sebagai pengguna mesin pencari bernama google mungkin tidak asing dengan tools satu ini. Tapi bagi anda yang tidak tahu beberapa fitur google yang telah dikeluarkan seperti google adsense, google adwords dan salah satunya google keyword planer memiliki fungsi saling berkesinambungan dimana satu sama lain menjadi dibutuhkan untuk menciptakan strategi search engine marketing yang maksimal. Pada kali ini kita akan membahas mengenai google keyword planer yang menjadi salah satu fitur andalan dari google.



    Apa itu Google Keyword Planer?
    [​IMG]

    Pengguna situs profesional memang telah mengenal baik tool satu ini, bagaimana dengan anda? Google keyword planer adalah sebuah tool yang membantu para pelaku pengguna SEO dan penggunaan google adwords untuk bagian pengiklanan supaya mampu meriset kata kunci yang paling diinginkan oleh google dan bisa digunakan secara gratis.

    Untuk anda yang ingin meriset kata kunci dalam pembuatan iklan di google adwords keberadaan google keyword planer sangat membantu. Tool ini bisa digunakan oleh seluruh pengguna baik untuk pribadi atau bagi pemilik bisnis jasa adwords di seluruh dunia termasuk pemilik jasa adwords Jakarta yang bisa membantu anda dalam pengiklanan situs anda. Dengan bantuan dari google keyword planer, anda bisa mendapatkan kata kunci yang tepat untuk membuat iklan. Jika anda sudah memiliki gambaran tentang google keyword planer mari kita lihat kelebihan fungsi tool ini

    Fungsi Google Keyword Planer
    Banyak yang mengira bahwa google adwords dan google keyword planner tergabung menjadi satu paket. Nyatanya anda bisa menggunakan google keyword planner tanpa menggunakan google adwords. Hal ini bisa kita lihat dari fungsinya, yang memang hanya digunakan untuk mencari kata kunci seperti tools SEO pada umumnya. Secara garis besar fungsi tools terebut diantaraya:

    1. Menganalisa trafic pencarian keyword bulanan.
    2. Tingkat kompetisi keyword.
    3. Saran kata kunci.
    4. Dapat melihat harga untuk memasang iklan di google adwords.
    Meskipun banyak tool pencari kata kunci, namun tool ini memiliki kelebihan yang tidak dimiliki tool lain yaitu:

    • Dapat digunakan untuk memperkirakan CPC yang akan dihabiskan dalam sebuah iklan.
    • Sangat cocok jika digunakan untuk google adwords.
    • Dapat digunakan secara gratis.


    Selain itu, google keyword planner juga memiliki kekurangan, yang mana hanya menampilkan beberapa kata kunci yang tidak terlalu banyak hanya 1000 sampai 2000. Jika anda ingin lebih dari itu, anda bisa menggunakan tool lain dalam pencarian kata kunci. Dalam pemasangan iklan, jika anda belum mengetahui cara menggunakan tool ini anda bisa menggunakan jasa pasang iklan adwords untuk membantu pemasangan iklan khusunya bagi anda yang berbisnis di wilayah Jakarta karena bisa membantu anda sesuai dengan keinginan dan mengutamakan kepuasan pelanggan.
     
  2. noer98

    noer98 Member

    Joined:
    Feb 4, 2014
    Messages:
    608
    Likes Received:
    54
    Trophy Points:
    28
    Google+:
  3. Hari Agustomo Nugroho

    Hari Agustomo Nugroho Active Member

    Joined:
    Mar 13, 2015
    Messages:
    1,195
    Likes Received:
    78
    Trophy Points:
    48
    Google+:
    Saya suka karena gratis, coba kalau berbayar, pasti banyak yang tidak suka:D
     
    Heri Hartono likes this.
  4. Isfan Fajar

    Isfan Fajar Member

    Joined:
    Aug 10, 2017
    Messages:
    103
    Likes Received:
    18
    Trophy Points:
    18
    dari dulu seneng banget ngotak ngatik dan nganalisa keyword dan tingkat persaingan nya, tapi entah kenapa gara2 kwfinder jadi berbayar, jadi agak males nih wkwk
     
    Heri Hartono likes this.
  5. mugianto

    mugianto Member

    Joined:
    Mar 7, 2016
    Messages:
    419
    Likes Received:
    48
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    ubersugest dah beda jadi males dulu mah suka. Sekarang cuma pake GKP doangan, ada yang tau tool buat key yang lain gak...? yg gratis ya ^_^
     
  6. dayat7272

    dayat7272 New Member

    Joined:
    Mar 7, 2019
    Messages:
    7
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
  7. Fathoni

    Fathoni Member

    Joined:
    Mar 9, 2016
    Messages:
    168
    Likes Received:
    12
    Trophy Points:
    18
    kalau saya lebih suka pakai ubersuggest
     
  8. Blackboo

    Blackboo New Member

    Joined:
    Dec 6, 2018
    Messages:
    67
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    Ubersuggest bukannya sudah berbayar ya sekarang?
     
Loading...

Share This Page