Ketahui Inilah Manfaat Madu Untuk Penderita Vertigo

Discussion in 'Health & Medical' started by aisusisursilah, Sep 10, 2019.

  1. aisusisursilah

    aisusisursilah Member

    Joined:
    May 23, 2018
    Messages:
    668
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    Vertigo merupakan salah satu penyakit sangat menyiksa sekali bagi penderitanya. Karena penderita penyakit vertigo ini akan merasa pusing yang sangat berat sampai untuk berdiri saja dan akan terasa tidak kuat. Rasa pusing pada penderita sebenarnya bisa dikurangi dengan mengkonsumsi asupan makanan yang di rekomendasikan oleh beberapa ahli kesehatan. Penyebab dan gejala dari penyakit vertigo ini yaitu karena adanya gangguan sistem pada pendengaran dan telinga kita, dan pada umumnya karena pola hidup dna asupan makanan yang salah sehingga penyakit tersebut bisa menyerang pada orang dewasa yang pada umumnya.

    Madu yaitu cairan kental dengan memiliki rasa yang manis dan yang dihasilkan oleh lebah. Rasa manis yang terdapat pada madu ini yaitu berasal dari kandungan monosakarida fruktosa dan glukosa yang terdapat didalamnya. Madu ini biasanya dikonsumsi dengan secara langsung. Yaitu sebagai dari bahan pelengkap dalam makanan, misalnya olesan roti, ataupun sebagai pemanis alami. Selain sebagai makanan atau bahan pelengkap dalam makanan, madu juga terkenal dalam bidang kesehatan dan juga kecantikan. Dalam bidang kecantikan madu ini biasanya digunakan sebagai salah satu komposis produk kecantikan. Sementara untuk dalam kesehatan, madu ini akan menjadi salah satu obat herbal yang sering diguankan untuk membantu mencegah dan mengobati suatu penyakit.

    Manfaat madu untuk kesehatan ini memang tidak dapat diragukan lagi. Bagaimana tidak, madu ini mengandung berabgai zat gizi yang sangat baik sekali untuk tubuh. Madu ini mengandung karbohidrat, protein, vitamin dan mineral yang lainnya. Banyak sekali manfaat yang dimiliki oleh madu ini yang sangat berkhasiat sekali bagi kesehatan tubuh. Madu ini merupakan antibiotik alami dan berfungsi sebagai antioksidan. Manfaat madu ini diantaranya yaitu untuk membantu proses penyembuhan penyakit, meningkatkan metabolisme, dan meningkatkan daya tahan tubuh.

    Cara Membuatnya

    Dalam kaitannya dengan vertigo, anda bisa mengkonsumsi madu sebagai obat alami yang dapat membantu proses penyembuhan vertigo. Berikut cara mengonsumsi madu untuk vertigo:
    • Sebagai ramuan pengobatan vertigo anda dapat mencampurkan madu dengan ketumbar. Ketumbar direbus terlebih dahulu. Air rebusan ketumbar kemudian anda campurkan dengan madu. Ramuan ketumbar dan madu ini bisa anda konsumsi secara rutin. Pengobatan secara alami dapat membuat anda terhindar dari efek samping obat.
    • Selain dibuat sebagai ramuan obat, anda juga dapat mengkonsumsi madu ini dengan cara yang biasa. Anda bisa mengkonsumsi madu secara rutin setiap hari secara langsung. Apabila anda tidak bisa mengkonsumsi madu secara langsung, anda dapat menambahkannya sebagai bahan campuran untuk makanan anda. Madu dapat meningkatkan kekebalan tubuh anda sehingga anda tidak akan mudah terserang oleh penyakit.
     
Loading...

Share This Page