Khasiat Buah Delima Untuk Miom

Discussion in 'Health & Medical' started by walatraherbal, Jun 9, 2018.

  1. walatraherbal

    walatraherbal Member

    Joined:
    May 17, 2018
    Messages:
    197
    Likes Received:
    8
    Trophy Points:
    18
    Khasiat buah Delima untuk Miom - Buah-buahan memang bermanfaat bagi kesehatan. Salah satunya adalah untuk mengatasi miom.
    Miom adalah tumor jinak yang berbentuk sel otot yang tumbuh dan berkembang di daerah rahim. Namun umumnya miom ditemukan di dinding rahim.Miom atau Mioma bisa disebabkan oleh beberapa faktor, seperti hormon estrogen, umur, keturunan, dan obesitas. Anda penderita miom? jangan khawatir. Kali ini saya akan membahas tentang dahsyatnya khasiat delima untuk mengobati miom. Ada banyak Buah-buahan untuk mengobati miom , salah satunya adalah Delima.

    [​IMG]

    Delima atau nama ilmiahnya Punica Granatum atau bahasa Prancisnya "Pomegranates" adalah buah yang berasal dari Iran, lalu dibawa ke Mesir. Buah ini sejak dahulu sering digunakan untuk obat. Dibeberapa negara, delima disebut sebagai lambang dari kemakmuran dan kesuburan. Bahkan buah ini mendapat julukan "Super Fruit" karena kandungan dan manfaatnya bagi kesehatan. Hingga kini banyak ditemuka produk-produk kesehatan yang terbuat dari buah delima merah.

    Khasiat Buah Delima Untuk Miom
    Khasiat Delima Merah untuk Miom :

    1.Melindungi dari kanker

    Miom yang kondisinya parah, bisa berkembang menjadi tumor ganas. Delima merah mengandung antioksidan yang cukup tinggi, sehingga bisa melindungi tubuh dari radikal bebas dan menghambar pertumbuhan sel-sel kanker ataupun penyakit lainnya. Antioksidan yang tinggi akan merangsang leukosit (sel darah putih) untuk menetralisir racun didalam tubuh, sehingga sistem kekebalan tubuh akan meningkat.

    2. Melancarkan pencernaan

    Ukuran miom yang terus membesar bisa menyebabkan tekanan kepada organ-organ sekitar rahim. Seperti tekanan pada usus besar bisa menyebabkan anda sulit buang air besar. Mengkonsumsi buah delima merah membantu anda mengatasi salah satu gejala yang ditimbulkan oleh miom, yaitu sulit buang air besar. Karena buah delima mengandung serat yang tinggi.

    3. Mencegah Anemia

    Miom bisa menyebabkan pendarahan yang cukup hebat, sehingga dapat menyebabkan penderita miom mengalami anemia atau kekurangan darah. Hal ini karena tubuh terlalu banyak mengeluarkan darah

    4.Memulihkan bekas luka

    Bagi anda yang sudah menjalani operasi pengangkatan miom, anda akan mendapatkan bekas luka operasi. Bekas luka tersebut akan membutuhkan waktu yang lama untuk beregenerasi. Sehingga mengkonsumsi buah delima merah bisa membantu anda menyembuhkan luka akibat operasi lebih cepat.

    5. Melancarkan sirkulasi darah.

    Miom yang membesar bisa menyebabkan tekanan dan menghambat sirkulasi darah. Jika sirkulasi darah tidak berjalan lancar, beberapa organ tidak akan berfungsi secara optimal. Bahkan jika sirkulasi darah terhambat, alat reproduksi juga bisa kehilangan fungsinya. Sehingga memungkinkan anda untuk sulit memiliki anak.


    sumber :
    http://t.co/kSDo38dQ2E
     
Loading...

Share This Page