Liabilitas Perusahaan Asuransi

Discussion in 'Online Business' started by faldi, Jan 5, 2015.

  1. faldi

    faldi Guest

    [​IMG]


    Yang dimaksud dengan liabilitas perusahaan adalah kemampuan suatu perusahaan untuk melunasi kewajiban yang dimilikinya. Liabilitas adalah suatu perusahaan dapat dilihat dari kesehatan laporan neraca keuangan yang biasanya sering diumumkan di Koran Koran tertentu. Pada laporan tersebut nantinya akan berisi bagaimana perusahaan tersebut memenuhi tanggung jawabnya seperti pada kasus suatu klaim asuransi, pelunasan hutang kepada reasuradur, dan masih banyak contohnya.

    Cara mengetahui indikator liabilitas bisa dari modal sendiri (net equity) dibagi premi bersih (net premi) minimal sebesar 50%. Modal dasarnya dibagi bagi dengan premi kotor (gross premi) minimal 20%. Sedangkan untuk tingkat solvibilitas perusahaan bisa dilihat dari modal dasar dibagi dengan net premi minimal 10% serta dana investasi yang dibagi cadangan teknikal sebesar 100%.

    Untuk kondisi underwriting policy perusahaan asuransi yang sehat akan terlihat dari pertambahan laba dari perusahaan dimana hal tersebut terindikasikan masih untung. Sedangkan profil paraunderwriter perusahaan itu sendiri akan menjelaskan apakah mereka memiliki tenaga karyawan ahli yang berkualitas atau tidak.

    Apapun itu jenisnya asuransi entah itu asuransi auto (asuransi mobil), asuransi kesehatan, asuransi pendidikan dan masih banyak lagi jenis polis asuransi lainnya, yaitu bentuk suatu jasa atau juga bisa disebut dengan pelayanan (service). Yang paling utama dari suatu perusahaan asuransi adalah bagaimana mereka mampu memberikan layanan yang maksimal bagi nasabah mereka. Dan Disinilah sebuah tolok ukur suatu perusahaan asuransi bisa disebut sebagai asuransi terbaik.
     
  2. Devita

    Devita Active Member

    Joined:
    Oct 11, 2014
    Messages:
    1,194
    Likes Received:
    43
    Trophy Points:
    48
    Google+:
    Baru tau, habis gak pernah ikut ceeee
     
  3. Asuransi Top

    Asuransi Top New Member

    Joined:
    Jan 12, 2015
    Messages:
    4
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Google+:
    Setuju, Layanan maksimal adalah kunci nya
     
  4. Muhammad Amin

    Muhammad Amin Member

    Joined:
    Jul 18, 2014
    Messages:
    255
    Likes Received:
    17
    Trophy Points:
    18
    Ilmu baru, ternyata liabilitas suatu perusahaan adalah tolak ukur penting untuk tahu kesehatan perusahaan asuransi :)
     
  5. Grant Verleend

    Grant Verleend Active Member

    Joined:
    Sep 10, 2014
    Messages:
    1,234
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    48
    Google+:
    Wah untuk bisa bergabung, harus pinter 2 milih tuuuu.
     
Loading...

Share This Page