Makanan Sehat Untuk Diet Sehat Yg Alami

Discussion in 'Health & Medical' started by silvira, Jan 2, 2015.

  1. silvira

    silvira New Member

    Joined:
    Dec 31, 2014
    Messages:
    80
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    [​IMG]Anda adalah cerminan dari apa yang anda makan. Sekarang sudah bukan waktunya memilih makanan hanya berdasarkan dari enak atau tidaknya makanan tersebut. Karena jika kita tidak pintar mengatur menu makan untuk diet sehat yg alami sesuai dengan apa saja gizi dan nutrisi yang di butuhkan oleh tubuh kita, maka bersiap-siaplah karena siapa tahu bahaya penyakit sedang mengintai anda. Memang, mengubah pola makan yang biasa kita konsumsi bukanlah hal yang mudah, namun selagi ada niat dan memang memiliki keinginan yang kuat untuk sehat maka rintangan apapun akan di hadapi termasuk melawan hawa nafsu. Banyak orang yang tidak bisa mengendalikan hawa nafsu untuk makan makanan yang enak. Sementara kebanyakan makanan yang enak itu memiliki banyak lemak yang tak baik untuk kesehatan.

    Anda harus bisa mengusahakan untuk mengkreasikan menu makan anda menjadi lebih sehat dan kaya akan gizi dan nutrisi sebagai cara diet sehat yg alami. Berikut adalah beberapa makanan yang memiliki efek mengenyangkan yang dapat anda makan sebelum menyantap menu makanan utama.

    • Apel
    Buah apel mengandung 95 kalori dan 4 gram serat. Jika anda memakan apel pada saat sarapan itu sudah memberikan energi yang cukup untuk beraktivitas sebelum makan siang. Jika anda berkeinginan untuk ngemil, mengudap satu buah apel juga akan di rasa mengenyangkan perut anda.

    • Oatmeal
    Biasanya di konsumsi sebagai menu sarapan pagi. Mengandung karbohidrat yang lebih lambat di cerna serta memiliki indeks glikemik yang rendah. Jika anda mengkonsumsi oatmeal sebelum berolahraga, maka akan membantu proses pembakaran lemak lebih banyak.

    • Jamur
    Jamur sering di makan sebagai makanan pembuka. Jika anda mengkonsumsinya sebagai makanan pembuka maka serasa makan hidangan dari sapi. Jamur mengandung nutrisi yang mencukupi dengan kandungan lemak dan kalori lebih sedikit dari hidangan utama.

    Demikian beberapa makanan yang dapat anda konsumsi sebagai cara diet sehat yg alami. Makanan tersebut akan memiliki efek mengenyangkan sehingga lebih baik di santap sebelum makan utama. dengan mengkonsumsinya sebelum makan makanan utama maka anda akan lebih sedikit makan makanan yang mengandung lemak sehingga akan meminimalisir lemak tak jenuh yang akan mengendap di tubuh anda.
     

    Attached Files:

Loading...

Share This Page