Makanan Untuk Tambah Berat Badan

Discussion in 'Health & Medical' started by Silmi Alimatul, Oct 8, 2018.

  1. Silmi Alimatul

    Silmi Alimatul Member

    Joined:
    Apr 14, 2018
    Messages:
    409
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    Bila sebagian besar orang menganggap tubuh mereka terlalu gemuk dan berlomba-lomba untuk menurunkan-nya, berbeda dengan sebagian orang lainnya yang mana justru ingin menambah berat badan mereka. Berat badan yang kurang atau terlalu kecil ini sering menjadi salah satu masalah bagi sebagian orang, terlebih bisa sudah berbagai cara dilakuakan namun berat badan tidak kunjung bertambah atau naik. Selain obat penggemuk badan, Anda juga harus memerhatikan pola makan. Karena ada beberapa makanan yang bisa membantu mempercepat naiknya berat badan, seperti berikut ini :

    1. Kentang

    Yang pertama ada kentang yang mengandung protein tinggi, tidak hanya itu kandungan serta serta vitamin C yang ada dalam umbi-umbian satu ini juga banyak melimpah. Adanya kandungan kalori yang banyak juga bisa membuat perut menjadi cepat kenyang, untuk Anda yang ingin cepat-cepat menambah berat badan bisa konsumsi kentang yang diolah menjadi perkedel atau kentang goreng. Hal ini karena kandungan kalorinya yang jauh lebih tinggi dibanding kentang rebus.

    2. Roti Gandum

    Berikutnya ada roti gandum yang mengandung sekitar 69 kalori baik dan sehat untuk tubuh. Untuk Anda yang ingin menambah berat badan bisa konsumsi roti gandum setiap harinya saat sarapan.

    3. Telur

    Makanan penambah berat badan selanjutnya ialah telur yang merupakan sumber protein paling tinggi, dimana zat satu ini penting untuk membantu pertumbuhan tubuh. Bahkan para binaragawan sering konsumsi telur (biasanya mentah) untuk membentuk tubuh serta otot. Hal ini juga berlakuk untuk mereka yang ingin cepat gemuk.

    4. Kacang

    Berikutnya ada kacang-kacangan, tidak hanya kacang tanah namun masih banyak jenis kacang lainnya. Kacang ini merupakan camilan penambah berat badan paling efektif, kacang tanah mengandung setidaknya 567 kalori per 100 gramnya. Sedangkan kacang hazel mengandung 628 kalori per 100 gramnya.
     
Loading...

Share This Page