Masalah yg akan terjadi apabila iPhone / iPad anda di jailbreak

Discussion in 'Smartphone & Mobile Technologies' started by zapplerepair indonesia, Nov 20, 2014.

  1. zapplerepair indonesia

    zapplerepair indonesia Member

    Joined:
    Sep 25, 2014
    Messages:
    43
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Di dunia iOS memang sudah sering dan di debate kan apakah jailbreak legal or not? yg jelas pihak Apple dan US goverment tidak menyetujui Jailbreaking. Jailbreaking iOS sendiri di mulai sejak tahun 2010 dan sekarang sudah menjadi sebagian dari hidup kita :) misalnya aja iOS 7.0.6 pas keluar sehari berikutnya Jailbreaknya juga sudah keluar, ya pasti saya Jailbreak akan tetapi saya agak menyesal karena sekarang masih belum ada solusi yg aman untuk menghilangkan Jailbreak tersebut

    Alasan terbesar Kenapa kita mau Jailbreak iOS adalah untuk memainkan game yg langka ataupun yg perlu di bayar selain dari pada itu ada juga orang geek yg suka coba2 sesuatu yg baru dengan gadget sendiri, padahal gadget tersebut di pakai sehari2 di pihak Zapplerepair kami sering di marahi customer karena memang gadget tersebut penting sekali untuk anda so please dont deny it.

    Jailbreaking itu mencapai puncak di tahun 2012 di mana ada 3 bug yg bisa di pakai untuk diaktivasi kernel securitynya, tiga hal itu adalah:
    1. Bootrom yg tersimpan di memory.
    2. iBoot yg tersimpan di memory juga tapi bisa di ganti dengan software update Apple
    3. Userland yg paling popular di 2012 seperti yg dipakai Jailbreakme

    Nah Jailbreak yg terakhir saya pakai adalah yg memakai iBoot bug dimana kalau saya update atau put reset mungkin akan bermasalah dan saya tidak tahu dengan hal ini makanya terakhir iPhone 5 hitam saya jual agak di bawah harga normal karena adanya Jailbreak tersebut.

    Adalagi yg terjadi Akhir ini Baseband Attack hack dari iBoot bug yg membuat iPhone's baseband yg berbasis Qualcomm anda menelepon nomor yg di setting Hacker kalau tidak di check bisa membuat handphone bill anda membengkak.

    Apakah Jailbreak akan menjadi masalah ataupun menjadi bagian dari pada kita? menurut saya yg jelas Jailbreaking sudah mencapai titik kesempuraan di tahun 2012 mungkin kita akan melihat kemunduran dari stabilitas dan yg lain2 kalau anda mau coba2 tolong di pikir dua kali lagi.

    sumber lengkap :
    http://zapplerepair.com/Masalah-iPhone-iPad-Jailbreak.html
     
  2. BEIM

    BEIM Active Member

    Joined:
    Mar 17, 2014
    Messages:
    1,358
    Likes Received:
    36
    Trophy Points:
    48
    saya jailbreak biasa pake tinyumbrella atau redsnow... selain bisa mengaksess file root iphone, juga lebih fleksible dalam customisasi. kalau "hang" tinggal restore pke istunes.. :D
     
  3. Devita

    Devita Active Member

    Joined:
    Oct 11, 2014
    Messages:
    1,196
    Likes Received:
    43
    Trophy Points:
    48
    Google+:
    Waw sip juga yaaaaaa
     
  4. zapplerepair indonesia

    zapplerepair indonesia Member

    Joined:
    Sep 25, 2014
    Messages:
    43
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    wah agan rupanya sudah mencoba root2 gitu ya , nah kan hang ehehehe
     
  5. desain kaos

    desain kaos Member

    Joined:
    Feb 27, 2015
    Messages:
    44
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    8
    kalau hang gitu biasanya ke service center apple bayar berapa?
     
  6. sepedapancal

    sepedapancal Member

    Joined:
    Jan 13, 2015
    Messages:
    280
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    Beli Sony Xperia Z3 aja deh dari pada iPhone/ipad :D hahhaa
     
  7. Hari Agustomo Nugroho

    Hari Agustomo Nugroho Active Member

    Joined:
    Mar 13, 2015
    Messages:
    1,195
    Likes Received:
    78
    Trophy Points:
    48
    Google+:
    Saya hanya pakai HP jadul, gak paham begituan*huh*
     
  8. beritateknologi

    beritateknologi Member

    Joined:
    Oct 27, 2015
    Messages:
    23
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    8
    untung saya belum di jailbreak, eh belum di beli juga lagi iPhone or iPad nya *senang*
     
  9. sepakbola

    sepakbola Member

    Joined:
    Jul 31, 2015
    Messages:
    37
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    ternyata kalo di JB pun ga sepenuhnya secure ya, mendingan orian aja deh ga usah di JB :D
     
  10. dmoss

    dmoss Member

    Joined:
    May 13, 2014
    Messages:
    39
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    ya memang dan juga bisa membuat garansi iphone juga hangus, jadi ketika terjadi suatu keadaan fatal terhadap iphonenya, maka agan tidak bisa meng klaim garansi ke apple, karena pasti di tolak.
     
Loading...

Share This Page