Mau Coba BBM ? Minimal Android ICS dan iOS 6

Discussion in 'General Internet' started by samuel, Sep 20, 2013.

  1. samuel

    samuel Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    478
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Tak terasa BBM sudah memasuki waktu untuk perilisan, Suatu berita yang baik bagi para penanti BBM pada iPhone dan Android, kita tinggal menghitung mundur saja untuk perilisan BBM for Android.
    [​IMG]
    Kabarnya BBM akan tersedia untuk Android pada tanggal 21 september dan diikuti dengan perilisan BBM di iPhone pada tanggal 22 september, demikian pengumuman disampaikan Krishnadeep Baruah, Senior Director Marketing APAC for BBM, di Foundry 8, SCBDN, Jakarta, Kamis (19/9/2013).

    Nantinya BBM akan mengarahkan anda untuk mendownload applikasi di Google Play store dan App store secara gratis, dan informasi yang didapat BBM akan mendeteksi otomatis jenis perangkat anda.

    Kemudian anda akan menemukan formulir pendaftaran untuk mendapatkan BlackBerry ID, dan jika anda sudah punya anda dapat menggunakan BlackBerry ID yang sudah ada.

    Setelah mengisi form register yang tersedia anda akan mendapatkan PIN BBM, PIN ini sama seperti PIN yang ada pada BBM di perangkat BlackBerry dan akan digunakan untuk menikmati layanan BBM pada perangkat Android dan iOS.

    Ada beberapa fitur yang dihadirkan pada layanan BlackBerry untuk menarik minat pengguna untuk menggunakan layanan itu. Fitur yang akan anda nikmati yaitu BBM Music, BBM Video, dan beberapa applikasi lainnya yang tersedia dan menarik untuk anda coba.

    Untuk anda yang ingin menikmati layanan BBM ini anda harus menggunakan perangkat dengan OS yang ditentukan ( System Requirements ), untuk pengguna Android diperlukan OS Ice Cream Sandwich (ICS) untuk dapat menggunakan BBM dan bagi para pengguna iPhone minimal iOS 6 untuk menggunakan BBM.

    Source
     
  2. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,653
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    Katanya sedang mencari jalan

    Katanya sedang mencari jalan untuk arah komersialisasi *jail* dan katanya lagi akan mengikuti jejak Line
     
  3. samuel

    samuel Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    478
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    ncang wrote:

    iya memang kabarnya untuk komersial, dan ynag pasti akan mngikuti App Chatting lain seperti Line, WeChat dll
     
Loading...

Share This Page