Mengenal Pengertian Dokter Spesialis Obstetri Dan Ginekologi

Discussion in 'Health & Medical' started by karuhungaul, May 30, 2016.

  1. karuhungaul

    karuhungaul New Member

    Joined:
    Mar 26, 2016
    Messages:
    10
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    3
    Pengertian Dokter Spesialis Obstetri Dan Ginekologi – Banyak kalangan awam yang merasa bingung terhadap istilah obstetric dan ginekologi. Istilah tersebut yaitu ilmu yang berhubungan dengan cabang ilmu kedoteran hanya fokus mempelajari dan menangani kesehatan reproduksi wanita.

    Dokter ahli pada bidang obstetric maupun ginekologi sangat sering disebut orang awam yaitu dokter kandungan serta terkadang pula dokter ginekologi. Ingin penjelasan yang lebih gamblang lagi? Artikel ini akan membantu Anda.

    Mengenal dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi
    Apa sih Pengertian Dokter Spesialis Obstetri Dan Ginekologi? Pada dunia medis khususnya yaitu dokter ahli bidang obstetric atau ginekologi disebut dokter spesialis dan biasa disebut dengan dokter spesialis kebidanan serta penyakit kandungan.

    Tugas dari ahli pada bisang medis khusus pelayanan wanita khususnya kesehatan wanita ketka masa kehamilan, nifas dan partus. Tentunya dengan pengertian kebidanan itu sendiri yang mempunyai pengertian yang sama tetapi merupakan tindakan tidak ada kaitannya dengan pembedahan.

    [​IMG]

    Sedang Ginekologi berasal dari kata Gnaecology, pada umumnya ginekologi yaitu ilmu yang mempelajari mengenai kewanitaan tetapi dengan khusus ginekologi yaitu ilmu mempelajari penanganan kesehatan alat reproduksi wanita.

    Apapun label maupun sebutan diberikan peran dari dokter spesialis obstetric serta ginekologi haruslah memberikan pelayanan kesehatan yang terbaik secara menyeluruh untuk kesehatan wanita sehingga berkaitan sekali dengan organ reproduksinya.

    Terdapat beberapa negara yang membagi cabang ilmu ini dalam ilmu kedokteran sehingga menjadi spesialisasi sangat berbeda. Tetapi banyak pula dokter kandungan uang merupakan bagian dari dokter kebidanan.

    Pentingnya Mengetahui Siapa dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi
    Tentunya sangat berbeda sekali dari istilah yang sering dikeluarkan oleh orang awam. Bahkan adapula yang menyalah artikan mengenai istilah tersebut. Dan dianggap memiliki pengertian yang sama sebaiknya kenalilah kata-kata tersebut. Berikut ini penjelasannya tentang seberapa pentingnya mengenal dokter spesialis obstetri dan ginekologi. Supaya tidak terjadi kesalahpahaman di kemudian harinya.

    • Obstetri atau ilmu kandungan yaitu ilmu mempelajari mengenai kehamilan, persalinan serta nifas. Kehamilan atau Garviditas dimulai dari konsepsi maupun pembuahan kemudian berakhir dengan permulaan persalinan.
    • Partus atau persalinan yaitu proses pengeluaran bayi serta ari dari badan seorang ibu atau wanita.
    • Nifas atau Puereperium yaitu masa sesudah dimana seorang ibu sudah menjalankan persalinan yang dibutuhkan agar dapat memulihkan alat kandungan hingga keadaan sebelum ibu maupun wanita hamil kembali.
    • Obstetric merupakan istilah perkataan dari Obstu maupun bahasa latinnya memiliki arti mendamping.
    • Tujuan obstetric yaitu membawa atau menyelamatkan seorang ibu dan anak dengan selamat melalui masa-masa kehamilan, persalinan serta nifas dengan kerusakan minim.
    Lebih luas lagi, intinya secara umum tujuan dari obstetric yaitu sebuah pengaturan dan optimalisasi berasal dari reproduksi manusia. Tugas ini tergolong tugas yang sangat berat dan luas, hal ini terlihat dari banyaknya orang yang akan bersalin setiap harinya.

    [​IMG]

    Pelayanan kesehatan ini sangat penting karena berhubungan dengan nyawa seseorang antara ibu dan anak (bayi). Tanpa adanya seorang medis yang tergabung bidang ini bisa dibayangkan dari bulan ke bulan dari tahun ke tahun berapa banyak ibu dan anak meninggal pada setiap harinya. Itulah tujuan dari obstetric.

    Demikian yang dapat disampaikan mengenai pengertian dokter pesialis obstetri dan ginekologi semoga bermanfaat bagi kita semua dan mampu meningkatkan kesehatan wanita dan meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan dari dokter spesialis obstetric dan ginekologi khususnya.

    Sumber : http://www.sehatpedia.web.id/pengertian-dokter-spesialis-obstetri-dan-ginekologi/
     
Loading...

Share This Page