Perbedaan Penulis dan Admin Blog yang Di Undang

Discussion in 'Blogger' started by panduantemplateblog, Dec 24, 2013.

  1. panduantemplateblog

    panduantemplateblog New Member

    Joined:
    Dec 24, 2013
    Messages:
    4
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Perbedaan Penulis dan Admin Blog yang Di Undang - Didalam blog telah saya jelaskan tentang penulis dan admin blog dalam 2 artikel yang berbeda. Dan pada artikel ini, saya akan menjelaskan perbedaan diantara keduanya. Dan sebelum melanjutkan pembahasan ini, silahkan baca artikel diblog saya sebelumnya terlebih dahulu yaitu:
    • Cara Mengundang Orang Menjadi Penulis Blog
    • Cara Mengundang Orang Menjadi Admin Blog


    [​IMG]

    Dan Berikut Perbedaan Penulis dan Admin Blog yang Di Undang


    KategoriPenulis BlogAdmin Blog
    Menulis dan mengedit artikel blog√√
    Mempublikasikan entri/artikel menggunakan SMS/MMS√√
    Mempublikasikan entri/artikel menggunakan email√√
    Mengatur tampilan blogX√
    Mengatur izin sebagai penulis blog√√
    Mengatur izin sebagai admin blogX√
    Membuat blog dengan akun yang samaXX
    Mengatur dan mengedit template blogX√
    Mengganti template blogX√
    Menghapus blogX√


    Dari Perbedaan Penulis dan Admin Blog yang Di Undang diatas, ada salah satu kesimpulan yang paling utama yang perlu diperhatikan adalah, jika Anda ingin mengajak atau mengundang orang lain, teman, atau sahabat, pastikan kalau mereka adalah orang-orang yang benar-benar bisa dipercaya, karena kalau tidak maka blog yang Anda buat, yang Anda bangun sedemikian rupa akan habis seketika jika blog tersebut dihapus secara sengaja dan tanpa sepengetahuan Anda karena ulah dari admin-admin blog yang telah undang tersebut. Dan saran saya, lebih baik jadikan mereka sebagai penulis blog saja :)

    Okey, itulah Perbedaan Penulis dan Admin Blog yang Di Undang dalam kategori jika Anda mengundang orang atau teman sebagai penulis dan admin blog kalian. Jika masih ada yang kurang dari perbedaan yang saya tulis diatas, silahkan ditambahkan sendiri. Semoga bermanfaat, Aamiin

    Sumber: 10 Perbedaan Antara Penulis dan Admin Blog :)
     
  2. Mondebutter

    Mondebutter Member

    Joined:
    Apr 1, 2013
    Messages:
    345
    Likes Received:
    12
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    siip ilmunya gan

    siip ilmunya gan *good*
     
Loading...

Share This Page