Perhatikan 3 Hal Berikut Saat Memilih Perguruan Tinggi di Indonesia

Discussion in 'Education' started by Windi Ariska, Oct 27, 2016.

  1. Windi Ariska

    Windi Ariska Member

    Joined:
    Dec 5, 2014
    Messages:
    405
    Likes Received:
    50
    Trophy Points:
    28
    Setelah sukses dan berhasil lulus dari sekolah menengah atas ( SMA ), bukan berarti bahwa perjalanan hidup khususnya di dunia pendidikan turut terhenti begitu saja. Akan tetapi ada lanjutan pendidikan berikutnya yang dapat menjadi jaminan untuk anda dalam memperoleh masa depan yang lebih cerah, dan lebih baik lagi.
    [​IMG]
    Tidak semua orang dapat melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi karena berbagai alasan, namun alasan biaya yang menjadi faktor utama sepertinya bukan menjadi suatu hambatan lagi saat ini.

    Karena sudah banyak universities in Indonesia yang menyelenggaran berbagai tes masuk universitas dengan program beasiswa dan keringanan biaya pendidikan lainnya, tinggal bagaimana cara kita dalam melakukan sejumlah usaha untuk memperoleh kemudahan akses tersebut.

    Beberapa hal harus diperhatikan dalam memilih perguruan tinggi yang akan menjadi tempat anda dalam menimba ilmu, selain memperhatikan usaha dalam mengikuti seleksi masuk, anda tentu harus memperhatikan hal berikut ini.
    1. Ketahui terlebih dulu minat dan cita – cita anda, jangan sampai anda salah dalam memilih program studi karena dapat berdampak pada hasil yang diraih nantinya. Usahakan untuk memilih perguruan tinggi yang akan membuat anda nyaman, karena program perkuliahan dan program study yang diikuti sudah sesuai dengan minat anda sendiri.

    2. Perhatikan reputasi dan kredibilitas yang dimiliki dari perguruan tinggi yang akan anda pilih, karena hal tersebut sangat mempengaruhi hasil akhir di dunia kerja saat anda bersaing dengan banyak lulusan universitas di Indonesia lainnya.

    3. Jika anda tidak lolos seleksi dalam program beasiswa yang diadakan oleh sebuah universitas, anda dapat memilih universitas negeri karena anda akan memperoleh beberapa keringanan biaya melalui universitas negeri di Indonesia.
    Ketiga hal yang harus diperhatikan tersebut dapat menjadi acuan bagi anda dalam memilih tempat perkuliahan yang tepat untuk menunjang dalam mendapatkan masa depan yang lebih cerah. Sebagai referensi anda dapat memilih UI sebagai the best universities in Indonesia, serta dengan program studi yang lengkap dan dapat anda pilih sesuai dengan minat.

    Selain itu, universitas Indonesia juga membuka peluang untuk anda dalam memperoleh beasiswa dengan ketentuan yang telah ditetapkan, dengan tujuan meringankan dan membantu biaya perkualiahan yang harus dikeluarkan.
     
  2. Squline Media

    Squline Media Member

    Joined:
    Oct 20, 2016
    Messages:
    159
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    18
    thanks gan infonya
    cocok nih yg habis ini mau kuliah, hehe
     
  3. Nabila

    Nabila Member

    Joined:
    Aug 6, 2016
    Messages:
    472
    Likes Received:
    31
    Trophy Points:
    28
    Hati hati milih prodi, diharapkan sesuai minat dan bakat. Kalo nggak nanti nyesel lho
     
  4. creative

    creative Well-Known Member

    Joined:
    Oct 24, 2014
    Messages:
    1,725
    Likes Received:
    160
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Fotonya universitas indonesia yak.. :D
     
Loading...

Share This Page