RebelMouse untuk link building dan promosikan konten

Discussion in 'Search Engine Optimization' started by foxydiba, May 1, 2014.

  1. foxydiba

    foxydiba Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    272
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    Bagi teman-teman yang hobi melakukan link building, tidak ada salahnya mencoba layanan gratis dari RebelMouse:
    https://www.rebelmouse.com/

    Apa itu RebelMouse:
    RebelMouse is the first all-in-one publishing, advertising and community engagement platform, enabling marketers and publishers of all sizes to collect, deliver and update content across all their digital channel.

    Saya sudah mencoba, dan terbukti efektif untuk meningkatkan sebuah konten dalam SERPs Google. Jangan lupa untuk membaca TOS:
    https://www.rebelmouse.com/terms-of-service/

    Selamat link building.
     
    Last edited: May 1, 2014
  2. Ardilas

    Ardilas Super Level

    Joined:
    Feb 18, 2013
    Messages:
    4,239
    Likes Received:
    317
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Informasi yang bagus jadi pengen lihat. Fiturnya bagus dibuat dummy site nih :)
     
    Last edited: May 1, 2014
  3. pram

    pram Well-Known Member

    Joined:
    Sep 23, 2013
    Messages:
    3,093
    Likes Received:
    161
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Wah webnya kayaknya mantap banget nih..

    sudah banyak yang memberitakanya seperti Time, wall street journal, dan masih banyak lagi, perlu di coba mumpun gratis :)
    Terimakasih sharingnya :D
     
  4. foxydiba

    foxydiba Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    272
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    Iya memang tujuannya seperti itu, jadi sebagian konten ditaruh di RebelMouse, nanti judulnya jadi backlink long tail keyword ke artikel aslinya, hingga saat ini link-nya masih DoFollow.
     
  5. cayun

    cayun Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    661
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    28
    content nya harus berbahasa inggris ya sis ??
    *maklum ga ngerti inglis *berkeringat*
     
  6. Ardilas

    Ardilas Super Level

    Joined:
    Feb 18, 2013
    Messages:
    4,239
    Likes Received:
    317
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Kagak bro.. sumber bisa berasal dari Feed blog kita kok.
     
  7. cayun

    cayun Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    661
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    28
    oh begitu yak,nanti saya coba
     
  8. iskandar22

    iskandar22 Member

    Joined:
    Sep 26, 2013
    Messages:
    802
    Likes Received:
    40
    Trophy Points:
    28
  9. shofighter

    shofighter Member

    Joined:
    Mar 6, 2013
    Messages:
    236
    Likes Received:
    9
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Nambah koleksi lg nih...
    Ini bener2 gratis apa ntar dikasih yg trial dulu?
     
Loading...

Share This Page