Resep Cara Membuat Kue Putu Ayu Enak

Discussion in 'Cooking' started by Getuk Lindri, Dec 13, 2014.

  1. Getuk Lindri

    Getuk Lindri Member

    Joined:
    Dec 6, 2014
    Messages:
    199
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    18
    [​IMG]

    Bahan yang diperlukan :
    • 200 gram gula pasir
    • 200 ml santan dari 1/2 butir kelapa
    • 2 butir telur
    • 150 gram terigu tinggi protein
    • 1 sendok teh ovalet
    • 1/2 sendok teh garam halus
    • 1/2 butir kelapa parut atau 100 gram
    • Secukupnya Pasta pandan
    Cara membuat kue putu Ayu :

    1. - Pertama Mixer telur selama 5 menit, lalu masukkan gula pasir, mixer terus hingga mengembang, kemudian tambahkan ovalet, lanjutkan mixer lagi hingga putih.
    2. - Lalu Masukkan terigu sedikit demi sedikit dan aduk aduk sampai rata ( jangan pake mixer ), lalu masukkan pasta pandan, santan dan aduk aduk rata.
    3. - Terakhir Olesi cetakan dengan minyak goreng, kemudian taruh kelapa parut pada dasar cetakan, masukkan adonan ke dalamnya dan Kukus sampai matang (15 menit).Selesai
    Sumber: Resep Putu Ayu
     
  2. Bachul

    Bachul Member

    Joined:
    Dec 12, 2014
    Messages:
    72
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    8
    Google+:
    Enak tuh kayaknya buat sarapan :D
     
  3. danzierg

    danzierg Guest

    Nyam....nyam...jadi laper nih....sayang masih belum jam makan, lagian kuenya juga masih belum ada.
     
Loading...

Share This Page