Resep Kentang Goreng Crispy

Discussion in 'Cooking' started by amanda770, Aug 16, 2014.

  1. amanda770

    amanda770 Member

    Joined:
    Aug 14, 2014
    Messages:
    164
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    [​IMG]
    Bahan-Bahan:
    • kentang, 500 gram dipotong memanjang, rendam kedalam air terlebih dahulu
    • garam secukupnya
    • minyak secukupnya
    Cara Membuat:
    1. Pertama-tama, kentang direbus kedalam panci hingga setengah matang. Lalu angkat dan tiriskan, kemudian direndam hingga kurang lebih 2-3 menit kedalam air es. Tiriskan lagi.
    2. Panaskan minyak goreng, kemudian goreng kentang. Jangan goreng terlalu kering. Kemudian angkat dan tiriskan.
    3. Setelah itu taburi kentang yang sudah digoreng tadi dengan garam. Setelah dingin, simpan kedalam plastik kemudian masukkan kedalam freezer.
    4. Apabila mau disajikan, kentang digoreng lagi sebentar.
    sumber dari RESEP KUE INDONESIA
     
  2. dellmensen

    dellmensen Member

    Joined:
    May 12, 2014
    Messages:
    131
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    16
    boleh dicoba nih, susah bikin crispy
     
Loading...

Share This Page