Resep kue Nastar kering enak lezat mantap nikmat renyah dan makyus

Discussion in 'Cooking' started by ani125, Aug 10, 2015.

  1. ani125

    ani125 Member

    Joined:
    Jun 26, 2015
    Messages:
    191
    Likes Received:
    28
    Trophy Points:
    28
    RESEP KUE NASTAR KEJU RENYAH
    Kue nastar Keju Renyah merupakan makanan cemilan kue kering khas biasanya pada saat lebaran yang dibuat dari beberapa adonan tepung terigu,campur mentega dan telur dan diisi dengan selai nanas dengan bentuknya bulat-bulat yang dihias dengan potongan kecil kismis ataupun cengkeh.

    Kue kering nastar banyak variasinya dan sangat praktis cara pembuatannya itu tergantung selera anda.anda bisa praktekkan membuat variasi kue nastar dengan jenis selai rasa buah-buahan lainnya seperti nastar selai nenas,strowbery,blubery,dan lain-lainnya yang anda sukai.:peace:

    Bahan untuk kue nastar kering :

    800 gr tepung terigu protein yang sedang saja
    500 gr mentega atau margarinenya
    100 gr roombutter
    6 butir kuning telurnya
    1 butir putih telurnya
    50 gr gula yang halus
    100 gr keju edam atau keju ayam diparut
    1 bungkus vanilinya
    1/2 sendokteh garamnya

    Bahan untuk selai nanas :

    3 buah nenas diparutkan
    5 sendokmkan gula pasirnya

    Bahan untuk olesan dan toppingnya :

    2 butir kuning telur bebeknya
    2-3 tetes minyak sayurnya
    keju cheddar seperlunya diparut

    CARA MEMBUAT KUE NASTAR keju Renyah :

    Campurkan seluruh bahan kue kering nastarnya kecuali tepung terigunya dan kemudian kocoklah dengan gunakan mixer.Lakukan dengan cara kecepatan rendah lalu dinaikkan secara bertahap sampai tinggi sehingga adonannya mengembang dan kuning pucat,dah itu matikan mixernya.
    Masukkan terigunya sedikit demi sedikit sambilan diaduk sehingga kalis dan dapat dibentuk(menggunakan sendok kayu). Ambillah adonannya dengan ukuran yang sesuai selera anda,pipihkan diatas tapak tangan dan berikan isi selai nenasnya kemudian anda bentuk bulat kembali.
    Tata didalam loyang yang udah dioles mentega dan ditaburi tepung terigunya. Olesi diatas dengan kuning telurnya (bahan oles) lalu ditaburi dengan parutan keju cheddarnya.
    Masukkan kedalam oven dengan suhu 160 derjat celcius sekitar 20 menit ataupun sampai kuenya matang, angkatlah dan simpan kedalam toples.:bweeek:

    Selai nanas : Campurkan rata parutan nenas dengan gula pasirnya kemudian masak hingga kering. Sedangkan bahan olesannya,dikocok kuning telur bebek dengan 2-3 tetes minyak sayurnya.

    Sumber: Resep kue Nastar
     
  2. M Fery

    M Fery Member

    Joined:
    May 31, 2015
    Messages:
    294
    Likes Received:
    30
    Trophy Points:
    28
  3. Rumah Mode FaFa

    Rumah Mode FaFa Member

    Joined:
    Jun 21, 2015
    Messages:
    50
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
    Wah kebetulan, anakku minta dibikinin kue nastar.
     
  4. creative

    creative Well-Known Member

    Joined:
    Oct 24, 2014
    Messages:
    1,725
    Likes Received:
    160
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Lebih mantap kalau makannya sambil ngopi tuh..
     
  5. Bima mustika

    Bima mustika Member

    Joined:
    Apr 22, 2018
    Messages:
    32
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    wah boleh dicoba nih resepnya
     
  6. ariful hakim

    ariful hakim New Member

    Joined:
    May 14, 2020
    Messages:
    4
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
Loading...

Share This Page